Anda di halaman 1dari 10

By:

Sinta Anna Insiya


Sukma Faida Fitri
Uma Nurrozikin
Yolanda Shela Wati
Novi Ardianti
 Pedikulosis adalah penyakit infeksi
kulit/rambut pada manusia yang disebabkan
dengan pediculus (tergolong family
pediculidae).Selain menyerang manusia,
penyakit ini juga menyerang binatang. (Adhi
Djuanda, 1998)
 Pedikulosis capitis
◦ Infestasi kutu yang
menyerang rambut di kepala
 Pedikulosis carporis
◦ Infestasi kutu pediculus humanus
◦ carporis pada badan
 Pedikulosis pubis
◦ Infestasi oleh phthirus pubis yang menyerang
daerah genital
 Pedikulosis capitis
◦ pediculus humanus
capitis

 Pedikulosis carporis
◦ Pedialus humarus var. Carporis

 Pedikulosis pubis
◦ Phthirus Pubis
 gatal yang hebat terutama daerah oksiput, temporal
dan pubis.
 Rasa panas di sekitar kulit kepala
 Pruritis
 Eritema, iritasi dan infeksi sekunder akibat garukan.
 Kulit kering dan bersisik dengan daerah-daerah yang
berpigmen serta berwarna gelap.
 Ditemukan kutu atau telur kutu.
 Rambut akan bergumpal, berbau busuk akibat
banyaknya pus dan krusta.
 Pembesaran kelenjar getah bening regional.
 Adanya kelainan di kulit berupa garis-garis bekas
garukan dan bintik-bintik kemerahan yang kecil dan
khas.
 Pedikulosis Capitis
◦ Permethrin 0,1%
◦ Pyrethrin
◦ Malation
◦ Lindane
◦ Krotamiton
◦ Invermectin oral
 Pedikulosis Corporis
◦ Pasien harus ditangani dari kepala sampai kaki
dengan aplikasi permetrin krim 5%, biarkan selama
8 sampai 10 jam kemudian dibersihkan secara
menyeluruh
 Pedikulosis Pubis
◦ Krim permithrin 1 % yang dioleskan selama 10
menit kemudian dicuci.
◦ Krim gameksan 1% atau emulsi benzil benzoate
25% yang dioleskan dan didiamkan selama 24
jam. Pengobatan diulangi 4 hari kemudian
◦ Sebaiknya rambut kelamin dicukur.
 Mencegah kontak langsung dengan penderita
 Tidak menggunakan barang-barang secara
bersamaan, seperti topi, sisir,
 Jika ingin menggunakan sisir, handuk atau
barang lain dari penderita, harus direndam
terlebih dahulu di air panas, dengan suhu
setidaknya 130°F selama 5-10 menit.
 Mengusahakan agar tidak tidur di tempat
tidur yang sama dengan penderita.
 Menjaga kebersihan pribadi.
 Pruritus yang hebat
 Pioderma (Infeksi kulit yang terbentuk pus)
 Dermatitis

Anda mungkin juga menyukai