Anda di halaman 1dari 21

LAPORAN STUDI KASUS ASUHAN KEPERAWATAN PADA TN.

R DENGAN
INFEKSI SALURAN KEMIH (ISK) DI RUANG CENDRAWASIH ATAS
[KELOMPOK 2] Tulis nama anggota
KONSEP
TEORITIS
DEFINISI
Infeksi Saluran Kemih (ISK) adalah suatu keadaan adanya
infeksi bakteri pada saluran kemih.
ETIOLOGI
Bakteri gram negatif, Bakteri gram positif, Mikroorganisme,
Personal hygiene yang salah.
MANIFESTASI KLINIK
Dysuria, Frekuensi pengeluaran urine yang sedikit-sedikit
dan sering, Ketidakmampuan mengosongkan kandung
kemih, Nyeri, Spasme kandung kemih, Warna urine yang
keruh, Hematuria pada keadaan lanjut.
ASUHAN KEPERAWATAN PADA TN.R
DENGAN INFEKSI SALURAN KEMIH (ISK)
Identitas Klien
PENGKAJIAN
• Nama :
Tn.R
• Umur : 59
Tahun
• Jenis Kelamin : Laki-Laki
• Agama : Islam
• Status : Keluhan Utama
Menikah
• Pekerjaan : Pensiunan PNS Klien mengatakan sakit
perut bagian bawah
• Alamat : Jl. Kabobona No.6
• No. Registrasi : 504661
• Tanggal Pengkajian : 20 Februari
2018
• Tanggal Masuk RS : 08 Februari
2018
PENGUMPULAN DATA
(DATA FOKUS)
• Klien mengatakan sakit perut bagian bawah • Klien tampak takut dengan penyakit yang
diderita saat ini
P : Nyeri dirasakan saat BAK • Tanda-Tanda Vital
Q : Nyeri dirasakan seperti ditusuk-tusuk TD: 140/100 mmHg S : 36 0C
R : Nyeri pada daerah perut bagian bawah N : 80 x/ menit R : 20 x/menit
S : Skala nyeri 5 (sedang) • BB sebelum MRS 105 Kg, BB sesudah
sakit 89 Kg.
T : Durasi nyeri 3-5 menit • Berkeringat dingin
• Klien mengatakan sering BAK • Terdapat nyeri tekan pada abdomen bagian
• Klien mengatakan sakit saat BAK bawah
• Klien mengatakan menahan BAK karena sakit Pemeriksaan Laboratorium:
• WBC : 8.9 10^3/uL
• Klien mengatakan BAK ± 8-10 kali/hari Pemeriksaan Urine:
• Klien bertanya-tanya tentang penyakitnya • Leukosit : +1
• Keadaan umum klien lemah • Sedimen
• Ekspresi wajah klien tampak meringis Leukosit : 5-10
• Klien tampak cemas Eritrosit : 10-18
Epitel Sel : +
ANALISA DATA

No Data Focus Etiologi Masalah


1 DS: Agens Cedera Biologis Nyeri Akut
 Klien mengatakan sakit perut bagian
bawah
 Klien mengatakan sakit saat BAK
DO:
P : Nyeri dirasakan saat BAK
Q : Nyeri dirasakan seperti ditusuk-tusuk
R : Nyeri pada daerah perut bagian bawah
S : Skala nyeri 5 (sedang)
T : Durasi nyeri 3-5 menit
1. Ekspresi wajah klien tampak meringis
2. Keadaan umum klien lemah
3. Terdapat nyeri tekan pada abdomen
4. Klien berkeringat dingin
5. Tanda-Tanda Vital
TD : 140/100 mmHg
N : 80 x/menit
S : 36 0C
R : 20 x/menit
ANALISA DATA

No Data Focus Etiologi Masalah


2 DS: Infeksi Saluran Kemih Gangguan Eliminasi
 Klien mengatakan nyeri pada perut Urine
bagian bawah
 Klien mengatakan sakit saat BAK
 Klien mengatakan sering BAK
 Klien mengatakan menahan BAK karena
sakit
 Klien mengatakan BAK ± 8-10 kali/hari
DO:
1. Keadaan umum klien lemah
2. Pemeriksaan Laboratorium
• WBC : 8.9 10^3/uL
2. Pemeriksaan Urine:
• Leukosit : +1
• Sedimen
Leukosit : 5-10
Eritrosit : 10-18
Epitel Sel : +
ANALISA DATA

No Data Focus Etiologi Masalah


3 DS: Perubahan Status Kesehatan Ansietas
 Klien bertanya-tanya tentang
penyakitnya
DO:
1. Klien tampak takut dengan penyakit
yang diderita saat ini
2. Klien tampak cemas
3. Keadaan umum klien lemah
4. Klen berkeringat dingin
5. Tanda-Tanda Vital
TD : 140/100 mmHg
N : 80 x/menit
S : 36 0C
R : 20 x/menit
DIAGNOSA KEPERAWATAN
BERDASARKAN PRIORITAS

