Anda di halaman 1dari 7

ASSALAMMU’ALAIKUM

Wr.Wb

NAMA KELOMPOK 1:
1. AHMAD FADILAH TSANI
2. ARTIKA
3. MUFIDAH PULUNGAN
4. RABIATUL ADAWI
Administrasi kesiswaan
PENGERTIAN
ADMINISTRASI KESISWAAN

merupakan bagian dari kegiataan


administrasi yang dilaksanakan di
sekolah, berupa usaha kerjasama yang
dilakukan oleh para pendidik agar
terlaksananya proses belajar mengajar
yang relevan, efektif, efisien, guna
tercapainya tujuan pendidikan yang
diharapkan.
Cakupan administrasi kesiswaan meliputi pengelolaan
penerimaan siswa baru, pengelolaan bimbingan dan
penyuluhan, pengelolaan kelas, pengelolaan organisasi
siswa intra sekolah (OSIS) dan pengelolaan data
tentang siswa dan sebagainya.

Secara garis besar A. Gaffer MS mengelompokkan


administrasi kesiswaan tersebut kepada tiga bidang :
1. Pupil Inventory
2. Pupil Accounting
3. Pupil Personel Service
KEGIATAN-KEGIATAN
ADMINISTRASI KESISWAAN

d. Pembinaan  Disiplin 
a. Mengatur Kegiatan
Murid/Siswa 
Penerimaan Siswa
e. Pengelolaan  Osis 
Baru
(Organisasi  Siswa 
b. Mengatur Kegiatan
Intra Sekolah)
Orientasi Siswa
f. Pengelolaan  Data 
Baru
Siswa
c. Pengelolaan Kelas g. Promosi dan Mutasi
INSTRUMEN ADMINISTRASI
KESISWAAN

a. Buku induk
b. Buku klaper
c. Buku /dafatar keadaan siswa
d. Daftar hadir siswa
e. File penyimpan berkas siswa
WASALAMMU’ALAIKUM
Wr.Wb

Anda mungkin juga menyukai