Anda di halaman 1dari 2

Apa Itu Petir ?

 Dalam ilmu fisika, satu kilatan petir adalah cahaya terang yang
terbentuk selama pelepasan listrik di atmosfer saat hujan badai.
 Sebuah sambaran petir berukuran rata-rata memiliki energi yang dapat
menyalakan sebuah bola lampu 100 watt selama lebih dari 3 bulan.
 Sebuah sambaran kilat berukuran rata-rata mengandung kekuatan
listrik sebesar 20.000 amp. Sebagai perbandingan, sebuah mesin las
menggunakan 250-400 amp untuk mengelas baja.
 Kilat bergerak dengan kecepatan 150.000 km/detik, atau setengah
kecepatan cahaya, dan 100.000 kali lipat lebih cepat daripada suara .
Kilatan yang terbentuk turun sangat cepat ke bumi dengan kecepatan
96.000 km/jam.

Bagaimana Petir Terjadi ?


 Petir dapat terjadi ketika tegangan listrik pada dua titik terpisah di atmosfer – masih
dalam satu awan, atau antara awan dan permukaan tanah, atau antara dua permukaan
tanah – mencapai tingkat tinggi.
 Mekanisme terjadinya petir bisa di analogikan dengan sebuah kapasitor raksasa, dimana
lempeng pertama adalah awan ( bisa lempeng negatif atau lempeng positif ) dan
lempeng ke dua adalah bumi atau awan lainnya( dianggap netral ).
 Seperti yang sudah di ketahui, kapasitor adalah sebuah komponen pasif pada rangkaian
listrik yang bisa menyimpan energy listrik sesaat.

Lempeng 1

Energy Sesaat

Lempeng 2

Gambar 1 – Phenomena terjadinya petir

Apa yang terjadi jika petir menyambar peralatan ataupun manusia?


Apa Yang Harus Dilakukan Agar Terhidar dari Sambaran Saat
Petir Terjadi?
 Bila berada di area luas – terbuka , hindari berlindung di bawah
pohon ataupun struktur baja. Jangan bertiarap di atas tanah
 Berlindung kedalam ruangan atau gedung yang memiliki
penyalur petir
Penyalur petir pada gedung  Jauhi jendela kaca atau barang – barang yang terbuat dari logam
 Jika memugkinkan, segera cabut koneksi peralatan listrik dari
jaringan
 Gunakan alas kaki yang kering dan berbahan karet
 Pastikan setiap Panel listrik terpasang Arrester
Penyalur petir pada struktur  Pastikan pemasangan antena (radio komunikasi, televisi, dll)
Antena
(Lower)
diletakkan lebih rendah dari tiangnya
 Pastikan semua peralatan dan mesin yang ada terkoneksi
Tower dengan ground yang baik
(Higher)

Posisi Antena
 Bila berada di dalam kendaraan yang berpotensi tersambar petir
hindari meyentuh panel yang menggandung logam

Arrester
Grounding

Anda mungkin juga menyukai