Anda di halaman 1dari 9

MALARIA

OLEH : YUBENIUS
PROMKES 2019
Apa itu malaria…???
• Malaria merupakan penyakit yang endemik di negara
tropis termasuk Indonesia.

• Malaria adalah penyakit yang di sebabkan oleh infeksi


plasmodium yang di tularkankepada manusia melalui
nyamuk anopheles betina.

• Malaria yang menyerang manusia adalah malaria


falciparum, malaria vivax , malaria malariae dan malaria
ovale.
APA ITU MALARIA…???
Di Indonesia yang dominan adalah malaria
falciparum (malaria tropika), dan malaria
vivax (malaria tertiana).
Yang banyak mengalami kegagalan
pengobatan sampai kematian adalah
malaria falciparum yang sering
menimbulkan komplikasi ke berbagai
organ termasuk otak dan limfa.
Cara penularan

• Melalui gigitan nyamuk


anopheles betina
• Melalui ibu ke janin dalam
kandungan
• Melalui transfusi darah
TANDA & GEJALA
• Demam/ panas tinggi. SB> 37 derajat celcius
• pusing/ sakit kepala
• otot-otot merasa sakit, lemah
• sakit / nyeri punggung
• rasa mau muntah sampai muntah
• berkeringat, menggigil
• batuk kering
• pembesaran limpa
THERAPI PENGOBATAN
• Dengan menggunakan obat malaria yg
dianjurkan dokter setelah melakukan
pemeriksaan darah malaria
• Diantaranya:
• Artesunad yang mana harus diminum pada
jam yang sama sejak hari pertama minum
obat
• Melakukan cek darah ulang setelah obat habis
PENCEGAHAN
• Memakai kelambu
• Menghindari gigitan nyamuk dengan
menggunakan obat anti gigitan nyamuk,
• Memakai baju lengan panjang dan celana
panjang dan berwarna cerah saat aktivitas di
malam hari
• Memberantas jentik nyamuk.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai