Anda di halaman 1dari 8

KENDALA-KENDALA DI UGD

A. Satpam

1. Tidak stay di tempat


2. Tidak mengatur kendaraan dengan baik
3. Tidak tegas dengan simpatisan pasien
4. Post satpam harus pindah di depan (sebelah halte)
B. Medical Record
1. Petugas loket harus tetap di tempat
2. Paling sering pulang sebelum pengganti datang
3. Banyak form yang tidak lengkap
4. Setiap pasien yang daftar, status pasien harus di lengkapi dengan general
consent
5. Status rawat inap harus dilengkapi dengan form rawat inap dan form
transfer pasien
C. Kesling dan Cleaning Service
1. Harus ada dua atau tiga orang yang stay di ugd
2. Cleaning service kerja tidak sesuai protab
3. Kain pel yang di pakai untuk mengepel darah setelah di sepul dipakai lagi
untuk mengepel semua ruangan di ugd
4. WC pasien dan petugas jarang di bersihkan
5. Alat pembuangan limbah sangat bau saat hujan
D. Apotek E. Sopir Ambulance
1. BHP sangat terbatas 1. Jadwal sopir yang jaga tidak ada
2. Kapan bisa ada depo di ugd ??? 2. Sopir harus stay di tempat
3. Obat selalu di kurangi dari resep 3. Kunci mobil harus ada di ugd
dokter tanpa di konfirmasi
F. Petugas Gizi G. Laboratorium
1. Harus cek pasien di ugd 1. Harus ada tabung darah
hematologi dan kimia darah
H. Perlengkapan Ugd
1. Alat Kesehatan 2. Penunjang Ruangan
a. Oxymetry 6 a. Ac yg rusak harap di perbaiki
b. Ekg 2 unit
b. Ruangan tindakan harus di pasang ac
c. Tht set
d. Tempat tidur tindakan dua unit c. Harus pasang wastafel di nurse station
e. Regulator oksigen masih kurang d. Dispenser untuk petugas, ketel masak
f. Infus pump 5 unit air
g. Monitor e. Sendal petugas, rak sandal
h. Ventilator portable
f. Sepatu boot, kaca mata sefety, celemek
i. Usg portable
j. X-ray portable
g. Loker petugas
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai