Anda di halaman 1dari 18

BEDAH NASKAH

PROLOG 3
Disusun oleh :
1. Bella Dinda Aditya (16150124)
2. Yosafat Adi Pradipta (16150111)
3. Taufik Chandra Nugroho (16150129)
4. Raka Handya Utomo (16150132)
5. Sayono Hadi Putro (16150102)
PROLOG 3
PROLOG 3 merupakan acara rutinan setiap tahun sekali yang diadakan oleh

prodi tekstil Universitas Negeri Sebelas Maret. Acara tersebut dipegang oleh angkatan

termuda prodi Tekstil yaitu angkatan 2018. Prolog 3 merupakan wadah eksistensi

mahasiswa tekstil UNS yang didalamnya ada acara utama yaitu pameran dan acara

penunjang performance art, workshop, hingga hiburan musik.


Tema
PROLOG 3 memiliki tema acara yaitu monochrome. Monochrome merupakan

sebuah warna turunan dasar yang hanya terdiri dari hitam dan putih. Definisi warna

monochrome adanya penonjolan satu warn ayang dikombinasikan dengan warna

turunan dari warna dasarnya.


Tujuan
PROLOG 3 memiliki tujuan acara yang diselenggarakan :

1. Memperkenalkan Program Studi Kriya Tekstil yang berada di Universitas Sebelas Maret.

2. Memamerkan karya – karya yang telah dibuat oleh mahasiswa-mahasiswi Kriya Tekstil UNS.

3. Meningkatkan daya tarik pengunjung pada museum Keris.

4. Meningkatkan kemampuan dan kreatifitas yang miliki mahasiswa Kriya Tekstil.


Manfaat
PROLOG 3 memiliki manfaat acara, sebagai berikut :

1. Memberikan pengetahuan pada pengunjung tentang Kriya Tekstil berupa workshop.

2. Memberikan hiburan kepada pengunjung berupa performance Art, musik akustik,

dan tarian.

3. Meningkatkan eksistensi Program Studi Kriya Tekstil yang berada di Universitas

Negeri Sebelas Maret.


Sasaran
PROLOG 3 memiliki sasaran sebagai berikut :

1. Masyarakat biasa.

2. Siswa SMA yang akan memilih kuliah.

3. Fashion Designer.

4. Mahasiswa dan dosen.


Setting Acara
Tempat : Museum Keris

: Jl. Bhayangkaran No.2 , Sriwedari, Laweyan, Kota Surakarta.

Hari/Tanggal : Jumat – Sabtu / 29 – 30 Maret 2019

Waktu : Hari 1 : pukul 16.00 – 23.00 WIB

Hari 2 : pukul 10.00 – 23.00 WIB


Macam – Macam Kegiatan
PROLOG 3 memiliki berbagai kegiatan, sebagai berikut :

1. Pameran.

2. Workshop.

3. Tari Tradisional dan Modern.

4. Akustik.

5. Disk Jockey.
Peralatan
PROLOG 3 membutuhkan perlatan sebagai berikut : ■ Sketsel.

■ Kajang.
■ Busana.

■ Property.
■ Stage.

■ Display.
■ Alat Musik dan Sound System.

■ Lighting.
Pengisi Acara
PROLOG 3 menghadirkan pengisi acara sebagai berikut :

1. Akustik.

2. Tari Tradisional dan Modern.

3. Disk Jockey.

4. Perfomance Art.
Rundown
No Waktu Durasi Acara Area
Persiapan -

H
1. 16.00 – 16.15 10’ Pembukaan Panggung

2. 16.15 – 16.25 15’ Sambutan Ketua Panitia Panggung

A 3.

4.
16.25 – 16.40

16.40 – 16.55
15’

15’
Sambutan KaProdi

MC
Panggung

Panggung

R 5.

6.
16.55 – 17.10

17.10 – 17.25
15’

15’
Peresmian Pameran

Open exibition
Panggung

Panggung

I 7. 17.25 – 18.55 30’ Ishoma Bebas

8. 18.55 – 19.07 12’ Perfomance Art 1 Museum

9. 19.00 – 19.05 5’ MC Museum

K 10.

