Umur : 35 tahun
Agama : Islam
Pekerjaan : IRT
Suku : Jawa
Anamnesis
KU : Hidung Buntu
RPS : Hidung buntu kanan-kiri, keluhan di rasakan terus menerus sejak 10 th yll,
keluahan memberat saat suhu/cuaca dingin. Keluhan berkurang saat beraktifitas dan
terkena panas matahari. Keluhan juga di sertai hidung berlendir, lendir berwarna
bening, konsistensi kental, lendir berbau (-), darah (-), bersin (+), gangguan
pembauan (-), nyeri hidung (-), gatal pada hidung (+), keluhan disertai nyeri kepala
kanan dan kiri dan nyeri pada pipi kanan dan kiri hingga menjalar ke kedua mata,
panas badan (-).
Gangguan pendengaran (-), nyeri telinga (-), keluar cairan dari telinga (-), nyeri
kepala berputar (-).
Gigi berlubang (+) pada graham atas Ka/Ki, pasien menggosok gigi 1 kali sehari,
Keluhan tenggorok (-), nyeri menelan (-), sulit menelan (-), batuk (-), suara parau (-
), sesak nafas (-).
Pasien sudah di berikan obat anti alergi oleh dokter di puskesmas dan setiap
meminum obat tersebut keluhan membaik, namun tidak lama kemudian kambuh
lagi. Pasien tidak mengetahui apa yang menyebabkan keluhan tersebut sering
kambuh.
RPD
HT (-), DM(-), Sesak (-), R. Atopi (-), R. Alergi obat (-).
RPK
Kakek pasien juga menderita sakit sesak nafas
RP. Sos
Pasien bekerja IRT, Makan & minum teratur, BAB & BAK dbN
Pasien tinggal di pemukiaman padat penduduk
Dinding rumah pasien terbuat dari triplek
Pasien tinggal di lingkungan yang banyak terdapat kucing liar
Pemeriksaan Fisik
Status Generalis
Kesadaran : Composmentis
Refleks cahaya + +
Retraksi - -
Bombans - -
Perforasi - -
Kolesteatom - -
Sikatriks - -
B.Hidung
Inspeksi :
Bentuk normal, maserasi bibir atas (-)
Palpasi :
Krepitasi & deformitas dorsum nasi : (-)
Nyeri tekan sin.maksila :+/+
Nyeri tekan sin.etmoidalis anterior :-/-
Nyeri tekan sinus frontalis :-/-
Rinoskopi anterior Meatus dex sin Septum dex sin
medius nasi
Sekret + + Deviasi - -
Darah - -
Krusta - -
T1 T1
Resume
Wanita 35 th
Nasal obstruktif sejak 10 th yll
Disertai Rinorea (+) Sekret purulen
Disertai Sneezing (+)
Keluhan memburuk ketika suhu/cuaca dingin
Keluhan membaik ketika beraktifitas atau terkena panas matahari atau beberapa saat setelah minum obat alergi dari dokter..
Ketika keluhan memburuk, Headache (+) ka/ki
Nyeri (+) sinus maksilaris kanan kiri
Gigi berlubang (+) graham atas ka/ki
Riw. Kakek mengalami keluhan sesak nafas
Pasien mmbersihkan gigi 1 hari sekali
Pasien tinggal di pemukiaman yang padat penduduk dan higienitas rendah
Pemeriksaan fisik :
sekret (+) pada dasar kavum nasi dan pada meatus media.
Rhinitis Alergi
dengan Sinusitis maksilaris dekstra/sinistra
TERAPI Dr.EPH
Jl.xxx
Sip : xxxxxxxxx................
surabaya, 2 sebtember 2016
R/Amoxicillin Tab 500mg No.XXI
S 3 dd Tab 1 p.c
R/ Difenhidramin Tab 50mg No.VII
S 1 dd Tab 1 p.c
R/ Pseudoefedrin Tab 60mg No.XIV
S 2 dd Tab 1 p.c
Pro : Ny. SM
usia : 35 th
Non-Medikamentosa:
1.Menjaga daya tahan tubuh: Olahraga teratur & Makan makanan bergizi
2.Menghindari faktor pencetus timbulnya penyakit pasien
3. Menjaga kebersihan gigi dan lingkunagan tinggal