Anda di halaman 1dari 34

PENGELOLAAAN UTANG

LUAR NEGERI DI INDONESIA


PERIODE 2017
UU : % Utang Terhadap
GDP
1

Kondisi Utang Indonesia


2

Kondisi Utang Negara ASEAN


Contents 3

Alasan Indonesia Utang


4

Sumber Utang
5

2
The Power of PowerPoint - thepopp.com
BENARKAH
UTANG
INDONESIA
SUDAH TIDAK
AMAN?
UU Utang terhadap GDP SEARCH
Undang-Undang (UU)
Keuangan Negara
Nomor 17 tahun 2003
Pasal 9 huruf e
Utang dimaksud dalam ayat ini adalah kewajiban negara kepada pihak
ketiga
dalam rangka pengadaan barang dan jasa yang pembayarannya merupakan
tanggung jawab kementerian negara/lembaga berkaitan sebagai unit
pengguna
anggaran dan/atau kewajiban lainnya yang timbul berdasarkan undang
undang/
keputusan pengadilan.

Pasal 12 Ayat (3)


Defisit anggaran dimaksud dibatasi maksimal 3% dari Produk Domestik

6
Bruto. Jumlah pinjaman dibatasi maksimal 60% dari Produk Domestik Bruto.

The Power of PowerPoint - thepopp.com


Rasio Utang Terhadap PDB SEARCH
Click icon to add picture

10
The Power of PowerPoint - thepopp.com
836 km
• Jembatan 10.198 meter
• Bandara baru dan lanjutan
Data Kementerian sebanyak 13 bandara
Keuangan • Pembangunan/pengembangan
fasilitas pelabuhan laut di 61
menunjukkan angg lokasi
• Pembangunan tahap 1 dan
aran infrastruktur lanjutan jalur kereta api 710
di APBN 2017 km’sp
• Pembangunan terminal
saja dialokasikan penumpang lanjutan di 3 lokasi
untuk: • Dan belanja lain seperti alokasi
pendidikan dan sarana-
prasaranan umum lainnya

11
The Power of PowerPoint - thepopp.com
Kondisi Utang Negara ASEAN SEARCH
Click icon to add picture

15
The Power of PowerPoint - thepopp.com
Rasio Utang terhadap PDB dibanding
Negara Lain
16
The Power of PowerPoint - thepopp.com
Kenapa Indonesia Utang? SEARCH
Perlunya
Berhuta
ng

Menjaga Momentum dan


Menghindari Opportunity Memberikan Legecy
Loss (Warisan) Aset

Menjaga dan Mempercepat


18
Mengembangkan Pasar
Pertumbuhan Ekonomi Keuangan
The Power of PowerPoint - thepopp.com
Menjaga Momentum dan
Menghindari Opportunity Loss

Adanya kebutuhan belanja yang tidak bisa ditunda,


misalnya penyediaan fasilitas kesehatan dan ketahahan
pangan. Penundaan pembiayaan justru akan mengakibatkan
biaya/kerugian yang lebih besar di masa mendatang. 

Kesempatan pembiayaan pembangunan saat ini


dioptimalkan untuk menutup gap penyediaan infrastruktur
dan meningkatkan Indeks Pembangunan Manusia (IPM)
Indonesia yang masih relative tertinggal dibanding negara
lain. 

Peningkatan IPM dapat dipenuhi antara lain melalui


peningkatan sektor pendidikan, kesehatan, dan
perlindungan sosial.

19
The Power of PowerPoint - thepopp.com
Memberikan Legecy (Warisan) Aset

Utang digunakan untuk membiayai hal-hal


yang produktif dan memberikan manfaat
bagi generasi mendatang, misalnya belanja
infrastruktur dan pendidikan. 

Pembiayaan kebutuhan belanja melalui utang


merupakan investasi yang dapat memenuhi
keadilan antar generasi karena mewariskan
aset bagi generasi mendatang (Golden rule).

20
The Power of PowerPoint - thepopp.com
Menjaga dan Mempercepat Pertumbuhan
Ekonomi

Dengan kebijakan berutang, ekonomi


Indonesia mampu tumbuh pada level
saat ini. Studi Badan Kebijakan Fiskal
menyebutkan bahwa jika rasio utang
terhadap PDB ditahan pada level 23%,
maka rata-rata pertumbuhan ekonomi
2013-2016 akan berada di bawah 5%. 

