Anda di halaman 1dari 15

Semiotika & Analisis

Framing
By :
Dhama Suroyya, S.Sos.I , M.I.Kom
Kenapa kita belajar Semiotika &
Analisis Framing?
Hunger Games Trailer
Elysium trailer
2012 trailer
The reason we study Frame
Analysis

O Paris Attack Vs Palestine


Attack?
Serangan Paris : Hollande tuduh
ISIS pelakunya – BBC News
Efeknya apa?

Rudal Hancurkan RS dan Sekolah di Suriah, PBB Mengecam


Selasa, 16 Februari 2016 | 07:31 WIB -Kompas
So.... What’s the big agenda ?
We are toy!!!
Lalu apa itu
Semiotika & Analisis
Framing ?....
Semiotika & Framing
O Semiotika berasal dari kata semion yang artinya tanda,
lambang , simbol dan ikon yang memiliki atau mewakili
atau merepresentasi “makna yang sebenarnya”.
O Analisis Framing secara sederhana dapat digambarkan
sebagai analisis untuk mengetahui bagaimana realitas
(peristiwa, Aktor, sekelompok, atau apa saja) dibingkai
oleh media (Eriyanto, 2002 :2).
Apa saja yang bisa dianalisis?
O Content atau isi dari media massa bisa
berupa pemberitaan “France Attack, WTC,
Syirian Refugee”
O Film juga bisa dianalisis menggunakan
semiotika dan analisis framing
O Pidato politisi atau presiden pun juga bisa
Referensi
O Eriyanto. 2002. Analisis Framing Konstruksi
, Ideologi dan Politik Media. Jogjakarta ,
Elkiss.
O Shobur, Alex. 2009. Semiotika Komunikasi.
O Sebeok,Thomas. 2001. Sign an
introduction to semiotics. Toronto Press Inc
: Canada.
So....
Ada Pertanyaan?

Anda mungkin juga menyukai