Anda di halaman 1dari 7

KB.

1
Kesehatan dan Rahasia Bank
Pengertian Kesehatan Bank
Kesehatan bank dapat diartikan sebagai kemampuan
suatu bank untuk melakukan kegiatan operasional
perbankan secara normal dan mampu memenuhi
semua kewajibannya dengan baik dengan cara-cara
yang sesuai dengan peraturan perbankan yang
berlaku.
Kegiatan usaha perbankan yang
mengangkut kesehatan bank
a. Kemampuan menghimpun dana dari masyarakat,
dari lembaga lain, dan dari modal sendiri.
b. Kemampuan mengelola dana.
c. Kemampuan untuk menyalurkan dana ke masyarakat.
d. Kemampuan memenuhi kewajiban kepada masyarakat
, karyawan, pemilik modal dan pihak lain.
e. Memenuhi peraturan perbankan yang berlaku.
Perlunya Kesehatan Bank
1. Menjaga kepercayaan masyarakat terhadap bank
2. Sebagai indikator bagi BI untuk mengevaluasi,
mengatasi kelemahan atau permasalahan bank
Penilaian Kesehatan Bank
1. Penilaian profil risiko
a. Risiko kredit
b. Risiko pasar
c. Risiko operasional
d. Risiko likuiditas
e. Risiko hukum
f. Risiko stratejik
g. Risiko kepatuhan
h. Risiko reputasi
2. Good Corporate governance
3. Rentabilitas (earnings)
4. Permodalan (capital)

Parameter dan Indikator Penilaian Kesehatan Bank

a. Indikator penilaian risiko kredit


b. Kualitas Penerapan manajemen risiko
c. Indikator penilaian risiko pasar

Anda mungkin juga menyukai