Anda di halaman 1dari 26

EKONOMI TRANSPORTASI

(CIV -205)
OUTLINE

• Supply – Demand Theory


• Karakteristik permintaan dan penawaran transportasi
• Faktor yang mempengaruhi
• Elastisitas permintaan
• Keseimbangan fungsi penawaran dan permintaan
Definisi Permintaann (demand)

Dalam ilmu ekonomi , DEMAND (permintaan) adalah jumlah dari suatu barang
atau jasa yang mau dan mampu dibeli pada berbagai kemungkinan harga, selama
jangka waktu tertentu, dengan anggapan hal-hal lain tetap sama atau cateris
paribus
PERMINTAAN KEINGINAN
Dalam transportasi , Permintaan perjalanan (transport demand) merupakan
kebutuhan turunan (derived demand) kebutuhan yang timbul guna memenuhi
kebutuhan lain
• Kebutuhan manusia berpindah ke lokasi lain untuk beraktifitas
• Kebutuhan barang berpindah dari produksi ke konsumsi
Karakteristik Permintaan Transportasi

Derived demand, bersifat turunan, permintaan ada apabila ada


faktor pendorong
Fluktuatif terhadap waktu dan bersifat seketika
Sangat dipengaruhi oleh elastisitas harga
Jasa transportasi adalah jasa pelayanan dengan banyak faktor yang
mempengaruhi, seperti kecepatan, keamanan, keselamatan,
ketepatan, kenyamanan, dan sebagainya
FAKTOR- FAKTOR Pemilihan jasa angkutan Transportasi

3) Kecepatan
Tergantung faktor waktu yang
1) Biaya Transportasi dimiliki penumpang
Makin rendah biaya transportasi, makin
banyak permintaan akan jasa transportasi.

2) Pendapatan user
Bila pendapatan naik,maka lebih banyak jasa
transportasi yang akan dibeli penumpang
4) Kualitas pelayanan
 Tangible, bukti fisik
 Reliability
 Responsiveness
 Assurance
 empathy
KURVA PERMINTAAN
The demand for transport depends largely upon consumers income and the
price of a particular good…….. Price (P)

• Permintaan adalah berbagai


jumlah barang dan jasa yang Demand (D)
diminta pada berbagai tingkat
harga pada suatu waktu
tertentu.
Quantity (Q)
pada berbagai tingkat harga harga terdapat sejumlah
yang berpengaruh terhadap jumlah barang
barang/jasa yang diminta, yang dapat digambarkan oleh
KURVA PERMINTAAN yang diminta hanyalah tingkat harga,
sedangkan hal - hal lain dianggap tetap
(cateris paribus).
Pada kenyataannya >>>>>> dipengaruhi oleh pendapatankonsumen, harga
barang lain, selera, dan lain sebagainya
Keterangan:
𝐷𝑎 = 𝑓 𝑃𝑎 , 𝑃1 , 𝑃2 , … . . 𝑃𝑤 , 𝑌 Da = permintaan jasa transportasi
Pa = harga jasa transportasi
P1, P2…. Pw = harga barang/jasa lainnya
Y = tingkat pendapatan user
The price can be :
1) The fare or out of pocket
costs can be measured and
2) Other costs (LOS : time expressed in monetary
costs, comfort, terms. (generalised costs)
convenience, etc)

A demand function represents the willingness of consumers to purchase the


transportation good or service at alternative generalised prices.
Misalkan terdapat persamaan linear permintaan : 𝒒 = 𝜶 − 𝜷𝒑

price , p
𝜶
𝜷
q banyaknya perjalanan yang dibutuhkan dan , adalah
parameter konstan dari permintaan dan P is the total
PA A generalised price dari perjalanan

PB B

𝜶
qA qB
Volume , q
Apabila terjadi perubahan faktor yang mempengaruhi permintaan selain harga,
maka akan terjadi perubahan permintaan. Perubahan permintaan akan
digambarkan dengan pergeseran kurva permintaan ke atas atau ke bawah.

Kurva D3 meningkat dalam permintaan pada harga yang


sama akibat :

• Pendapatan meningkat
• Populasi meningkat
• Meningkatnya harga pesaing jasa transportasi lainnya
• Menurunnya harga jasa transportasi pendukung
SENSITIFITAS PERMINTAAN perjalanan

Bentuk persamaan
permintaan perjalanan
dapat digunakan untuk
memprediksi perubahan
pada volume perjalanan
akibat dari perubahan
harga dalam kurun waktu
tertentu

elasticity.
ELASTISITAS(ep) adalah perbanndingan perubahan relative pada
permintaan terhadap perubahan relative pada harga

∆𝑄
ൗ𝑄 ∆𝑞 𝑝
𝑒𝑝 = = ∗
∆𝑃ൗ ∆𝑝 𝑞
𝑃
Dimana q adalah perubahan jumlah perjalanan sebesar 1% perubahan dalam harga

Untuk suatu fungsi yang linear, nilai elastisitas terhadap harga dengan cara mencari turunan dari :

∆𝑞 𝑝 −𝛽𝑝 𝛼
𝑒𝑝 = ∗ = 𝑒𝑝 = 1 −
∆𝑝 𝑞 𝑞 𝑞
• Elastisitas Titik (point elasticity)  Elastisitas Busur (Arc
titik A B; B A
elasticity) busur CD
JENIS ELASTISITAS P P

