Anda di halaman 1dari 7

Kelompok 2

1. Desta Putri S.
2. Elkasari
3. Ervina Monetaria
4. Sajad Farqon
5. Shafira Yanwa
6. Yulinda Cindra
1. Lokasi : Taman Kanak-kanak Muslimat NU
12
JL. Adi Sucipto No.23, Blimbing, Kota Malang.
 Kondisi Fisik :
Kondisi Fisik di TK Muslimat NU 12 ini berada di dalam
gang pemukiman warga setempat, tepat di belakangnya
SMP Muslimat, TK ini berada. Untuk kondisi
bangunannya ini sangat bagus dan juga terawat. Karena
terdapat OB juga yang membantu untuk membersihkan
TK ini. Menurut kelompok kami, kondisi fisik TK
Muslimat NU 12 ini memang sangat layak untuk
digunakan pembelajaran walaupun TK ini berada di
dalam gang pemukiman dan tempatnya pun jauh
terjangkau dari jalan raya.
 Fasilitas Sekolah:
 Di sekolah ini terdapat fasilitas seperti ruang kelas
untuk pembelajaran, ruang guru, ruang tata usaha,
ruang tamu, kamar mandi, arena bermain, aula dan
terdapat kolam renang.
 Jumlah Siswa : 124 siswa
 Jumlah Kelas : 4 kelas
 Jumlah Guru : 8 guru
 Prestasi Sekolah:
1. juara 1 menggambar antar TK se kota malang
2. Juara 1 menyanyi antar TK se kota malang
3. Juara 1 rebana antar TK se kota malang
2. ProgramUnggulan Sekolah dan Model Pembelajaran
 Karena sekolah ini merupakan sekolah dibawah YPM dan
karena pengurusnya dari muslimat maka program
unggulan disekolah ini juga disesuaikan yaitu banyak berisi
tentang pelajaran agama selain itu disekolah ini juga lebih
menonjolkan kemampuan anak melalui kegiatan
ekstrakurikuler, mengadakan lomba, dan juga
mengikutsertakan siswa dalam kegiatan perlombaan.

 Model pembelajaran yang diterapkan dalam TK ini adalah


model kelompok, biasanya dalam kegiatan pembelajaran 15
anak dibina 1 guru sesuai dengan jilid ngaji
3. Poin-poin Penting Hasil Observasi
 Hasil Observasi
TK Muslimat NU 12 Malang sudah ada sekitar 1978. TK
ini bukan hanya sekolahan untuk anak-anak bermain
dan belajar tetapi baru-baru ini sudah dibuka untuk
penitipan anak, buat kedua orang tua yang sama-sama
sibuk, apalagi punya ibu wanita karir biasanya
menitipkan anaknya di TK Muslimat NU 12 tersebut,
sehingga orang tua hanya mengantarkan anaknya dipagi
hari dan menjemputnya menjelang siang.
 TK Muslimat NU dulunya hanya memiliki 3 kelas saja
tapi dengan segala cara & upaya akhirnya bisa
dibangun kembali sehingga sudah mendapatkan
tambahan beberapa kelas, agar anak-anak tidak bosan
dengan keadaan di kelas, setiap 1 tahun TK Muslimat
NU 12 selalu mengganti warna catnya. Lahannya
sempit tapi dengan berjalannya waktu sekarang sudah
meluas & bangunannya bertingkat.
 Di TK Muslimat NU 12 tidak terdapat guru BK. Jadi,
dalam menyelesaikan masalah anak, yaitu di mulai
dari guru melapor ke kepala sekolah setelah itu akan
dibicarakan dengan orang tuanya.

Anda mungkin juga menyukai