Anda di halaman 1dari 18

Francisca Angelia

102013436

 
 Seseorang yang tidak bisa menutup mulut nya
 Mengetahui jenis persendian & gerakan kasus pada
skenario

 Mengetahui otot – otot yang ada di daerah tersebut

 Mengetahui jaringan ikat apa yang berperan untuk


mendukung gerakan tersebut atau menstabilkan sendi
tersebut
Otot – otot
berperan

Jaringan ikat yang


Struktur tulang, berperan
persendian,
pergerakan kasus
Tidak bisa
menutup
mata

Metabolisme yang
Proses fisiologi & biokimia menghasilkan energi
kontraksi – relaksasi otot kontraksi otot
 Tulang (ossa)
 Otot (Muskulus)
 Sendi (Articulatio)
 Ligamen
 Mandibular : tulang yang tidak teratur dan satu-satunya tulang
kepala yang bisa bergerak.

 Tulang zigomatikum : tulang tidak beraturan yang membentuk


tojolan pipi dan sebagian orbital.

 Tulang palatum : tulang tidak beraturan yang membentuk


bagian palatum durum, dinding lateral kavum nasal, dan dasar
orbit.

 Tulang hyoid berbentuk huruf U dan terletak di basis lidah.


 Musculus Temporalis
 Musculus Masseter
 Musculus Pterygoideus medialis
 Musculus Pterygoideus lateralis
 M. pterygoideus menarik processus condylaris
menuju ke eminenta articuaris

 Bersamaan dengan m.pterygoideus medialis


yang bergerak dengan cepat dan lancar
 M. masseter
 M. temporalis
 M. Pterygoideus medial

Processus condylaris dalam posisi protusi penuh,


lalu bergerak menuju posisi posterior pada fossa
mandibula
 Temporo mandibulae joint (TMJ)

Menghubungkan tl. temporal-processus condylaris


dari tl.mandibula

 Membatasi gerak tutup-buka mulut


 Rotasi : pergerakan dalam membuka dan menutup
mulut terhadap sumbu dalam kondilus antara
permukaan kondilus superior dengan diskus artikularis
 Translasi : pergerakan dengan kecepatan dan
arah yang sama antara permukaan diskus
articularis superior dan fossa artikularis inferior
 Fungsi nya adalah untuk menghubungkan antara
tulang temporal dan procesus kondiloideus
 Kontraksi otot bergantung pada produksi ATP
o Kreatinin fosfat (CP)

o fosforilasi oksidatif

o glikolisis anaerob.

 Otot mulai menggunakan simpanan CP-nya untuk


mendorong kontraksi.

 CP mengandung molekul fosfat energy tinggi

 ATP: CP + ADP = C + ATP.


 Terlepas nya kompresi jaringan tulang dari kesatuan sendi
yang menyebabkan tulang bergeser atau terlepas.

 Jenis dislokasi :
o Dislokasi anterio

o Dislokasi akut

o Dislokasi kronik akut

o Dislokasi kronik

o Dislokasi superior
 Dislokasi pada sendi temporo mandibulae di sebabkan
karena pergerakan abnormal dari sendi
temporomandibulae yang menghubungkan antara oss
temporal dengan oss mandibulae seperti membuka dan
menutup mulut terlalu lebar

Anda mungkin juga menyukai