Anda di halaman 1dari 16

TOUCH SCREEN

Anggota kelompok 6
Ersalina Trisnawati 081711633018
Saberina Pinkhan Aulia 081711633019
Muhammad Dary Fauzan 081711633020
Rana Amira 081711633021
Apa itu touch screen?

Sebuah perangkat input komputer yang


bekerja dengan adanya
sentuhan tampilan layar menggunakan
jari atau pena
digital. Antarmuka layarsentuh, di mana
pengguna mengoperasikan
sistem komputer dengan menyentuh
gambar atau tulisan di layar itu sendiri.
Tipe-tipe touch screen
1) Capacitive overlay
Di setiap sudut layar terdapat sirkuit yang berfungsi
untuk mengukur kapasitansi.Sentuhan yang diberikan
oleh jari atau alat penghantar lainnya yang
merupakan konduktor pada layar menyebabkan
gangguan pada kondisi elektrostatis. Gangguan
tersebut menyebabkan perubahan
kapasitansi.Perubahan yang terjadi terukur
oleh sirkuit dan kemudian dipergunakan untuk
mendeteksi lokasi sentuhan.Tipe ini memiliki daya
tahan yang kuat serta tampilan yang jernih.
2) Guided acoustic wave

Alat ini bekerja dengan


mentransmisikan gelombang akustik melalui
lapisan atas kaca yang ditempatkan di
atas layar tampilan. Ketika suatu alat yang
memiliki daya penghantarseperti jari
terkontak dengan gelombang,
maka transmisi gelombang akustik terganggu
oleh jari. Gangguan menyebabkan
pengurangan amplitudo dimana pengurangan
tersebut diidentifikasi oleh control electronics
untuk mendeteksi lokasi sentuhan.
3) Resistive overlay

Unggul dalam daya tahan khususnya terhadap


perlakuan kasar dan harga yang terjangkau.
Tersusun atas dua lapisan tipis yang terbuat dari
kaca atau polyester yang diselubungi dengan
material penghambat dan dipisahkan oleh titik-titik
pemisah yang tidak terlihat. Pada resistive
overlay, arus listrik mengalir pada seluruh bagian
layar. Ketika tekanan diberikan pada layar, kedua
lapisan tersebut saling berhimpitan yang kemudian
menyebabkan perubahan aliran arus listrik. Melalui
perubahan tersebut lokasi sentuhan terdeteksi.
4) Scanning infrared

Dalam bingkai sentuhan atau layar terdapat


jajaran diode cahaya dan transistor foto yang masing-
masing diletakan di dua sisi yang berlawanan untuk
menghasilkan sebuah kisi dari cahaya infra merah yang
tidak terlihat. Ketika jari atau alat penghantar lainnya
memasuki kisi tersebut, cahaya infra merah yang
dipancarkan diode cahaya terhalangi.
Foto transistormendeteksi hilangnya cahaya dan
mentransmisikan sinyal yang mengidentifikasi
koordinat x dan y dari letak jari atau alat
penghantar tersebut.
5) Near field imaging (NFI)

Near field imaging (NFI)


Tipe ini menggunakan alat atau sirkuit
pendeteksi sentuhan yang canggih
untuk mendeteksi sentuhan. Alat
atau sirkuit tersebut memiliki tingkat
ketepatan tinggi dalam menggunakan
data dan memproses gambar untuk
menghasilkan profil yang tepat atas
sentuhan yang diberikan.
6) Surface acoustic wave

Bekerja dengan mengirimkan gelombang


akustik melalui panel kaca yang dilengkapi dengan
beberapa transduser dan reflektor. Ketika jari
bersentuhan dengan gelombang akustik,
gerakan gelombang mengalami perubahan.
Perubahan ini kemudian digunakan untuk
mendeteksi lokasi sentuhan. Keunggulan tipe ini
adalah memiliki tingkat kejernihan yang paling
tinggi serta daya tahan yang baik. Namun, sensitif
terhadap kotoran yang menempel.
Apa sih fungsinya touch screen?

Touch screen berfungsi sebagai perangkat input, yaitu mengirim data


berupa data masukan yang harus dijalankan oleh sistem.
Manfaat touch screen :
1. Data yang tampil pada layar dapat diawasi secara
cepat
2. Mudahdigunakanolehpenggunapemula
3. Hanya pilihan valid yang ditampilkan di layar.
4. Mempercepat performa
5. Tahan lama dan mudah dibersihkan
6. Praktis dan cable-free
7. Sudahtidakmemerlukan keyboard dan mouse lagi
8. Aktivitas mengoperasikan computer bisa lebih
praktis.
Komponen touch screen :
Tiga komponen utama touch screen:
a) Touch sensor
b) Pengontrol (controller)
c) Software Driver
Touch sensor :
Komponen ini terletak di bagian luar tampilan
sebagai lapisan penerima inputan dari user
atau sentuhan. Bagian yang disentuh akan
menimbulkan aliran listrik.
Pengontrol (controller) :
Merupakan sebuah perangkat yang memproses
dan mengubah voltase sinyal yang di terima dari
komponen touch sensor yang berupa arus listrik
dan dihubungkan ke prosessor atau perangkat
yang lain.
Software driver :
Sebagai alat penerjemah data dari proses di atas tadi
yang memungkinkan proses di atas sudah bekerja
dengan baik dan di tampilkannya ke antarmuka
melalui sistem operasi.

Anda mungkin juga menyukai