Joint Conference Pong Final

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 15

Joint Conference:

SENIN,21 Januari 2019

PROGRAM PENDIDIKAN DOKTER SPESIALIS BAGIAN ILMU


KESEHATAN THT-KL FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS SYIAH KUALA
DESEMBER 2018
IDENTITAS PASIEN:

• Nama : An. IL
• Usia : 58
• Jenis Kelamin : perempuan
• Alamat : Aceh Selatan
• No. CM : 1-18-71-48
• Tanggal Pemeriksaan : 17 Januari 2019
ANAMNESIS

 Pasien dengan penurunan kesadaran sejak 1 bulan yang lalu dan dirasakan
mengalami perbaikan sejak 3 hari terakhir
 Pasien dirawat oleh divisi Pulmonologi 4 bulan yang lalu dengan diagnosa Ca.Paru
jenis Adenocarcinoma T4N0M1 di rencanakan kemoterapi tetapi keadaan umum
pasien buruk,pasien pulang atas persetujuan dpjp
 1 bulan yang lalu dirawat oleh divisi neurologi dengan nyeri kepala hebat,keluhan
juga disertai dengan penurunan kesadaran
 Pasien di konsulken ke bagian bedah onkologi untuk tumor payudara dextra
 Pasien di konsulkan ke THT dengan riwayat epistaksis berulang
 Dari THT dilakukan nasoendoskopi terlihat massa pada rongga hidung kiri
 Pasien kemudian dirawat alih ke bagian THT dengan diagnosa massa di cavum nasi
 Pasien telah dilakukan CT scan SPN 5 hari yang lalu
 Pasien dirawat bersama oleh bagian Penyakit dalam divisi HOM dan GH ,THT
VITAL SIGN
Keadaan Umum: Sedang
Kesadaran: Somnolen

130/75 36,7 ⁰C
83 x/i 19 x/i
mmhg

• BB = 38 kg. TB = 154cm, status Gizi: gizi kurang


PEMERIKSAAN FISIK
Status Lokalis :
Nasal: konka inferior hipertrofi dalam batas
normal,cloth (-)
Benjolan pada mamae sinistra, ukuran 2,5x1,5x1,5
cm
Pulmo:
• inspeksi : Asimetris ,Statis/dinamis
• Palpasi :SF kanan < SF kiri
• Perkusi :Redup/sonor
• Auskultasi: Vesikuler menurun
Laboratorium
(15/11/2018)

Hb : 10,7 gr/dl
Ht : 30%
Eritrosit : 3,7 x 106/mm³
Leukosit : 11 x 10³/mm³
Trombosit : 126x 10³/mm³
MCV : 81 fl
MCH : 29 pg
MCHC : 36 %
RDW : 17,8 %
MPV : 9,0 fl
PDW : 9,5 fl
Eo/Ba/NB/NS/Lim/Mon : 0/0/0/83/11/6 %
BT/CT : 2’/ 7’
Na / K / Cl : 136 / 3,2 / 91 mmol/L
KGDs : 98 mg/dL
CT SCAN

CT Scan SPN tanpa kontras: tampak massa solid


Di cavum nasi kanan kiri

CT Scan Kepala tanpa Kontras dan dengan Kontras:


Massa cavum nasi kanan kiri, yang meluas ke sinus eyhmoidalis dan sphenoidalis
Sinusitis maksilaris kiri

SOFTCOPY CT SCAN
Foto
RADIOLOGI
Thorax
PATOLOGI ANATOMI

• FNAB ( 23-10-2018) :
Lokalisasi: peura dextra
Mikroskopis: Hapusan cairan yang telah di sentrifuse
tampak sebaran dan kelompokan proliferasi sel-sel bentuk
bulat pleomorfik,inti hyperkromatik dan N/C ratio
bertambah diantara sel-sel lymfosit dan massa fibrin
Latar belakang sediaan massa amorfeosinofilik

KESIMPULAN: Suatu metastasis adenocarcinoma


PATOLOGI ANATOMI

• FNAB ( 23-10-2018) :
Lokalisasi: pulmo dextra
Mikroskopis: Hapusan aspirat tampak masing-masing 2
preparat dijumpai beberapa bentuk bulat
pleumorfik,hiperkromatik dan N/C ratio bertambah minimal
diantara massa fibrin,sediaan yang lain tidak dijumpai sel

KESIMPULAN: Menyokong suatu adenocarcinoma


EGFR

• Epidermal Growth Factor Receptor


• 11 desember 2018
• Clinical diagnose: metastasis adenocarcinoma
• Tumor percentage content : 100 cells
DIAGNOSIS
Dx/
 massa a.r nasofaring
Epistaksis laten
sinus
Hipertensi stage I
Malnutrisi
Hipokalemi
paronikia
Penatalaksanaan
-Diet 1600kkal  40 gr protein
-IVFD Ringer Laktat
-IVFD Aminofusin
-IV Meropenem 1gr/8 jam (H2)
-IV Metronidazole 500mg/ 8 jam (H7)
-IV Transamin 500 mg/12 jam
-IVRanitidiin 50mg/8 jam
-Amlodipin 5 mg/ 24 jam (oral)
-IV paracetamol 500 mg /8 jam (oral)
-Drip kcl 25 meq/24 jam
-KSR 600 mg/ 12 jam (oral)
-Clindamicyn 300 mg/8 jam(oral)
-mupirocin zalf / 12 jam (obat oles)
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai