Anda di halaman 1dari 25

PERSENTASI PUSKESMAS

MRANGGEN I

D I N A S K E S E H ATA N
K A B U PAT E N D E M A K
2016
DEMAM BERDARAH
DEMAM BERDARAH :
adalah demam
disertai perdarahan bawah kulit
dan lambung
disebabkan oleh virus yang
ditularkan
melalui nyamuk Aedes aegypti
CIRI-CIRI NYAMUK AEDES AEGYPTI :
• Badan kecil, warna hitam dengan bintik-bintik
putih

• Hidup di dalam dan di sekitar rumah


• Menggigit/menghisap darah pada siang hari ,
puncak jam 9-10, 16-17 sore
• Senang hinggap pada pakaian yang
bergantungan dalam kamar, berwarna gelap
• Bersarang dan bertelur di genangan air jernih
di dalam dan di sekitar rumah bukan di
got/comberan

• Di dalam rumah: bak mandi, tampayan, vas


bunga, tempat minum burung, perangkap
semut dan lain-lain
CARA PENULARAN:
PROSES PENULARAN DEMAM BERDARAH
(CYCLUS TRANSOVARIAN)

Orang sakit DBD

jentik

pupa

Orang sehat Dalam 3 hari nyamuk


sudah terinfeksi virus
KLMNOPR

Kepala nyeri
Lemah

Demam/panas
Mual,muntah
tinggi Nyeri Otot & sendi
mendadak
Perdarahan
Terus menerus spontan
selama 2-7 hari.
Ruam
Kriteria WHO 1999.

 Klinis :
 Demam 2 – 7 hari
 Perdarahan : uji RL (+)/spontan
 Pembesaran hati
 Syok 2 klinis +lab
 Laboratorium :
 Trombositopenia (<100.000 /ul)
 Hemokonsentrasi (.>20%)
 Atau Tanda kebocoran plasma (efusi pleura,ascites,
hipoproteinemia)
 Penurunan hematokrit setelah resusitasi.
Tanda bahaya :
Empat kriteria u/DBD: •Sakit perut berat
•Demam •Muntah
•Manifestasi perdarahan berkepanjangan
•Permeabilitas kapiler yang
•Perubahan dari panas
•meningkat
•Trombosit <100.000/mm3 menjadi dingin.
•Perubahan dari sadar
•Menjadi gelisah
Tanda Bahaya Awal:
• Hilangnya panas Kapan penderita menjadi
• Penurunan trombosit DSS
• Peningkatan 3 – 6 hari setelah
hematokrit manifestasi/gejala muncul
DBD + Gagal Nafas DBD + penurunan kesadaran

DBD IV + Perdrhan masif

DBD II DBD I
Edema Ascites
palpebra
PENANGANAN SECARA DINI PD FASE AKUT
(PERAWATAN DIRUMAH)
1. Minum banyak(apapun, hindari
teh, kopi dan coklat-membedakan
perdarahan)
2. Dicatat kencing baik frekuensi
maupun jumlahnya.
3. Pemberian makan yang bergizi
4. Mengatasi demam dengan
penurun panas ( > 38 ºC dosis
10mg/kg/kali ( 4-5 x/hari)
5. Tiap hari kontrol ke
dokter/Puskesmas/RS
6. Periksa lab (Lekosit,Hematokrit
dan trombosit)(hari 3)
3 M PLUS
1. MENGURAS
2. MENUTUP

3. MENGUBUR

PLUS : MEMONITORING JENTIK NYAMUK


MEMAKAI KELAMBU, MEMAKAI LOTION, IKAN PEMAKAN JENTIK
LINGKUNGAN TEMPAT PERINDUKAN
NYAMUK AEDES AEGYTI

DIMANA
SAJAKAH
AKU?????????????
?
FOGGING
FOGGING
DEFINISI FOGGING :
Pengasapan untuk membunuh
nyamuk dewasa
KANDUNGAN ASAP FOGGING :
golongan Organophosporester
insectisida contoh:
Malathion, sumithion,
fenithrothion, perslin
Diencerkan dengan
Penambahan solar/
Minyak tanah
DAMPAK FOGGING
Mencemari makanan, air
minum
Kelainan saluran cerna
Pada wanita hamil(resiko
kelainan saluran cerna
anaknya 2,5 kali lebih besar)
Leukemia pada anak-anak
Aplastik anemia
Gagal ginjal
Kerusakan paru
Gangguan gerakan sperma
Hiperaktif pada anak
Kerusakan gen n kromosom

Anda mungkin juga menyukai