Anda di halaman 1dari 16

Organisasi

Komputer
Bab 1
Pengantar
Arsitektur & Organisasi Komputer (1)

 Arsitektur Komputer:
atribut yang terlihat oleh programmer
 Instruction set, jumlah bits yang digunakan untuk
representasi data , mekanisme I/O, teknik pengalamatan.
 Misal, apakah ada instruksi perkalian?

 Organisasi Komputer:
bagaimana mengimplementasikan fitur
 sinyal kontrol, antarmuka, teknologi memori.
 Misal, apakah perkalian dilakukan oleh perangkat keras atau
dikerjakan dengan mengulang penjumlahan?
Arsitektur & Organisasi Komputer (2)

 Semua keluarga Intel x86 menggunakan


arsitektur dasar yang sama
 Keluarga IBM System/370 menggunakan
arsitektur dasar yang sama
 Ini memungkinkan kompatibilitas kode
 Versi yang lain memiliki Organisasi yang
berbeda.
Struktur & Fungsi

 Cara komponen berhubungan satu sama


lain disebut Struktur

 Operasional setiap komponen sebagai


bagian dari struktur disebut Fungsi
Fungsi

 Semua fungsi komputer adalah:


 Data processing
 Data storage
 Data movement
 Control
Gambaran Fungsional
Operasi Pemindahan Data
Operasi Penyimpanan Data (Storage)
Operasi Proses dari/ke storage
Operasi Proses dari storage ke I/O
Struktur - Tingkat Atas

Peripherals Computer

Central Main
Processing Memory
Unit

Computer
Systems
Interconnection

Input
Output
Communication
lines
Struktur - CPU

CPU

Computer Arithmetic
Registers and
I/O Logic Unit
System CPU
Bus
Internal CPU
Memory Interconnection

Control
Unit
Struktur - Control Unit

Control Unit

CPU
Sequencing
ALU Logic
Control
Internal
Unit
Bus
Control Unit
Registers Registers and
Decoders

Control
Memory
Garis besar (1)
 Evolusi Komputer dan Unjuk kerja
 Struktur Interkoneksi Komputer
 Memori Internal
 Memori Eksternal
 Input/Output
 Dukungan Sistem Operasi
 Aritmatika Komputer
 Instruction Set
Garis besar (2)
 Struktur dan Fungsi CPU
 Reduced Instruction Set Computers
 Superscalar Processors
 Control Unit Operation
 Multiprocessors dan Vector Processing
Sumber dari Internet
 http://WilliamStallings.com/COA/COA7e.html

 http://WilliamStallings.com/StudentSupport.html

Anda mungkin juga menyukai