Anda di halaman 1dari 12

ASI EKSKLUSIF

dr. Dovie Yullia Putri


dr. Tirza Yeslika
Mengapa ASI diberikan dibawah usia 6 bulan ?

Sebelum 6 bulan

sistem pencernaan belum matang

konstipasi, kembung, diare, alergi


Setelah 6 bulan,berikan makanan tambahan dantetap teruskan pemberi
an ASI hingga usia 2 tahun.
Komposisi ASI
• Dikeluarkan pada hari pertama menyusui.
• Jumlah yang diproduksi bervariasi  tergantung hisapan
bayi.
• Isi :
– Zat kekebalan tubuh  terhindar dari infeksi
– Protein & vitamin A
– Karbohidrat & lemak
– Zat yang dapat membantu mengeluarkan kotoran
bayi yang pertama

 Zat – zat gizi yang berkualitas tinggi 


pematangan sel otak :
 Zat besi
 Protein
 Vit. A
• Zat kekebalan tubuh
Apa yang mempengaruhi terbentuknya ASI?

• Makanan Ibu

• Ketenangan Jiwa dan Pikiran Ibu

• Penggunaan Alat

Kontrasepsi/Obat2an

• Kelelahan Ibu

• Perawatan Payudara
Aspek gizi

Aspek
penyakit Aspek
saat imunologis
dewasa

Aspek MANFAAT Aspek


penundaan
ASI psikologi
kehamilan

Aspek Aspek
ekonomis kecerdasan

Aspek
neurologis
POSISI MENYUSUI

DUDUK BERDIRI BERBARING


JIKA BAYI KEMBAR...
Waktu Pemberian ASI
– Waktu pemberian ASI  tiap 2 jam
– Tempat penyimpanan ASI :
• suhu ruangan sampai 6 jam
• thermos yang diberi es batu, bisa tahan hingga 24
jam
• kulkas ketahanannya meningkat hingga 2 minggu
dengan suhu kulkas yang bervariasi.
• frezeer dengan :
– Pintu tidak terpisah dari kulkas, dan sering dibuka,
ASI tahan 3-4 bulan
– pintu terpisah dari kulkas dan suhu bisa dijaga den
gan konstan, maka ketahanan ASI mencapai 6 bula
n.

Anda mungkin juga menyukai