Anda di halaman 1dari 34

MATERI

KULIAH

PERSALINAN

1
HIS/ TENAGA

MEKANISME PERSALINAN PIMPINAN PERSALINAN

FISIOLOGI PERSALINAN

PANGGUL DALAM PERSALINAN KEPALA JANIN

2
DEFINISI
• PARTUS:
PROSES PENGELUARAN HASIL KONSEPSI YANG
DAPAT HIDUP DARI DALAM UTERUS MELALUI
VAGINA KE DUNIA LUAR

• Partus PREMATURUS:
- BELUM CUKUP BULAN
- 1000- 2500 GRAM ( 28- 36 MINGGU )

• P. POST MATURUS:
LEWAT 2 MINGGU ATAU LEBIH DARI HPL

3
PARTUS NORMAL

• SPONTAN
• TUNGGAL, JANIN HIDUP
• PRESENTASI BELAKANG KEPALA
• PERVAGINAM, UUK DIDEPAN
• KURANG DARI 24 JAM
• TIDAK ADA KOMPLIKASI IBU/ BAYI

4
HIS/ TENAGA DALAM PERSALINAN

5
6
HIS
• HIS MULAI DARI SUDUT
DIMANA TUBA MASUK
UTERUS
• KONTRAKSI DAN
RETRAKSI

7
8
9
10
AKIBAT ADANYA HIS

• KELUAR LENDIR - DARAH


• SERVIKS MEMBUKA
• KETUBAN PECAH
• BAGIAN BAWAH JANIN TURUN
• PERUBAHAN BENTUK UTERUS

11
HIS YANG SEMPURNA & EFEKTIF

• 1. KONTRAKSI SIMETRIS & DOMINASI FUNDUS


• 2. AMPLITUDO 40- 60 mmHg
• 3. LAMA 60- 90 DETIK
• 4. RELAKSASI 2-4 MENIT (TONUS < 12 mmHG)

12
POWER (KEKUATAN )
DALAM KALA II DALAM KALA III
HIS • LAMA 2- 6 MENIT
• AMPLITUDO 60- 80
HEJAN PERUT mmHg
• FREKWENSI
JARANG

13
RASA SAKIT WAKTU HIS

• ISCHEMIK OTOT UTERUS


• PEMBUKAAN SERVIKS

14
FISOLOGI PERSALINAN

15
PROGNOSIS PERSALINAN ( 3P)

1. HIS DAN HEJAN PERUT (POWER )


2. PANGGUL (PASSAGE)
3. BAYI ( PASSENGER)

16
PERSALINAN NORMAL

DIBAGI 4 KALA:
•KALA I : DARI AWAL PERSALINAN
SAMPAI PEMBUKAAN SERVIKS 10 CM
•KALA II : KALA PENGELUARAN JANIN
KALA III : KALA URI
•KALA IV : PENGAWASAN 1 JAM

17
18
KALA I
• DIMULAI SAAT HIS 2 KALI/ 10 MENIT
• TIMBUL LENDIR- DARAH
• DIBAGI 2 FASE ( WHO ):
- FASE LATEN: S/D PEMBU
KAAN 3 CM
- FASE AKTIF: > 3 CM S/D 10 CM
• Po : PENDATARAN SERVIKS DIIKUTI
PEMBUKAAN

19
• P>0 : PENDATARAN & PEMBUKAAN
BERSAMAAN
• DAHULU CATATAN:
KITA MEMAKAI KURVE FRIEDMAN
PERSALINAN ADA 2 FASE:
- FASE LATEN
- FASE AKTIF : AKSELERASI,
DILATASI MAKSIMAL DAN
DESELERASI

20
21
KALA II DAN III

KALA II KALA III


DENGAN ADANYA DENGAN ADANYA
HIS DAN HEJAN KONTRAKSI UTERUS -
PERUT IBU -> --> PLASENTA LAHIR
JANIN LAHIR

22
23
PIMPINAN PERSALINAN

24
DIPERHATIKAN:
• PRINSIP ASEPTIK/ ANTI SEPTIK
• TERSEDIA PERALATAN PERSALINAN
• TERSEDIA PERALATAN RESUSITASI
• KOSONGKAN REKTUM & VESIKA URINARIA
• DIJAGA ASPEK KEJIWAAN IBU
• PENGAWASAN PERSALINAN

25
26
PEMERIKSAAN VAGINAL (VT )

1. FLUKSUS, FLUOR
2. VULVA, URETRA, VAGINA
3. KONSISTENSI, PENIPISAN, PEMBUKAAN
SERVIKS, ARAH SERVIKS
4. KULIT KETUBAN
5. PRESENTASI
6. PENURUNAN BAG BAWAH, TITIK PENUNJUK
7. KAPASITAS PANGGUL
8. IMBANG KEPALA-PANGGUL
9. TUMOR PANGGUL

27
KESIMPULAN PEMERIKSAAN
OBSTETRI

• G P A Ah • INTRA/ EKSTRA
• USIA IBU UTERIN
• LETAK (LUAS)
• USIA HAMIL • SUDAH/ BELUM
• JUMLAH JANIN DALAM PERSALINAN
• HIDUP/ MATI • LAIN-LAIN

28
PENGAWASAN PERSALINAN

• DENYUT JANTUNG
• KU
JANIN ( DJJ )
• TEKANAN DARAH • HIS
• NADI • CINCIN BANDL
• RESP. RATE • PENGELUARAN
• SUHU PERVAGINAM (PPV )
• TANDA KALA II

29
• HIS:
LAMA, INTERVAL, KEKUATAN, RELAKSASI
• DJJ :
FREKWENSI, KETERATURAN
• CINCIN BANDL:
LEBIH TINGGI DARI PERTENGAHAN SIMFISIS- PUSAT
• PPV:
-BAG. JANIN
- CAIRAN ( DESKRIPSIKAN )
• TANDA KALA II:
IBU INGIN MENGEJAN
PERINEUM MENONJOL
VULVA, ANUS MEMBUKA

30
EVALUASI PERSALINAN
• KEMAJUAN PERSALINAN:
( TIAP 4 JAM )
- TENTANG PEMBUKAAN SERVIKS
- TENTANG PENURUNAN BAGIAN
BAWAH
- (PUTARAN PAKSI DALAM)
• KESEJAHTERAAN IBU
• KESEJAHTERAAN JANIN

31
KALA I
( PARTOGRAF WHO)

KALA II

32
KALA III
( KALA URI )
• ADALAH STL BAYI LAHIR SAMPAI PLASENTA
LAHIR LENGKAP
• 2 TAHAP:
- LEPAS DARI DINDING
UTERUS
- KELUAR DARI CAV. UT.
• KONTRAKSI UTERUS ---> PENCIUTAN RONGGA --
--> PLASENTA LEPAS ( DARI TENGAH/ DARI TEPI)
• KONTRAKSI ---> PEMBULUH DARAH TERJEPIT.

33
KALA IV
• LAMA 2 JAM ( PENGAWASAN )
• PERDARAHAN POSTPARTUM DAPAT DIAMATI
• 7 HAL PENTING:
1. KONTRAKSI BAIK
2. TAK ADA PERDARAHAN
3. PLASENTA LENGKAP
4. VU KOSONG
5. LUKA BAIK, HEMATOM TAK ADA
6. BAYI BAIK
7. IBU BAIK

34

Anda mungkin juga menyukai