21
The Power of PowerPoint - thepopp.com
Mengembangkan Pasar
Keuangan

Instrumen utang Pemerintah yang diperdagangkan


di pasar keuangan digunakan sebagai acuan
(benchmark) bagi industri keuangan. 

Penerbitan instrumen utang Pemerintah


merupakan alternatif investasi yang ditawarkan
kepada masyarakat. 

Kegiatan operasi moneter oleh Bank Indonesia


juga turut didukung melalui penerbitan instrumen
utang Pemerintah.

22
The Power of PowerPoint - thepopp.com
Pemanfaatan Utang SEARCH
Pembiayaan Proyek yang Dibiayai SBSN

Utang Pemerintah digunakan


untuk pembiayaan secara umum Proyek yang dibiayai
(general financing) dan untuk Pinjaman
membiayai kegiatan/proyek
tertentu. 

Untuk pembiayaan umum, utang


digunakan antara lain untuk
membiayai Belanja produktif dan
Penyertaan Modal Negara (PMN).. 

24
The Power of PowerPoint - thepopp.com
Sumber Utang SEARCH
Pemerintah
1.Pemerintah
2.Bank Sentral
DEBITUR Swasta
3.Bank
4.Lembaga Keuangan Non-Bank
5.Bukan Lembaga Keuangan

• Negara-negara
• Organisasi Internasional
• Lain-lain
KREDITUR
26
The Power of PowerPoint - thepopp.com
Data Statistik Utang Luar Negeri Bank Indonesia (BI) yang
dikutip CNBC Indonesia (Negara)

Jepang Prancis Jerman China Korea Selatan

27
The Power of PowerPoint - thepopp.com
 International Bank for
Reconstruction and
Development (IBRD)

Data BI (Organisasi)

 Asian Development
Bank (ADB)

28
The Power of PowerPoint - thepopp.com
Utang merupakan salah satu langkah
yang diambil pemerintah untuk
membantu segala keperluan yang tidak
bisa dibiayai oleh APBN. Utang dapat
menjadi manfaat yang positif bila
dialokasikan untuk kesejahteraan
negara dengan tujuan agar negara bisa
Kesimpulan semakin produktif sehingga timbal
balik yang nantinya didapatkan bisa
jauh lebih besar.

29
The Power of PowerPoint - thepopp.com
Dialokasikan dengan benar agar
Pemerintah output yang didapat juga bermanfaat

Membantu Pemerintah dengan


Masyarakat membayar pajak tepat waktu dan
menjaga fasilitas umum

Saran Bersungguh-sungguh dalam menempuh


Pelajar/Mahasis studi agar dapat membantu pemerintah
wa di masa depan dalam mengurangi utang
negara

30
The Power of PowerPoint - thepopp.com
Memperbanyak Ekspor Meningkatkan bea Impor

Membayar Pajak

31
The Power of PowerPoint - thepopp.com
32
The Power of PowerPoint - thepopp.com
Ammar : Syarat agar suatu
negara bisa utang ke LN Fadlan : Apabila negara
terlambat membayar utang, apa
Asfi : Nominal Utang terus konsekuensi yang diterima?
bertambah, bagaimana cara
pembayarannya? Lulus : Mengapa utang LN lebih
besar dibandingkan DN
Yosef : utang sektor swasta
hampir mencapai 50%, Warda : Apa yang dilakukan
pemerintah apabila terjadi
bagaimana dampak apabila
kebocoran dalam pengelolalan
swasta tidak dapat membayar utang negara?
utang tersebut?
Nada : apakah pengalokasian
Iqbal : utang akibat kurs utang sudah efektif?
melemah, bagimana menekan
rasio utang akibat hal tersebut? 33
The Power of PowerPoint - thepopp.com
Thank you for watching!
Any questions?

The Power of PowerPoint – thepopp.com


Title Font: Cooper Hewitt Roman (TTF version)
Body Font: Gidole

Anda mungkin juga menyukai