Anda di halaman 1dari 9

SINTESIS KROM ALUM

KCr(SO4)2.12H20
TUJUAN
1. Menyintesis garam kompleks krom alum, KCr(SO4) 2.12H20
dari kalium dikromat, asam sulfat, dan etanol.

2. Memurnikan garam kompleks krom alum dengan teknik


Vapor Diffusion.
PRINSIP
 Kristalisasi

Suatu proses pembentukan krsital berdasarkan perbedaan kelarutan senyawa padat pada pelarut panas dan
pelarut dingin.

 Garam Rangkap

Garam yang terdiri dari lebih dari satu kation atau anion.

 Hidratasi

Reaksi pengikatan sejumlah molekul air oleh beberapa garam yang dapat mengkristal dari larutannya.
REAKSI
 Sintesis Krom Alum

(Clark, 2007)
 Analisis Kualitatif

(Svehla, 1990)
TEORI DASAR
• Krom alum merupakan salah satu contoh garam rangkap. Kalium krom sulfat
(krom alum) dapat disintesis melalui reduksi kalium dikromat dengan
menggunakan etanol.

• Persamaan reaksi stokiometris pembentukan krom alum dapat dituliskan


sebagai berikut :
TEORI DASAR
• Selain dengan cara reduksi kalium dikromat, krom alum dapat disintesis
dengan mereaksikan kalium sulfat dan kromium sulfat.

• Kristal krom alum memiliki morfologi octahedron dan berwarna ungu ,


sehingga banyak digunakan sebagai zat warna dalam industry tekstil ,
fotografi dan keramik.
Alat dan Bahan
 Alat  Bahan
• Batang pengaduk
• Akuades
• Corong gelas
• Asam sulfat pekat
• Gelas kimia
• Gelas ukur • Barium klorida
• Kaca arloji • Etanol
• Pembakar Bunsen • Kalium dikromat
• Pipet tetes • Metanol
• Tabung reaksi
• Natrium hidroksida
• Termometer
PROSEDUR
2 gram K2Cr2O7 Padatan KCr(SO4)2
- dimasukkan dalam gelas kimia ◦ - ditimbang 0,8 gram
- dilarutkan dengan air panas sebanyak 15 mL
◦ - dilarutkan dengan akuades sebanyak 5mL dalam botol reagen
- ditambahkan H2SO4 pekat sebanyak 2 mL
- disimpan di penangas es ◦ - dimasukkan dalam botol reagen lain berisi 10mL etanol
- ditambahkan campuran metanol : etanol (1:19) sebanyak 4 mL ◦ - ditutup rapat
- ditutup dengan aluminium foil ◦ - didiamkan sampai terbentuk Kristal
- didiamkan sampai terbentuk endapan
Kristal KCr(SO4)2
Endapan KCr(SO4)2
- disaring dengan corong Buchner ◦ - disaring dengan corong Buchner

Endapan KCr(SO4)2 Residu Kristal KCr(SO4)2 Residu


- dicuci air kemudian etanol ◦ - dikeringkan
- dikeringkan Kristal KCr(SO4)2
Padatan KCr(SO4)2
Terima kasih.

Anda mungkin juga menyukai