1. Nyeri Akut berhubungan dengan Agens Cedera Biologis

2. Gangguan Eliminasi Urine berhubungan dengan Infeksi


Saluran Kemih

3. Ansietas berhubungan dengan Perubahan Status


Kesehatan
INTERVENSI KEPERAWATAN

No Waktu Diagnosa Keperawatan Tujuan Dan Kriteria Hasil Perencanaan

1 20/2/2018 Nyeri Akut Setelah dilakukan asuhan 1. Kaji nyeri secara komprehensif
berhubungan keperawatan selama 3x24 jam, R/ Mengetahui karakteristik nyeri untuk
dengan Agens diharapkan nyeri teratasi menentukan diagnosa / intervensi
Cedera Biologis dengan kriteria hasil: selanjutnya
• Klien mampu mengontrol 2. Pantau tanda-tanda vital
nyeri, mampu menggunakan R/ Perubahan tanda-tanda vital biasa terjadi
teknik non farmakologik pada nyeri
• Mampu mengenali nyeri 3. Anjurkan untuk istirahat
• Mengatakan rasa nyaman R/ Mencegah keletihan yang dapat
setelah nyeri berkurang mengganggu kemampuan dalam
• Tanda-tanda vital dalm batas menangani nyeri
normal 4. Ajarkan teknik relaksasi
R/ Membantu dalam mengurangi nyeri
5. Kolaborasi pemberian terapi analgetik
R/ Terapi yang tepat membantu dalam
mengurangi nyeri
INTERVENSI KEPERAWATAN

No Waktu Diagnosa Keperawatan Tujuan Dan Kriteria Hasil Perencanaan

2 20/2/2018 Gangguan Setelah dilakukan asuhan 1. Lakukan peniliaian kemih secara


Eliminasi Urine keperawatan selama 3x24 jam, komprehensif
berhubungan diharapkan gangguan eliminasi R/ Untuk mengetahui faktor penyebab dan
dengan Infeksi urine teratasi dengan kriteria intervensi selanjutnya
Saluran Kemih hasil: 2. Pantau adanya distensi kandung kemih
• Kandung kemih kosong R/ Mengetahui tingkat/gangguan berkemih
secara penuh 3. Anjurkan untuk asupan cairan yang
• Bebas dari ISK adekuat
R/ Memperhambat pertumbuhan bakteri
4. Anjurkan kebiasaan berkemih yang baik
R/ menahan berkemih secara berlebihan
dapat meregangkan dan melemahkan otot
kandung kemih
5. Kolaborasi pemberian program therapy
R/ Untuk mengatasi penyebab yang
mendasari dan meningkatkan relaksasi otot
INTERVENSI KEPERAWATAN

No Waktu Diagnosa Keperawatan Tujuan Dan Kriteria Hasil Perencanaan

3 20/2/2018 Ansietas Setelah dilakukan asuhan 1. Kaji tingkat cemas


berhubungan keperawatan selama 2x24 jam, R/ Untuk mengetahui tingkat cemas yang di
dengan Perubahan diharapkan ansietas teratasi alami
Status Kesehatan dengan kriteria hasil: 2. Gunakan pendekatan yang menenangkan
• Klien mampu mengidentifikasi R/ Memungkinkan klien merasa nyaman
dan mengungkapkan gejala 3. Dengarkan dengan penuh perhatian
cemas R/ Membina hubungan, meningkatkan
ekspresi perasaan
4. Dorong klien untuk mengungkapkan
perasaan
R/ Mengakui perasaan memungkinkan klien
untuk menerima dan menangani situasi
lebih baik sehingga mengurangi cemas
5. Ajarkan teknik relaksasi non farmakologik
R/ Untuk mengurangi cemas
CATATAN KEPERAWATAN

No Waktu Diagnosa Keperawatan Tindakan Keperawatan / Implementasi Respon Klien / Hasil

1 20/2/2018 Nyeri Akut 1. Mengkaji nyeri secara 1. Klien mengatakan sakit perut bagian bawah
14.00 berhubungan komprehensif P : Nyeri dirasakan saat BAK
dengan Agens Q : Nyeri dirasakan seperti ditusuk-tusuk
Cedera Biologis R : Nyeri pada daerah perut bagian bawah
S : Skala nyeri 5 (sedang)
T : Durasi nyeri 3-5 menit
15.00 2. Memantau tanda-tanda vital 2. Tanda-tanda vital
TD : 140/100 mmHg
N : 80 x/menit
S : 36 0C
R : 20 x/menit
16.00 3. Anjurkan klien untuk istirahat 3. Klien stirahat, berbaring ditempat tidur
16.30 4. Ajarkan teknik relaksasi 4. Klien mengerti teknik yang diajarkan
CATATAN KEPERAWATAN

No Waktu Diagnosa Keperawatan Tindakan Keperawatan / Implementasi Respon Klien / Hasil

