Anda di halaman 1dari 20

Baharuddin, S.

Kep 70900118033
Ratnasari, S.Kep 70900118018
Masturi, S.Kep 70900118013
Wahyuni, S.Kep 70900118038
Kelompok 2 Indriani Saputri, S.Kep 70900118041
Irnawati Lahadi, S.Kep 70900118034
Ulul Azmi Asya, S.Kep 70900118016
stroke hemoragik adalah salah
satu jenis stroke yang
disebabkan karena pecahnya
pembuluh darah di otak
sehingga darah tidak dapat
mengalir secara semestinya
yang menyebabkan otak
mengalami hipoksia dan
berakhir dengan kelumpuhan.
Asuhan
Keperawatan
Data Pasien

Nama inisial klien : Ny ”D”


Umur : 59 thn 11 bulan, 31-12-1960
Alamat : Jln.Jendral Ahmad Yani Lr.15 No.69, Pinrang
Agama : Islam
Tanggal Masuk RS : 21/12/2018 Pukul 07.09 Wita
No. RM : 866883
Ruangan : Ruang ICU Bed 1 RSWS Wahidin
Sudirohusodo
Tanggal Pengkajian : Senin, 18 maret 2019 jam 14.30 Wita
PENGKAJIAN
PRIMER
: Ada sumbatan pada jalan
napas,terdapat sputum dan adanya bunyi suara
gurgling
: tampak pernapasan pasien
menggunakan ventilator dengan mode SIMV melalui
tracheostomy dengan pengaturan bantuan ventilator
10 dengan frekuensi pernapasan 18 x/menit.
: TD: 140/71 mmHg S : 37,1 C
N: 85 x/menit R : 18 x/menit
:
GCS 8 ( E2 M4 V2 )
Pupil isokor
Gangguan Motorik 1 2
1 2
Gangguan sensorik : tampak pada tubuh sebelah
kanan tidak ada respon dan nampak pada tubuh
sebelah kiri hanya bisa berkuat jika ada ransangan
atau menghindar
• Bersihan jalan napas tidak efektif berhubungan dengan hipersekresi
DS : -
Do :
•Nampak jalan napas tidak pasten
•Terdengar suara napas gurgling
•Nampak adanya sputum yang keluar dari mulut
•Tampak terpasang ventilator dengan frekuensi napas 18x/i

• Gangguan Integritas kulit/jaringan berhubungan dengan perubahan sirkulasi


DS : -
DO :
•GCS 8 ( E2M4V2)
•Terjadi kemerahan pada area bokong, tumit dan punggung
•Tampak warna luka berwarna kemerahan
•Terdapat luka pada kepala

• Defisit perawatan diri berhubungan dengan kelemahan


DS : -
DO
•Klien tampak tidak berdaya
•Tampak memakai popok
•Tampak bedrest total
•Rambut tampak rontok dan kusam
• Risiko infeksi berhubungan dengan efek prosedur invasif
Faktor resiko
•Tampak terpasang trachestomi
•Tampak terpasang ETT
•Terpasang CVC
•Tampak ada luka pada area bokong
•Tampak terpasang infus
•Tampak terpasang kateter

• Resiko Perfusi Serebral Tidak Efektif berhubungan dengan cedera kepala


Faktor risiko :
•Tampak terpasang ventilator dengan frekuensi napas 18x/i
•Warna kulit pucat
•TD : 140/71
•Nadi : 85 x/i
•R : 18 x/i
•Suhu : 36,6c
•GCS 8 ( E2M4V2)
Implementasi
Thank You
Insert the Sub Title of Your Presentation

Anda mungkin juga menyukai