Anda di halaman 1dari 27

PEMILIHAN PRIORITAS

PENINGKATAN MUTU
UNIT DAN KESELAMATAN
PASIEN

1
Prioritas
RS

PROGRA
M
PMKP

Unit

Bandung 29-30 Nov 2


PENETAPAN PELAKSANAAN
PRIORITAS KEGIATAN

DAMPAK
ANALISA DATA
PERBAIKAN

Bandung 29-30 Nov 3


EFEKTIFITAS
PELAYANAN

DAMPAK
PERBAIKAN

KOMPLAIN, dll EFISIENSI

Bandung 29-30 Nov 4


DASAR PEMILIHAN PRIORITAS (TOPIK)
RUMAH SAKIT Jantung Intensif Kanker Gawat Darurat Farmasi Bedah
Apakah topik yg dipilih sudah sesuai
No
dengan
Y/T Y/T Y/T Y/T Y/T Y/T

a Misi dan tujuan strategis RS; Y Y T T T T

b Data-data permasalahan yang ada di Y Y T Y Y Y


RS
c Sistem dan proses yang y T Y Y T T
memperlihatkan variasi proses
penerapan pelayanan dan hasil
pelayanan yang paling banyak,

d Perbaikan yang berdampak pada Y Y Y T Y Y


efisiensi
e Dampak pada perbaikan sistem T T T Y Y T

f Riset klinik dan program pendidikan T T T T T T

JUMLAH “YA” 4 3 2 2 3 2

TOPIK PRIORITAS RUMAH SAKIT YAITU PELAYANAN JANTUNG


PEMILIHAN INDIKATOR
KLINIK (IAK)
• Prioritas tinggi

• Sederhana

• Mulai dengan sedikit indikator

• Data tersedia

• Ditingkatkan secara bertahap

• Dampak terhadap pengguna dan pelayanan

• Mengukur berbagai dimensi mutu


6
Contoh : Cek lis proses identifikasi
kebutuhan pengukuran atau perbaikan

No PERTANYAAN Y/T
1. Apakah sesuai dengan visi, misi, sasaran organisasi
2. Apakah area risiko tinggi ?
3. Apakah area volume tinggi ?
4. Apakah area rawan masalah ?
5. Apa dimensi performance yg dituju ?
6. Apakah terkait dengan pengukuran yg diminta oleh pemerintah ?
7. Apakah terkait dengan pengukuran yg diminta akreditasi ?
8. Apakah terkait Sasaran Keselamatan Pasien ?
9. Pernahkah menerima komplin pasien atau staf dalam/di area ini ?
Cek lis proses identifikasi kebutuhan
pengukuran atau perbaikan

No PERTANYAAN Y/T
10. Sudahkah aktifitas ukuran menunjukan penurunan performa ?
11. Apakah pernah teridentifikasi adanya potensial masalah dalam
literatur atau asosiasi profesi atau sumber lain ?
12. Apakah perlu kejadian khusus ?
13. Apa sumber daya yg diperlukan ?
14. Apakah proyek ini dapat menghemat biaya ?
1. Apakah
• Visi, Misi dan sasaran organisasi
sesuai visi membantu kita di dalam pengambilan
keputusan terkait indikator prioritas dan
misi, upaya proyek perbaikan. RSUP Sanglah
Memiliki Layanan Unggulan Kanker,
Jantung dan Intensif
sasaran •

organisasi • Area yang secara khusus rentan ,


pertimbangkan resiko yang berhubungan
dengan pasien populasi khusus , berdampak
2. Apakah Area fatal jika diberikan penanganan yang tepat,
Kategori ini termasuk individu yang menjalani
Resiko Tinggi intervensi baru, penelitian clinical trial misalnya
: AMI, pasien Geriatric, pasien Obstetric yang
resiko tinggi, HIV AIDS, Neonatus, neonatus
BBLR, Pasien onkologi, Organ donasi dan
transplantasi, pasien yang mengalami
ketergantungan obat obatan, pasien bunuh
diri, prosedur dan tindakan invasive, pasien
trauma, pasien yang mengunakan obat
psikotik, pasien yang dilakukan restrain
3. Apakah • Pelayanan yang diberikan pada populasi yang
area cukup banyak . Demografi pasien penting
dilihat, apakah kita menargetkan populasi
Volume yang spesifik , Apakah unit kita secara khusus
melayani pasien tertentu misalnya :
Rehabilitasi, dimensia pasien, endoscopi,
Tinggi pasien gagal jantung, pasien yang menerima
nutrisi enteral dan parenteral, pasien kronik
misalnya diabetes, perawatan luka, X Ray,
treatment pasien dengan ketergantungan obat
Prosedur atau proses yang dilihat riwayatnya
4.Apakah area kurang baik hasilnya misalnya pasien jatuh di
unit, masalah waktu tunggu pasien di triage,
Rawan Masalah penundaan pelayanan pasien , perawatan
pasien post transplan, IDO, penggunaan obat
high alert, waktu tunggu pemeriksaan lab
5. Dimensi Mutu WHO
6. Apakah
terkait dgn • Apakah topi masalah ini masuk ke dalam 12
Indikator Kementrian kesehatan, SP Min, dan
pengukuran •
IKI Dirut, indikator BLU dll
Misalnya : Visite Dokter (indikator
yg diminta Kementrian kesehatan, IKI Dirut )

pemerintah
Apakah masalah ini di persyaratkan di
7. Apakah terkait dalam standar akreditasi baik JCI maupun
SNARS ed 1
dgn pengukuran
diminta akreditasi Misalnya : Assesmen Pra bedah ini di
persyaratkan oleh standar ASC /PAB
8. Apakah
terkait • Sasaran Keselamatan pasien meliputi:
identifikasi pasien, Komunikasi Effektif,
sasaran Keamanan Obat obatan yang harus di
waspadai, Memastikan lokasi pembedahan

keselamata pada pasien yang benar, Mengurangi risiko


infeksi terkait pelayanan kesehatan,
mengurangi resiko cidera pasien akibat jatuh
n pasien
9. Pernahkah Apakah masalah ini pernah di keluhkan
menerima oleh pasien, pengunjung Rumah Sakit
komplin
pasien/staf di area
ini
10. Apakah
aktifitas
• Masalah atau aktifitas ditunjukkan dengan
ukuran indikator yang menurun misalnya Identifikasi
pasien datanya menurun maka perlu dilakukan
menunjuk upaya perbaikan untuk meningkatkan
performance
kan
penurunan
11. performa
Apakah pernah • Dari hasil review Literature dari Journal
teridentifikasi dll topik yang yang dipilih memiliki
potensial masalah
adanya potensial
masalah dalam
literatur
12. Apakah • Masalah yang diprioritaskan terkait dengan
terkait kejadian khusus? Misalnya terkait KTD

Kejadian
Khusus

13. Apakah • Masalah yang diprioritaskan memerlukan


sumber daya baik biaya, SDM , dan
memerlukan sumber daya lainnya
sumber daya
Apakah upaya perbaikan memiliki dampak
14. Apakah efisiensi biaya SDM, dll
proyek ini
menghemat
Biaya
PROGRAM MUTU UNIT KERJA TH
PMKP 6 DAN TKRS 11 :
2018
Setiap unit kerja memilih dan menetapkan indikator mutu
untuk mengukur unit kerja
Ka Instalasi/Unit Kerja memilih dan melakukan pengawasan terhadap indikator
yang terpilih/PRIORITAS :

1. Memilih dan mengawasi indikator hospital wide/RS yang terkait di unit layanan
nya
misalnya : Waktu tunggu rawat Jalan di pilIh sbg indikator prioritas instalasi rawat
jalan termasuk PJT dan Wing

2. Memilih dan mengawasi indikator terkait /FOCUS PADA HAL YANG INGIN
DIPERBAIKI yang bisa dipilih yaitu : mengurangi variasi, peningkatan efisiensi,
keselamatan pasien, pelayanan beresiko tinggi, kepuasan pasien dan pengendalian
infeksi (PPI) misalnya penggunaan APD atau terkait CP jika ditemukan masalah
kepatuhan CP nya rendah/terjadi variasi

3. Indikator terkait penilaian evaluasi praktek professional PPA


Misalnya : kamar operasi : pelaksanaan time out ……. ( Koordinasi dengan bagian
SDM terkait penilaian kinerja PPA)
PROGRAM MUTU UNIT KERJA TH
• Ka Instalasi mengawasi2018
pemantauan indikator mutu yang dilakukan oleh
PIC pengumpul data
• Ka Instalasi mengawasi pelaporan ke SIMRS sebelum tgl 5 setiap
bulannya dan koordinasi dengan UPM /IT jika terjadi masalah
penginputan data
• Ka Instalasi melakukan analisis dan menyusun laporan triwulan di
teruskan ke atasan (Direktur masing masing dan di tembuskan ke UPM)
• Ka Instalasi meminta rekomendasi laporan Triwulan kepada atasan
• Ka instalasi menindak lanjuti Rekomendasi dengan membuat upaya
ANALISIS DAMPAK
perbaikan dengan PDSA
 Analisis dampak dibuat sekali dalam 1 tahun terkait semua indikator yang dipilih
sebagai indikator prioritas unit kerja dalam program mutu .
 Analisis dampak indikator prioritas Rumah Sakit yang ditetapkan oleh Direktur
utama dibuat oleh para PIC indikator ( Ka Bid, Ka Bagian, Ka Komite, Ka Instalasi ,
Ka PPRA , dll sesuai PIC pada setiap profil indikator )
PROGRAM MUTU UNIT KERJA TH
2018
1. Judul
2. Daftar Isi
3. Lembar Penetapan SK Direktur Utama
4. Pendahuluan
5. Latar Belakang
6. Tujuan
Umum
Meningkatkan mutu dan keselamatan pasien di unit kerja
Khusus
- meningkatkan mutu pelayanan klinis
- meningkatkan mutu manajemen
- meningkatkan pemenuhan sasaran KP
PROGRAM MUTU UNIT KERJA TH
2018
7. Kegiatan pokok & Rincian kegiatan :
• Penyusunan indikator mutu unit kerja untuk mendukung
Indikator prioritas RS dan juga standar pelayanan minimal,
termasuk Indikator SKP sesuai dengan area nya
• Pencatatan & pelaporan
o Indikator mutu unit kerja (Indikator mutu area klinis dan atau
manajemen yang mendukung indikator prioritas RS )
o Sasaran keselamatan pasien
o Insiden keselamatan pasien
o Insiden lainnya (kecelakaan kerja)
• Penilaian kinerja staf
• Penilaian kinerja unit
PROGRAM MUTU UNIT KERJA TH
2018 upaya perbaikan:
8. Cara melaksanakan kegiatan
 dengan menggunakan metode siklus PDSA

ACT PLAN

STUDY DO
PROGRAM MUTU UNIT KERJA TH
9. Sasaran :
2018
- Area klinis,
- Area manajerial dan
- Sasaran Keselamatan Pasien
10 . Skedul (jadwal) pelaksanaan kegiatan  Jan – Des 2018 
buat tabel
11. Evaluasi pelaksanaan kegiatan & pelaporannya
- dilakukan evaluasi pelaksanaan kegiatan secara berkala
12. Pencatatan, pelaporan & evaluasi kegiatan
- Dilakukan pemantauan harian indikator mutu & pelaporan
setiap bulan di SIMRS
- Pencatatan pelaporan IKP unit kerja
FORMAT ANALISIS DAMPAK
Setiap unit kerja wajib membuat analisis
dampak minimal 1 dalam 1 tahun …
1. Judul
2. Daftar Isi
3. BAB I Latar belakang
Tujuan : Umum dan Khusus
4. BAB II PDSA
5. BAB III Analisis Dampak (Biaya, SDM, Penunjang (Obat)
6. BAB IV Kesimpulan

ANALISIS DAMPAK DI BUAT AKHIR TAHUN ( 1X /Tahun)


• Unit kerja dan Tingkat RS
Contoh isi PROGRAM
KESELAMATAN PASIEN 2018

1. PENETAPAN INDIKATOR MUTU KESELAMATAN PASIEN


2. PENERAPAN PEMANTAUAN INDIKATOR MUTU
KESELAMATAN TAHUN 2018
3. PELAPORAN PEMANTAUAN INDIKATOR MUTU SASARAN
KESELAMATAN PASIEN DAN INSIDEN KESELAMATAN
PASIEN
4. ANALISIS KNC, KTD, KPC DAN SENTINEL
5. PELATIHAN KESELAMATAN PASIEN
6. RCA INSIDEN SENTINEL
7. PELAKSANAAN RONDE KESELAMATAN PASIEN 2018
TUGAS SETIAP UNIT
WAJIB ADA SAAT RAPAT PENENTUAN INDIKATOR
MUTU UNIT

1. Penetapan indikator mutu unit--- rapat di unit


(FUMAN)
2. FORMULIR SURVEY HARIAN (IMUT HARIAN)
3. PROGRAM MUTU
4. VALIDASI DATA
5. PUBLIKSI DATA--- PAPAN PENGUMUMAN
6. PEDOMAN PELAYANAN
7. PENETAPAN PRIORITAS RESIKO
FUMAN

WAJIB ADA SAAT RAPAT PENENTUAN INDIKATOR MUTU UNIT

1. FOTO
2. UNDANGAN
3. MATERI
4. ABSENSI
5. NOTULEN

Anda mungkin juga menyukai