Anda di halaman 1dari 11

ENTOMOLOGI

Dr. MARIA ULFAH


PENDAHULUAN
 Entomologi → ilmu yg mempelajari ttg
vektor, kelainan dan penyakit yg
disebabkan oleh artropoda
 85% dari spesies hewan adalah artropoda
Morfologi Umum
 Mempunyai 4 tanda morfologi yg jelas :
– Badan beruas-ruas
– Umbai-umbai beruas-ruas
– Eksoskelet
– Btk badan simetris bilateral
 Sebelah luar badan serangga dilapisi kitin
dan membtk eksoskelet
 Eksoskelet → Sebagai penguat tubuh,
pelindung alat dalam, tempat melekat
otot, pengatur penguapan air dan penerus
ransang dr luar badan
 Umbai-umbai tumbuh berdasarkan
fungsi :
– Kepala → mjd antena dan mandibula
– Toraks → mjd kaki dan sayap
– Abdomen → kaki pengayuh
 Artropoda mempunyai sistem
pencernaan, pernafasan (dgn
trakea), saraf (otak dan ganglion),
peredaran darah (terbuka) dan
sistem reproduksi
Daur Hidup
 Pada pertumbuhan yg lebih besar →
aksoskelet terdesak dan pecah →
pengelupasan kulit
 Pertumbuhan serangga → hormon
juvenile
 Pengelupasan kulit → hormon ecdyson

 Selama pertumbuhan serangga


mengalami perubahan btk →
metamorfosis
 Metamorfosis sempurna: telur-larva-
pulpa-dewasa
 Metamorfosis tdk sempurna : telur-
(larva)-nimfa-dewasa
 Artropoda dibagi dalam golongan :
– Yang menularkan penyakit (vektor dan hospes
perantara)
– Yang menyebabkan penyakit (parasit)
– Yang menimbulkan kelainan krn toksin yang
dikeluarkan
– Yang menyebabkan alergi pada orang yg
rentan
– Yang menimbulkan entamofobia
Serangga dapat menularkan penyakit mll
bbrp cara :
 Secara mekanik → dari penderita ke orang
lain dgn perantara bagian luar tubuh serangga
 Secara biologik → Setelah parasit/agen yg
diisap serangga vektor mengalami proses
biologik dlm tubuh vektor
– Penularan propagatif → hanya membelah diri dlm
tubuh vektor
– Penularan sikliko-propagatif → parasit berubah
bentuk dan membelah dr jd byk
– Penularan sikliko-developmental → parasit hanya
berubah btk mjd btk infektif
– Penularan transovarian →stadium muda vektor
 Serangga dpt bertindak sbg parasit,
berdasarkan habitat tdr dr :
– Endoparasit → hidup atau mengembara dalam
jaringan tubuh
– Ektoparasit → hidup pada permukaan tubuh hospes
 Serangga pengandung toksin memasukkan
toksinnya dengan cara :
– Kontak langsung → ex ulat
– Gigitan → kelabang
– Tusukan → triatoma
→ Bisa menyebabkan gejala setempat dan gejala
umum
Toksonomi dan Sistematika
Filum Artropoda terbagi mjd bbrp
kelas :
 Insecta → ex.Anopheles, culex, aedes,
dll
 Arachnida →ex. Dermathophagoides, dll

 Crustacea → ex. Cyclops, Diaptomus

 Chilopoda → ex. Cambarus, Scolopendra

 Diplopoda → ex. Fontaria


Morfologi, Daur Hidup dan Perilaku
Nyamuk
 Nyamuk termasuk kelas INSECTA, ordo
DIFTERA dan famili CULICIDAE
 Merupakan vektor berbagai penyakit
 Penyakit yg disebabkan oleh virus ex
DHF, Chikungunya,demam kuning, virus
penyebabnya dalam badan nyamuk
berkembang mjd banyak seblm ditularkan
 Famili CULICIDAE → Tribus ANOPHELINI,
CULICINI dan TOXORHYNCHITINI
 Tempat hidup → 4200 meter diatas permukaan
laut sd 115 meter dibawah permukaan laut
Morfologi

Anda mungkin juga menyukai