Anda di halaman 1dari 20

#sekolahkeren

Shiddiq Baihaqi
Master Trainer di Kualita Pendidikan
Indonesia (KPI), Griya Parenting Indonesia &
EnerLife, Praktisi Kehumasan, Konsultan
Branding & Marketing Sekolah, Penggagas
Sekolah Ayah Bunda, Penulis di beberapa
media komunitas, Aktivis media sosial positif,
Pemimpin Redaksi www.sekolahindonesia.id

Mobile : 081230105858,085733105858
Email : shiddiqbaihaqi@gmail.com
FB : Shiddiq Baihaqi
IG/T : @baihaqibaikhati
MEREK = BRAND
• Nama atau simbol yang diasosiakan dengan
produk atau jasa dan menimbulkan arti
psikologis atau asosiasi.

• Merek juga bersifat membedakan sebuah


produk dengan produk lainnya.

• Merek sebagai sarana untuk


mengembangkan dan memelihara loyalitas
pelanggan.
Aplikasi Branding Sekolah
• Nama, Logo, Tagline, Colour branding
• Positioning, Diferensiasi, Jaminan Mutu
• Tools Marketing Elegan
• Komunikasi & Layanan Prima
• Event Kreatif Newsmaker
• Optimalisasi Media Sosial
#1 Nama Sekolah
• Pilih nama yang unik.
• Mencerminkan visi sekolah.
• Asosiatif dengan ikon pendidikan.
• Mudah diingat di benak masyarakat.
• Tak terlalu panjang.
• Trend masyarakat modern :
suka nama asing & bernuansa global.
#2 Logo Sekolah
• Mencerminkan visi misi sekolah.
• Mengandung icon pendidikan.
• Bentuk desain unik, menarik, simpel.
• Beda dengan logo lain.
• Warna berkesan.
• Mudah dan murah diaplikasikan di banyak
media marketing.
#4 Colour Branding
• Sesuaikan dengan visi misi sekolah.
• Pilih warna unik, berbeda dengan warna
sekolah lain.
• Pilih warna yang nyambung dengan dunia
pendidikan.
• Konsisten diaplikasikan sebagai warna
cat gedung, seragam, logo, tools
marketing, dll
#5 Positioning Sekolah
• Tentukan ‘keberadaan’ sekolah di benak
masyarakat

• Apa ‘jenis kelamin’ sekolah Anda ?

• Sesuaikan dengan segmen yang dibidik :


# Status sosial ekonomi
# Religiusitas masyarakat
# Desa-kota, lokal-nasional-gobal
# Kebutuhan walimurid/siswa
#6 Diferensiasi Sekolah

• Tentukan apa BEDA sekolah Anda


dengan sekolah yang lain.
• Berkaitan dengan VISI sekolah.
• Perbedaan bisa berupa :
jaminan kualitas lulusan, proses belajar,
konten pendidikan, layanan, biaya
sekolah, jam belajar, studi lanjut, dll
#7 Jaminan Mutu Lulusan
• Sekolah memiliki jaminan mutu lulusan
yang disampaikan ke masyarakat.
• Bagus sekali bila kualitas lulusan sekolah
memiliki perbedaan tertentu dengan
sekolah lain.
• Konsistensi pencapaian kualitas lulusan.
• Secara manajemen, ada ‘mesin’ yang
disiapkan.
#8 Tools Marketing
• Pilih desain dan warna yang menarik,
sesuai dengan colour brand sekolah.
• Informatif, up to date, simple, beda.
• Sesuaikan tujuan penerbitan tools.
• Tampil ‘lebih indah dari warna aslinya’
• Pilih foto yang terbaik, ceria, berkelas,
dan bernuansa pendidikan.
Aturan Umum Tools Kreatif
• Pesan sampai (terbaca, dipahami)
• Beda dengan yang lain/unik/kreatif
• Menampilkan keunggulan sekolah
• Warna khas sekolah
• Timing tepat
#10 Layanan Prima
• Smiling Face
• Smiling Perform
• Smiling Voice
• Smiling Care
• Smiling Service/Time
• Smiling Kriiing
• Smiling Clean
#11 Event Excellent & Kreatif
• Merumuskan event berbasis goal
• Sesuatu yang pertama, terbaik, berbeda
• Terlaksana dengan baik : Cheklist !!
• Segmentasi event yang jelas
• Manajemen event organizer (konsep,
publikasi, relationship, eksekusi).
• Jadi perbincangan di sosial media.
• Siapkan dokumentasi kreatif.
#12 Newsmaker

• Hubungan baik dengan media :


* Silaturahim
* Kenali dunia media
• Event mengandung nilai berita.

• Atau,bikin saja platform berita


mandiri.
Agar Jadi Newsmaker
• Bikin acara yang unik, kreatif, aktual.
• Pastikan mengandung nilai berita.
• Cantolkan dengan peristiwa terhangat yang
tengah terjadi (bisa juga berhubungan
dengan PHBN-PHBI).
• Pilih tempat yang mudah diakses media.
• Tentukan waktu yang pas, sesuai jam kerja
media, dan durasi tak terlalu lama.
• Jangan lupa, undang media.
Perkembangan PR

• PR 1.0, tradisional-satu arah, seperti :


majalah, brosur, poster, spanduk, dll

• PR 2.0, modern-satu arah-massive,


seperti : website, blog, portal dll

• PR 3.0, canggih-multi arah-sangat massiv,


seperti: media sosial
#13 Akun Medsos Official
• Facebook (personal & fanpage), twitter,
YouTube, Instagram.
• Mewakili kredibilitas lembaga (bahasa,
ragam konten, pertemanan, privasi).
• Desain DP, foto sampul, identitas.
• Up date, tak harus nunggu ada event.
• Sinergis.
Terima Kasih
Sampai Jumpa di Level 2

• Workshop Inspiring Service


• Workshop News Maker
• Workshop PR & Networking

Anda mungkin juga menyukai