2 20/2/2018 Gangguan 1. Mengevaluasi berkemih klien 1. Klien mengatakan sakit saat BAK. Klien
14.00 Eliminasi Urine mengatakan BAK ± 8-10 kali/hari
14.15 berhubungan 2. Memantau adanya distensi 2. Tidak ada distensi kandung kemih
dengan Infeksi kandung kemih
15.00 Saluran Kemih 3. Anjurkan klien kebiasaan 3. Klien mengerti yang disampaikan
berkemih yang baik
18.00 4. Pelaktasanaan program 4. Injeksi Lasix 2 gr / IV
terapi

3 20/2/2018 Ansietas 1. Mengkaji tingkat cemas 1. Cemas sedang


15.00 berhubungan 2. Mendengarkan klian dengan 2. Klien menceritakn hal-hal yang membuat
dengan penuh perhatian klien merasa cemas
16.00 Perubahan 3. Anjurkan keluarga untuk 3. Klien merasa nyaman
Status selalu menemani klien
16.00 Kesehatan 4. Anjurkan untuk istirahat yang 4. Klien istirahat berbaring di tempat tidur
cukup
16.30 5. Ajarkan teknik relaksasi 5. Klien mengerti teknik yang diajarkan
EVALUASI

No Waktu Diagnosa Keperawatan Catatan Perkembangan (Hari 1)

1 21/2/2018 Nyeri Akut S : - klien mengatakan sakit perut bagian bawah


14.00 berhubungan - Klien mengatakan sakit saat BAK
dengan Agens O : - K/U Lemah
Cedera Biologis P : Nyeri dirasakan saat BAK
Q : Nyeri dirasakan seperti ditusuk-tusuk
R : Nyeri pada daerah perut bagian bawah
S : Skala nyeri 5 (sedang)
T : Durasi nyeri 3-5 menit
Tanda-tanda vital
TD : 140/100 mmHg
N : 80 x/menit
S : 36 0C
R : 20 x/menit
A : Nyeri belum teratasi
P : - Kaji nyeri secara komprehensif
- Pantau tanda-tanda vital
- Anjurkan untuk istirahat
- Ajarkan teknik relaksasi
- Kolaborasi pemberian terapi analgetik
EVALUASI

No Waktu Diagnosa Keperawatan Catatan Perkembangan (Hari 1)

2 21/2/2018 Gangguan S : - Klien mengatakan nyeri pada perut bagian bawah


14.00 Eliminasi Urine  Klien mengatakan sakit saat BAK
berhubungan  Klien mengatakan sering BAK
dengan Infeksi  Klien mengatakan BAK ± 8-10 kali/hari
Saluran Kemih O : - K/U Lemah
- Skala nyeri 3 (ringan)
- Klien masih sering ke kamar mandi
A : Gangguan eliminasi urine belum teratasi
P : - Lakukan peniliaian kemih secara komprehensif
- Pantau adanya distensi kandung kemih
- Anjurkan untuk asupan cairan yang adekuat
- Anjurkan kebiasaan berkemih yang baik
- Kolaborasi pemberian program terapi
EVALUASI

No Waktu Diagnosa Keperawatan Catatan Perkembangan (Hari 1)

3 21/2/2018 Ansietas S : - Klien mengatakan telah mengetahui tentang penyakit yang diderita saat ini
14.00 berhubungan O : - K/U Lemah
dengan - Klien tampak tenang
Perubahan - Klien mau bercerita tentang keadaannya
Status A : Ansietas teratasi
Kesehatan P : - Tetap mendengarkan klien dengan penuh perhatian
- Anjurkan keluarga untuk selalu menemani klien
EVALUASI

No Waktu Diagnosa Keperawatan Catatan Perkembangan (Hari 2)

1 22/2/2018 Nyeri Akut S : - klien mengatakan tidak ada keluhan


14.00 berhubungan O : - K/U baik
dengan Agens - Tanda-tanda vital
Cedera Biologis TD : 120/90 mmHg
N : 80 x/menit
S : 36 0C
R : 20 x/menit
A : Nyeri teratasi
P : - Anjurkan klien untuk istirahat
- Anjurkan klien untuk konsumsi obat sesuai advice
- Pertahankan teknik relaksasi non farmakologik
EVALUASI

No Waktu Diagnosa Keperawatan Catatan Perkembangan (Hari 2)

2 22/2/2018 Gangguan S : - Klien mengatakan tidak ada keluhan


14.00 Eliminasi Urine O : - K/U baik
berhubungan - Skala nyeri 3 (ringan)
dengan Infeksi - Klien masih sering ke kamar mandi
Saluran Kemih A : Gangguan eliminasi urine teratasi
P : - Anjurkan klien untuk istirahat
- Anjurkan klien untuk berkemih dengan baik 4-6 kali sehari
- klien fiperbolehkan pulang oleh dokter

Anda mungkin juga menyukai