11.
19.05 - 19.17

19.50 – 19.55
12‘

5’
Perfomance Art 2

MC
Museum

Museum

E 12. 19.55 – 20.02 7’ Perfomance Art 3 Museum

-
13. 20.02 – 20.07 5’ MC Museum

14. 20.07 – 20.19 12’ Perfomance Art 4 Museum

1 15.

16.
20.19 – 20.24

20.24 – 20.34
5’

10’
MC

Persiapan
Museum

17. 20.34 – 20.50 26’ Pengisi Acara Panggung

18. 20.50 – 22.00 1”10’ Hiburan Musik Panggung

19. 22.00 – 23.00 1” Evaluasi -


Rundown
H No

1.
Waktu

10.00 – 10.25
Durasi

25’
Acara

Open Gate
Area

Panggung

A 2. 10.25 – 10.35 10’ Pembukaan MC Panggung

R
3. 10.35 – 11.05 30’ Pengisi Acara Panggung

4. 11.05 – 13.05 1” Isoma Bebas

I 5.

6.
13.05 – 14.30

14.30 – 15.00
1”25’

30’
Workshop

MC (Hiburan Musik)
Parkiran Belakang

Panggung

7. 15. 00 – 16.30 1”30’ Workshop Parkiran Belakang

K
8. 16.30 – 17.00 30’ Coffee Break Panggung

9. 17.00 – 17.15 15’ Coffee Break Area Panggung

E 10.

11.
17.15 – 18.20

18.00 – 19.00
1”5’

1”
Ishoma

Pengisi Acara
Bebas

Panggung

- 12. 19.00 – 20.00 1” Pengisi Acara Panggung

2
13. 20.00 – 21.00 1” Pengisi Acara Panggung

14. 21.00 – 22.00 1” Clean Up -

15. 22.00 – 23.00 1” Evaluasi -


Pameran
Pameran pada acara Prolog 3 diadakan di hall Museum Keris. Pameran berupa

karya busana, motif kain dan karya – karya lain dari tugas mata kuliah yang sudah

pernah ditempuh. Karya yang dipamerkan terutama dari angkatan 2018 tetapi ada juga

karya dari angkatan lainnya. Karya busana dipamerkan menggunakan manekin,

sedangkan untuk motif kain ada yang dipamerkan didalam pigura besar dan di

pamerkan didinding dan sketsel serta dibantu pencahayaan spot light.


Workshop
Workshop pada acara Prolog 3 diadakan di Parkiran Belakang Museum Keris.

Workshop berupa pembuatan batik pada kain/kaos dengan cara tradisional serta

membuat totebag dengan gambar yang lucu. Workshop didampingi oleh mahasiswa

kriya tekstil UNS. Workshop dikenakan biaya sebesar 35k untuk satu sesi workshop

sedangkan 65k untuk dua sesi workshop.


Panggung
Panggung PROLOG 3 merupakan tempat utama jalannya acara dari sambutan hingga

hiburan acara. Panggung berada disebelah kanan pendopo dan depan hall. Panggung berupa

panggung proscenium. Panggung berukuran 4 x 3 meter. Bahan property panggung berupa kain

perca, mika, sterofoam dan tripleks. Backdrop panggung berupa kain perca yang dibentuk

mengikuti alur tertentu yang di gantungkan pada pralon/pvc yang di finishing pylox hitam.

Warna dominan untuk panggung adalah abu-abu, merah maron, dan hijau toska.
Pendopo
Pendopo berada disebelah kiri panggung utama. Pendopo digunakan untuk

acara berupa tarian yang akan ditampilkan oleh pengisi acara. Tarian berupa tarian

tradisional dan tarian modern. Pendopo berbentuk arena sehingga penonton melingkari

panggung penari.
Backstage
Backstage berada di belakang panggung utama. Backstage digunakan untuk

ruang tunggu pengisi acara panggung dan pendopo yang akan melakukan penampilan

acara. Backstage menggunakan kajang yang samping dan belakangnya di tutup

menggunakan kain hitam agar tidak terlihat dalamnya.


TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai