Anda di halaman 1dari 14

TUBERCULOSIS

(TBC)
Oleh:
dr. Fenny
TBC ITU ………………..???
BUKAN PENYAKIT KETURUNAN

 BUKAN KARENA GUNA-GUNA


BUKAN JUGA KARENA DIRACUNI
ORANG dll

2
TBC….???
Penyakit menular langsung yang disebabkan oleh
kuman TBC (Mycobakterium Tuberculosis)
Penyakit TBC dipastikan dengan
pemeriksaan dahak.

Dahak
Sewaktu 3
Datang Ke Dahak
Puskesmas 2 Sewaktu
Dahak Pagi datang ke
1 ketika
bangun tidur
Pusk. Pd hari
ke-2
BAGAIMANA CARA PENULARAN
PENYAKIT TBC ???

Kuman yang berterbangan di


udara masuk kedalam tubuh
manusia melalui pernafasan
kemudian masuk ke paru-paru
lalu ke sistem peredaran darah
dan menyebar kebagian tubuh
lainnya
GEJALA- GEJALA
PENYAKIT TBC
GEJALA UTAMA :
Batuk terus
menerus dan
berdahak selama 3
(tiga) minggu atau
lebih.
GEJALA TAMBAHAN,
YANG SERING DIJUMPAI:

o Dahak bercampur
darah
o Batuk berdahak
o Sesak nafas dan
rasa nyeri dada
Gejala Tambahan,
o Badan lemah, nafsu makan
menurun, berat badan
turun, rasa kurang enak
badan (malaise)
o Berkeringat malam
walaupun tanpa kegiatan,
demam meriang lebih dari
sebulan
PENCEGAHAN PENULARAN
UNTUK PENDERITA TB…………
•Minum obat secara teratur sampai
1 selesai
•Menutup mulut saat bersin atau
2 batuk
•Tidak meludah disembarang
3 tempat
•Meludah ditempat yang kena sinar
matahari atau ditempat yang di isi
4 sabun atau karbol/lisol
•Jemur tempat tidur bekas
penderita secara teratur
5

•Buka jendela rumah


lebar-lebar agar udara
masuk dan sinar matahari
dapat masuk.
6 (Kuman TBC akan mati
apabila kena sinar
matahari)
Ayo Berantas TBC….!!!
Dengan TOSS

T O SS
• TEMUKAN • OBATI • SAMPAI
SEMBUH
Fase Intensif
 Ditentukan berdasarkan hasil BTA dan
kultur
 Lama minimal yang direkomendasikan:
 Diberikan setidaknya selama 2 bulan
Fase lanjutan
 Setidaknya selama minimal 4 bulan
Lama pengobatan keseluruhan

• Selesainya 6 bulan pengobatan


setelah konversi

• Perpanjangan 8 - 9 bulan bisa


dilakukan pada pasien dengan
lesi paru yang berat dan luas
JANGAN
KUCILKAN
MEREKA
(Penderita TB)
DENGAN
BEROBAT
TERATUR
PENYAKIT TBC
DAPAT
DISEMBUHKAN
JIKA ADA GEJALA-GEJALA TB
SEGERALAH MINTA BANTUAN
KE UNIT PELAYANAN KESEHATAN
TERDEKAT

GRATIS …!!!
Obat-obatan untuk TB, bila anda
berobat ke PUSKESMAS

Anda mungkin juga menyukai