Anda di halaman 1dari 14

Pokok Bahasan tentang:

 Makanan lokal yang dapat memenuhi kebutuhan


energi.
 Pentingnya kekentalan MP-ASI .
 Cara untuk memperkaya MP-ASI.
 Pesan kunci bagaimana cara memenuhi
kekurangan energi.

4/1
Menurut saudara mengapa
kekurangan energi menjadi lebih
besar ketika anak bertambah
usianya?
Dengan bertambahnya usia anak ASI
tetap memberikan energi, tetapi
kebutuhan energi anak terus
meningkat bersamaan dengan
pertumbuhannya.
Jika kekurangan energi tidak
terpenuhi maka pertumbuhan anak
akan berhenti atau melambat 
anak tdk tumbuh dengan baik,
mudah sakit dan bila sakit akan lebih
lama sembuh.
Makanan pokok apa yang terutama
dikonsumsi masyarakat di lingkungan
saudara?
Makanan pokok :
 Padi-padian spt: beras, gandum,
jagung, serealia
 Umbi-umbian spt: singkong, ubi
rambat, kentang
 Buah-buahan yang tinggi pati spt:
pisang, sukun/keluwih
Semua makanan mengandung
energi  makanan pokok
merupakan sumber energi utama.
Pentingnya makanan kental bagi
anak
 Iniadalah si boni,
usia 8 bulan. Pada
usia ini lambung si
Boni dapat diisi
makanan sejumlah
200 ml setiap kali
makan.

4/2
Pesan Kunci 4
Kekentalan Bubur MP-ASI

Bubur dengan Bubur encer


kekentalan yang tepat
4/3a
4/3b
Kelapa Mentega/
Margarine
Minyak 4/4
4/5
4/6
4/7
4/8

Anda mungkin juga menyukai