P1 A P1 C
B P2 D
P2

0 Q1 Q 2 0 Q1 Q2 Q
• Secara matematis Q
 Secara matematis
Q / Q Q P Q /( q1  q 2) / 2 Q ( P1  P2) / 2
ed  atau   ed  atau  
P / P P Q P /( p1  p 2) / 2 P (Q1  Q2) / 2
ed = Elastisitas permintaan
ed = Elastisitas permintaan
∆Q =Perubahan quantitas
∆Q =Perubahan quantitas
∆P = Perubahan harga
∆P = Perubahan harga
KRITERIA UKURAN
• Ed > 1 : Elastis
• Ed < 1 : In Elastis
• Ed = 1 : Unitary
• Ed = 0 : In Elastis Sempurna
• Ed = ~ : Elastis Sempurna
• Hubungan harga barang atau jasa dengan jumlah barang
yang diminta dapat berbentuk linear atau cembung ke
arah origin (titik pusat)
• Dua macam bentuk Kurva Permintaan.
MODEL PERMINTAAN KRAFT
P P
(a) Slope Konstan (b) Elastisitas Konstan

Q =  –P Q = P

D
D
0 Q 0 Q
ELASTISITAS LANGSUNG DAN SILANG

ELASTISITAS LANGSUNG : dampak perubahan harga barang/jasa terhadap


permintaan atas barang/jasa yang sama

ELASTISITAS SILANG : Tingkat respons dari permintaan atas barang terhadap


harga barang lainnya

Suatu barang dianggap sebagai pengganti bila elastisitas silangnya positif


Suatu barang dianggap pelengkap bila elastisitas silang atas permintaannya negatif
KURVA PENAWARAN

Jasa Transportasi adalah hasil dari suatu


proses produksi yang tidak dapat di rasa
atau di pegang ( Intangible ). Hal ini
berbeda dengan hasil produksi barang
dimana hasil dari suatu produksi bisa
dilihat dan dipegang.
KARAKTERISTIK PENAWARAN JASA TRANSPORTASI

Hasil produksi yg ditawarkan tidak dapat disimpan.


Apabila seat/km atau ton/km pada saat kendaraan mulai bergerak, maka
merupakan kerugian bagi perusahaan.

Nilai produknya makin lama makin menurun.


Nilainya sudah menjadi nol bagi seat yang tidak terjual.

Jasa angkutan bersifat perorangan


Dua orang yang bepergian dalam satu kendaraan yang sama akan mempunyai
tanggapan yang berbeda terhadap jasa angkutan yang dibelinya.
FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENAWARAN JASA
TRANSPORTASI

Teknologi yang digunakan


Perilaku dan tujuan operator,terkait dengan kinerja dari sistem berjadwal
Perilaku operatorterkait operasional,kebijakan harga
Perilaku pemakai jasa

1. actual out of pocket cost yang dikeluarkan dalam


menggunaan angkutan
FUNGSI PENAWARAN 2. nilai dari waktu perjaianan;
3. nilai dari discomfort dan inconvenience dari
perjalanan melewatiruter tertentu
Total travel time
• Access time
KOMPONEN FUNGSI PENAWARAN

• Waktu menunggu
• Transit time
• Trip time

Total Travel
• Out of pocket cost
• Vehicle operating cost
• Indirect taxes
• Terminal cost parking

schedule inconvenience
o Penawaran merupakan kebalikan
dari permintaan, yaitu suatu jumlah
KOMPONEN FUNGSI PENAWARAN

yang ditawarkan oleh penjual pada


suatu tingkat harga tertentu.
o Harga yang lebih tinggi mendorong
jumlah yang ditawarkan menjadi
lebih besar.
o Hubungan antara harga dengan
jumlah yang ditawarkan tersebut
dapat digambarkan dalam bentuk
kurva penawaran
Elastisitas penawaran
Elastisitas penawaran (Es) yaitu prosentase perubahan
jumlah barang yang ditawarkan akibat terjadinya
perubahan harga itu sendiri

Dapat disederhanakan menjadi

Keterangan:
ΔQ : perubahan jumlah penawaran
ΔP : perubahan dari harga barang
P : harga barang mula-mula
Q : jumlah penawaran mula-mula
Es : elastisitas dari penawaran
Elastisitas Silang
Elastisitas silang (Ec) yaitu prosentase perubahan jumlah barang yang
diminta akibat terjadinya perubahan harga barang lain

Dapat disederhanakan menjadi

Keterangan :
EA,B =elastisitas silang antara produk A dan B
P1B = harga awal produk B
P2B = harga produk B setelah perubahan
ΔQA = kenaikan permintaan produk A
Q1A = kuantitas permintaan awal produk A
Q2A = kuantitas permintaan produk A setelah harga produk B berubah
ΔPB = kenaikan harga produk B
ANALISIS KESEIMBANGAN PASAR
• KESEİMBANGAN PASAR terjadi pada :
tingkat harga ketika jumlah barang dan jasa yang diminta = jumlah barang dan jasa
yang ditawarkan.
• Produsen selalu mengharapkan
keuntungan yang maksimal
dengan menetapkan harga yang
setinggi-tingginya.
• Sebaliknya konsumen selalu
mengharapkan kepuasan
maksimal dengan harga yang
serendah-rendahnya. Produsen
dan konsumen akan melakukan
tawar-menawar
https://behindus.wordpress.com/2011/04/15/permintaan-
penawaran-dan-ekuilibrium-bag-1/

Anda mungkin juga menyukai