Anda di halaman 1dari 3

WOC Penyakit Hipertensi

menurut Teori Jean


Watson
KELOMPOK 1
PENERAPAN KONSEP JEAN WATSON

- Menanamkan keyakinan dan harapan


Perawat menjelaskan mengenai pentingnya minum obat dan penanganan awal pada
gejala hipertensi. Sehingga dengan upaya ini perawat dapat meyakinkan pasien bahwa
tingkat kesembuhan penyakit ini akan meningkat
- Helping-trust Relationship
Perawat membangun hubungan saling percaya dengan pasien berlandaskan sikap yang
hangat dan empati sehingga hubungan yang harmonis dapat tercipta. Dan dengan
hubungan ini perawat akan lebih mudah untuk memberikan intervensi pada masyarakat.
- Ekspresi perasaan positif dan negatif
Perawat menjadi sosok yang selalu hadir bagi pasien agar pasien dapat selalu
mencurahkan isi hatinya sehingga peraaan tertekan (depresi/stres) dalam dirinya dapat
berkurang. Karena penyakit hipertensi dapat diperburuk dengan kondisi stres/depresi
seseorang.
- Memasilitasi pemenuhan kebutuhan dasar
Perawat mampu untuk memfasilitasi pemenuhan kebutuhan dasar bagi pasien dengan
sikap caring. Dimana salah satu kebutuhan dasar pasien adalah kebutuhan fisiologi,
dimana perawat harus membantu pasien dalam pemilihan makanan sehat yang dapat
menjadi salah satu pencegahan/pengontrolan penyakit hipertensi
- Menyediakan lingkungan yang mendukung untuk penyembuhan
Dalah hal ini perawat membantu pasien untuk tersedianya lingkungan yang mendukung
bagi kesembuhan pasien, baik lingkungan fisik maupun non fisik. Seperti keluarga yang
selalu ada memberikan dukungan dan mampu bekerja sama dengan tenaga kesehatan
dalam pemeliharaan kesehatan pasien

Anda mungkin juga menyukai