Anda di halaman 1dari 10

MASALAH DAN VARIABEL

PENELITIAN
Pemilihan Masalah Penelitian
Memilih Masalah:
• Tetapkan area masalah yang diteliti.
• Usahakan sesuai dengan minat dan keahlian peneliti.
• Persempit area masalah sehingga lebih fokus.
• Rumuskan secara formal sehingga nampak perlunya
penyelidikan secara empiris.

Sumber Masalah:
• Observasi dari masalah-masalah praktek pendidikan.
• Deduksi dari teori.
• Referensi dari penelitian-penelitian terdahulu.
• Obsesi dari masalah sosial yang berkaitan dengan
pendidikan.
Syarat Masalah Penelitian yang
Baik:
• Researchable: ada data empiris yang cukup
dan ada metode yang cocok.
• Memiliki manfaat bagi dunia pendidikan
• Urgent: penting untuk diteliti.
• Dirumuskan dalam bentuk pertanyaan
• Jelas, tidak memiliki makna ganda.
• Peneliti memiliki kemampuan untuk meneliti,
cukup waktu, tenaga dan dana.
Perumusan Masalah Penelitian

Penyusunan Masalah Penelitian harus disesuaikan dengan jenis


per-masalahannya; secara garis besar jenis Masalah Penelitian
dibedakan atas:
1. Masalah untuk mendeskripsikan suatu proses atau fenomena
yang terjadi. Contoh: Bagaimana implementasi dari proses….?
2. Masalah untuk membedakan status dua fenomena atau lebih.
Contoh: Apakah terdapat perbedaan antara …..dan…..?
3. Untuk mengetahui apakah terdapat hubungan antara dua
fenomena atau lebih. Contoh: Apakah terdapat hubungan
antara …. dengan …?
4. Masalah untuk mengetahui hasil pengembangan suatu model.
Contoh: Apakah dengan menggunakan model …. Dapat
meningkatkan….?
Variabel Penelitian
Variabel Penelitian
Adalah karakteristik dari populasi yang meiliki variasi
nilai/skor/kategori

Variabel Dikotomis:
Variabel yang terbagi ke dalam dua
kategori.
Misal: Jenis kelamin.
Variabel

Variabel Kontinum:
Variabel yang memiliki nilai/skor yang
terbentang tak terbatas.
Contoh: Motivasi Kerja.
Variabel dalam Konteks Hubungan

Variabel Kontrol

Variabel Bebas Variabel Intervening Variabel Terikat

Variabel Moderator

• Variabel Tertikat/Varabel Idogen/Dependent Variabel


- adalah variabel output/ kriteria/konsekuen.
- menjadi akibat karena adanya variabel bebas.
• Variabel Bebas/Variabel Eksogen/Independent Variabel
- adalah variabel stimulus/prediktor.
- menjadi penyebab perubahan atau timbulnya variabel terikat.
• Variabel Intervening/Variabel Perantara
- adalah variabel yang mempengaruhi hubungan antara variabel bebas dan variabel
terikat menjadi hubungan tidak langsung.
• Variabel Moderator
- adalah variabel yang memperkuat/memperlemah hubungan antara variabel bebas dan
variabel terikat.
Contoh hubungan variabel bebas, variabel terikat, variabel
moderator dan variabel intervening

Variabel Bebas Variabel Intervening Variabel Terikat

Penghasilan Gaya Hidup Harapan Hidup

Lingkungan
Tempat tinggal
Variabel Moderator
Variabel dalam Konteks Eksperimen

Variabel Terikat
Variabel Perlakuan

Variabel Atribut

• Variabel Tertikat/Dependent Variabel


- adalah variabel output/ kriteria/konsekuen.
- menjadi akibat karena adanya variabel perlakuan.
• Variabel Perlakuan
- adalah pemberian perlakuan dengan tujuan untuk mempengaruhi/meningkatkan
variabel terikat.
• Variabel Atribut
- adalah variabel yang turut mempengaruhi variabel terikat.
Contoh hubungan variabel bebas, variabel terikat, variabel
moderator dan variabel intervening

Variabel Terikat : Prestasi Belajar

Disain Penelitian

Kemandirian Metode Pembelajaran (A)


Belajar (B) Inkuiri Terpimpin Inkuiri Bebas
(A1) (A1)
Tinggi A2B1
A1B1
(B1)
Rendah
A1B2 A2B2
(B2)

Variabel Atribut Variabel Perlakuan


SELESAI

Anda mungkin juga menyukai