Anda di halaman 1dari 16

AT&T Global Strategy

Melalui integrasi dan pembersihan warisan


nirkabel AT&T dan Cingular Wireless, terdapat indikasi
langsung dari peningkatan nilai dan layanan kepada
pelanggannya. merger jaringan adalah solusi terbaik
karena kesamaan dalam teknologi GSM. Strategi untuk
masuk ke dalam perjanjian eksklusif dua tahun dengan
APPLE untuk memasarkan dan menjual iPhone telah
terbukti berhasil. Bahkan dengan jaringan EDGE,
kepuasan iPhone telah membedakan AT&T dari para
pesaingnya.
AT&T Structure Organization
At&t leadership style
1. Leadership style AT&T adalah operational approach.

2. Operational Approach adalah mempelajari manajemen


dengan mempelajari praktek-praktek para manager.Hasilnya
para manager di dalam menjalankan tugasnya ternyata
menggabungkan berbagai ilimu pengetahuan untuk
memecahkan masalah yang dihadapinya.

3. Dengan demikian di dalam pendekatan operasional ini


tugas manager adalah memilih berbagai ilmu pengetahuan
yang diperlukan untuk mengetahui masalah dalam praktek
manajemen.
AT&T Integration Responsiveness
Home Replication Strategy;
– Perusahaan yang menggunakan strategi ini
memandang operasi internasional sebagai
sekunder dari operasi rumah mereka.
– Perusahaan mengejar strategi Home Replication
fokus pada kebutuhan dan keinginan pelanggan
domestik mereka dan hanya mengekspor produk
mereka untuk menghasilkan penjualan tambahan.
AT&T Social Capital
• AT&T menggunakan bahan bakar yang ramah
lingkungan dalam bidang logistik di dalam
perusahaan mereka.
• AT&T menggunakan bahan yang ramah
lingkungan untuk memproduksi produk mereka
yang bisa di daur ulang sehingga menghemat
biaya perusahaan dan tidak menggunakan
sumber daya secara berlebihan.
Epson Global Strategy
Epson menciptakan produk dimana produk
mereka memiliki performa yang lebih bagus dan
harga yang ditawarkan lebih murah jika
dibandingkan kompetitornya.
Epson Structure Organization
Epson Integration Responsiveness
Transnational strategy
• Fokus dalam mengurangi cost dan provide
customer Responsiveness
• Fasilitas produksi dibangun di banyak negara
untuk labor cost yang lebih murah
• Produk disesuaikan dengan Customer lokal
• Foreign Subsidiaries yang bertanggungjawab
pada merketing
Epson Leadership Style

Perusahaan epson menerapkan budaya jepang di


dalam perusahaannya yaitu lebih fokus kepada
karyawannya daripada keuntungan dan menciptakan
hubungan yang harmonis antar karyawan yang membangun
kepercayaan dari dalam perusahaan. tetapi pada intinya itu
adalah tentang etika bisnis yang baik, dimana karyawan
diajarkan agar dapat menghadapi setiap tantangan dengan
keyakinan dan antusiasme untuk sukses.
Epson Social Capital

Perusahaan epson sekarang ini menggunakan bahan


material yang bisa didaur ulang kembali untuk mengurangi
pemakaian sumber daya yang berlebihan seperti kertas,
suku cadang, dan lain-lain. Epson juga menggunakan
teknologi dimana tinta yang digunakan diganti
menggunakan laser yang tidak perlu lagi harus mengisi tinta
lagi dan tidak perlu lagi mengganti suku cadang lain
sehingga dapat mengurangi limbah perusahaan.
Levi Strauss Global strategy
Fokus dalam pertumbuhan Profitable core :
LEVIS menganalisis produk unggulannya dan
customernya. Selain itu menganalisis pasar. Dengan begitu LEVIS
dapat meningkatkan bukan hanya produk unggulannya tapi juga
produk yang kurang atau performa dari perusahaan yang kurang
pada pasar- pasar negara yang berbeda.
Levi Strauss Global Strategy

Expand for more :LEVIS mengidentifikasi produk yang high potential dan
underdeveloped. Contohnya bekerjasama dengan Google dimana Levis membuat
sebuah benang konduktif pada denim yang memungkinkan untuk pengguna
mengontrol smartphone dengan mengusap materi denim. Dengan begitu LEVIS
menarik konsumen usia muda. Setelah itu LEVIS juga mengekspansi ke international
market

LEVIS Other Strategies :


Penjualan melalui
1. Sistem website
2. Retail dan wholesale partners.
Levi Strauss Organization Structure
LEVIS Transnational Global matrix
structure
LEVI STRAUSS Integration
Responsiveness
LEVI STRAUSS Transnational Strategy :
• Fokus dalam mengurangi cost dan provide
customer Responsiveness
• Fasilitas produksi dibangun di banyak negara
untuk labor cost yang lebih murah
• Produk disesuaikan dengan Customer lokal
• Foreign Subsidiaries yang bertanggungjawab
pada merketing
LEVI STRAUSS Leadership
Chip Bergh adalah presiden & kepala
eksekutif Levi Strauss & Co. (LS & Co.). Dia
juga berada di Dewan Direksi Perusahaan.
Bergh telah berhasil dalam mengembalikan
popularitas LEVIS melalui kampanye,inovasi,
iklan dan kerjasama dengan google.
perusahaan mengalami peningkatan drastis
dalam penjualan. Sebelum masuk Levis Chip
telah memimpin banyak merek ikonik selama
karirnya termasuk penciptaan dan
peluncuran Swiffer (merek baru paling sukses
P&G dalam tiga dekade terakhir), perubahan
haluan dan pertumbuhan Old Spice, selain
Gillette, Folgers coffee, dan Jif Peanut Butter.
Dia telah tinggal dan bekerja di Amerika
Serikat, Asia dan Eropa dan telah
menjalankan bisnis dan merek global besar.

Anda mungkin juga menyukai