Anda di halaman 1dari 11

Mendefinisi Ulang Nilai dari

Satuan Kilogram, Ampere,


Kelvin dan Mol

Sumber : Redefinition of the kilogram, ampere, kelvin and mole : a proposed


approach to implementing CIPM recommendation 1 (CI-2005)
Pengantar
Satuan Internasional yang ada saat ini ada 7 yaitu :
1. Meter
2. Kilogram
3. Detik
4. Ampere
5. Kelvin
6. Mol
7. Kandela
Pengantar

Pada pertemuan ke-94 di bulan Oktober


tahun 2005, The International Committee for
Weights and Measures (CIPM) mengusulkan
untuk mendefinisi ulang nilai dari beberapa
Satuan Internasional (SI) yaitu : kilogram,
ampere, kelvin dan mol.
Definisi Standar

Massa benda yang energinya setara dengan nilai foton berfrekuensi


Kilogram didefinisikan sama dengan massa dari sebuah kilogram standar Platina
[(299792458)2/66260693] × 1041 hertz.
Iridium yang hampir sama dengan massa 1 liter air
Le Grand K

Kiblle Ballance
Definisi Standar

Satu ampere adalah suatu arus listrik yang mengalir dari kutup positif ke
Ampere adalah arus listrik yang dihasilkan oleh pompa electron-7dan
kutup negative pada ruang hampa dan menghasilkan gaya 2 × 10 newton
mengalir sehingga memiliki nilai 1 / (1,60217653 × 10-19 ) muatan dasar per
per meter.
detik.
Definisi Standar

Satu kelvin adalah perubahan temperature termodinamika dari hasil


Satu kelvin adalah pecahan 1/273,16 dari suhu termodinamika triple point
perubahan energi termal kT dengan nilai 1.3806505×10−23 joule
air ketika wujud padat, cair dan gas dalam keadaan setimbang(0,01°C)
Definisi Standar

Mol didefinisikan sebagai jumlah zat suatu sistem yang mengandung jumlah
partikel
Mol dasar
adalahyang
jumlah
sama
zatseperti
suatu sistem
jumlahyang
atomberisi
dalampersis
0.012
6,0221415
kilogram
× karbon-
1023
12 (12C).
Pertimbangan dalam mendefinisikan
kilogram, ampere, kelvin dan mol
1. Waktu pelaksanaan redefinisi
harus ditangani dalam resolusi tunggal. Menurut mereka jika dilakukan
dalam resolusi tunggal akan membentuk hasil yang koheren
2. Poin utama
Memberikan beberapa latar belakang dan alasan untuk dilakukannya
modifikasi signifikan pada SI.
Dampak Re-Defenisi Satuan
Intenasional Kilogram, Ampere, Kelvin
dan Mol
1. Dampak untuk metrologi praktis
ex : Konstanta Planck, Kecepatan cahaya di ruang
hampa, konstanta Magnet dll
2. Dampak pada konstanta fundamental
ex : Fluks Magnetik, Konstanta Faraday dll
Kesimpulan

Mendefenisikan ulang nilai Satuan Internasional dari


Kilogram, Ampere, Kelvin dan Mol dengan
menghubungkannya dengan nilai dari Konstanta Planck,
Konstanta Boltzman dan Konstanta Avogadro akan
bermanfaat untuk bidang metrologi dan pengetahuan
kita tentang nilai dari suatu konstanta. Dan juga akan
mengurangi satuan baku yang kita gunakan sampai saat
ini.

Anda mungkin juga menyukai