Anda di halaman 1dari 6

Antiemetik

Ondansetron
• Dosis:
Dewasa
Profilaksis mual dan muntah pascaoperasi: 8 mg (per oral) 1 jam sebelum
anestesi, diikuti dengan 2x8 mg interval 8 jam.
Mual dan muntal pascaoperasi: 1x4 mg IM/IV lambat (bila mual terjadi setelah
operasi)
Profilaksis mual dan muntah karena kemoterapi: 8 mg IV lambat sesaat sebelum
kemoterapi, diikuti 2x8 mg/hari (per oral) selama < 5 hari.
Mual dan muntah karena radioterapi: 8 mg (per oral) 1-2 jam sebelum
radioterapi, dapat dilanjutkan dengan 3x8 mg/hari interval 8 jam
Anak > 4 tahun
5 mg/m2 IV lambat 15 menit sebelum kemoterapi, diikuti 4 mg per oral interval
12 jam selama < 5 hari

• Kontraindikasi:
Hipersensitivitas terhadap ondansetron
Granisetron
• Dosis:
Dewasa
Profilaksis mual dan muntah (pasca operasi) : 1 mg IV lambat,
sebelum operasi. Terapi : 1 mg IV lambat, hingga maksimal 3
mg/hari
Profilaksis mual dan muntah (kemoterapi) : 1-2 mg IM/IV
lambat, 5-15 menit sebelum kemoterapi. Terapi : 1-3 mg IV
lambat, dapat diulang hingga maksimal 9 mg/24 jam
Anak
10-40 mg/kgBB, dilarutkan dalam 10-30 ml larutan infus

• Kontraindikasi:
Hipersensitivitas terhadap granisetron
Domperidone
• Dosis:
Dewasa
Dispepsia : 3x10-20 mg/hari, interval 4-8 jam
Mual dan muntah : 10-20 mg/hari dibagi dalam 3-4 dosis,
interval 4-8 jam
Anak
0,25-0,5 mg/kgBB, diberikan dalam 3-4 dosis, interval 4-8 jam

• Kontraindikasi:
Hipersensitivitas
Kondisi prolactinoma hipofisis yang mengeluarkan prolactin
Kondisi obstriksi atau pendarahan pada saluran cerna
Metoklopramid
• Dosis:
Dewasa
Umum: 3x10 mg atau 1-2 sdt per oral atau 10 mg IV lambat
Profilaksis mual dan muntah (pasca operasi): 10-20 mg IM lambat menjelang
akhir operasi
Profilaksis mual dan muntah (kemoterapi): 1-2 mg/kgBB IV lambat 30 menit
sebelum kemoterapi. Terapi: 4x0,5 mg/kgBB 24 jam setelah kemoterapi selama 6
hari
Anak
1-6 tahun: 2x0,1 mg/kgBB peroral atau 0,1 mg/kgBB IV
6-14 tahun: 0,5 mg/kgBB dibagi dalam 3 dosis peroral atau 2,5-5 mg IV

• Kontraindikasi:
Hipersensitivitas
Kondisi obstruksi dan perforasi gastrointestinal, pendarahan GI
Kondisi dan riwayat kejang
Vitamin B6 (Mediamer B6)
• Dosis:
Dewasa: 1-2 tablet/hari, 1 jam sebelum bepergian
dan dapat diulang bila perlu
Anak: ½-1 tablet/hari, 1 jam sebelum bepergian dan
dapat diulang bila perlu
• Kontraindikasi:
Hipersensitivitas, terapi levodopa

Anda mungkin juga menyukai