Anda di halaman 1dari 11

GERAKAN KAPAL

Di Susun Oleh :
Novi Indah Lestari
Nautika B
180704043

POLITEKNIK MARITIM NEGERI


INDONESIA

TAHUN AJARAN 2018/2019


Enam gerakan kapal

Swaying Surging Rolling

Yawing Pitching Heaving


Swaying adalah pergerakan
pergeseran kapal dari kiri
ke kanan (stabilitas arah)

START
Surging adalah pergerakan
lurus ke depan dan
belakang dengan seimbang
(stabilitas dalam gerak
depan atau terbelakang)

START
Rolling adalah pergerakan
perputaran kiri dan kanan pada
center line ( stabilitas melintang )

START
Yawing adalah pergerakan
memutar sisi bagian kapal
agar dapat di kemudikan
(stabilitas gerak samping )

START
Pitching adalah gerakan lengkungan kapal
yang di akibatkan tekanan kebawah
(stabilitas membujur)

Gerakan bersudut sesuai dengan sumbu Y


(sumbu y
sebagai sumbu putar) berupa anggukan by the
bow - by the stern

START
Heaving adalah gerakan lurus /
menekan ke atas dan ke bawah
sesuai keadaan (stabilitas gerak
posisional )

START
Penyebab gerakan pada kapal
Sebab-sebab adanya gerakan kapal
dipengaruhi dari berbagai faktor, mulai faktor
internal kapal sampai dengan faktor external dari
kapal.
• Faktor internal antara lain bentuk kapal dan
muatan kapal
• Faktor external antara lain adanya ombak, arus,
angin dan cuaca
‫علَ ْي ُك ْم َو َر ْح َمةُ للاه َوََ ََ َتهُ ُ ُ‬
‫سالَ ُم َ‬
‫َو ال َّ‬

‫‪Thank‬‬
‫‪You‬‬

Anda mungkin juga menyukai