Anda di halaman 1dari 6

II.

PENGUMPULAN DATA RIWAYAT PENYAKIT

KU : Belum dapat duduk stabil

RPS :
OS lahir dengan kondisi prematur di usia 8 bulan, pada saat
berumur 1 minggu badan OS mengalami kuning dan kemudian di bawa ke
RS Hermina Bekasi dan di rawat selama 3 hari. Setelah sakit,
perkembangan OS tidak membaik. Saat ini OS sudah mampu naik dan
turun kursi secara mandiri dengan instruksi. OS mampu duduk lebih lama
dengan sandaran.
III. PEMERIKSAAN (O)

a. Pemeriksaan Umum
Cara datang : dengan kursi roda
Nadi : 120 kali/menit
Kesadaran : compos mentis
RR : 47 cm
Kooperatif/tidak kooperatif
Tensi : 100/70 mmHg
b. Pemeriksaan Khusus

1. Posisi Terlentang (Upper Extremity bergerak bebas)

 Kepala bergerak bebas

 Shoulder Sinistra: abduksi, eksorotas

 Shoulder dextra: endorotasi

 Elbow Sinistra fleksi

 Elbow dextra semifleksi

 Wrist fleksi

 Fingers Grasp

 Hip Sinistra endorotasi, fleksi, adduksi

 Hip dextra endorotasi, semifleksi, abduksi

 Knee semi fleksi

 Ankle plantar fleksi


2. Posisi Telungkup 3. Berguling

Head control adekuat Via : Shoulder

Forearm support inadekuat Rotasi trunk : ada

Hand support negative 4. Ke duduk


Fiksasi hip inadekuat
Hip Sinistra endorotasi, fleksi, adduksi Transfer weight-bearing inadekuat
Hip dextra endorotasi, semifleksi,
abduksi

Knee semi fleksi

Ankle plantar fleksi

Knee semifleksi

Ankle netral
5. Posisi duduk: crossed sitting 6. Diposisikan berdiri; Handling di axila

Head control adekuat Head control adekuat

Trunk control inadekuat Hip semifleksi

Hand support inadekuat Knee semifleksi

Sitting balance inadekuat Ankle plantarfleksi

Protective reaction inadekuat Supporting reaction inadekuat

Hip fleksi, eksorotasi, abduksi

Knee fleksi

Ankle plantar fleksi


7. Tes Spastisitas
Dextra Sinistra
UE 1+ 1+

LE 2 2

8. Tes Ankle Clonus: Negatif


9. Tes Panjang Otot (Tightness)
NO OTOT KETERANGAN

1 Illiopsoas Positif

2 Hamstring Positif

3 Achilles Negatif

Anda mungkin juga menyukai