Anda di halaman 1dari 14

ENERGI

Gordon Loberdo S
(A1C316046)
Tujuann Pembelajaran
• Mengamati peragaan atau simulasi tentang usaha atau
kerja
• Mendiskusikan tentang energi kinetic dan energi potensial
(energi potensial gravitasi dan pegas),
• Menghitung besar energi potensial (gravitasi dan pegas)
dan energi kinetik.
• Menganalisis hubungan antara usaha dan energi kinetik.
• Menganalisis hubungan antara usaha dengan energi
potensial.
ENERGI
• Coba kalian bayangkan jika tidak ada matahari yang
menyinari bumi. Apakah yang akan terjadi pada
kehidupan di bumi?

• Dapatkah kamu menyebutkan bentuk-bentuk energi?


Serta apa hubungan usaha dengan energi?
ENERGI KINETIK
• Amati gambar berikut!

• Apakah yang mengerakkan benda-benda tersebut


sehingga dapat menghasilkan energi dalam bentuk lain?
ENERGI KINETIK
• Tinjau Gambar berikut ini !!

F
m m
s

• Tahukan kamu berapa besarnya energi yang dimiliki


suatu benda bermassa m yang bergerak dengan laju v?
ENERGI KINETIK
• Usaha yang dilakukan gaya konstan

𝑊 = 𝐹. 𝑠

• Dari hukum II Newton dan gerak GLBB didapakan

𝑣2 Hukum II
𝑊 = (𝑚𝑎)
2𝑎 𝐹 = 𝑚𝑎 Newton

1
𝑊 = 𝑚𝑣 2
2
𝑣 2 = 2𝑎𝑠 GLBB

1
𝐸𝐾 = 𝑚𝑣 2
2
USAHA ENERGI KINETIK
• Bagaimana jika sebuah benda bermasa m bergerak
dengan kecepatan V1 di titik A. setelah beberapa t detik,
benda berkedudukan di titik B dengan kecepatan menjadi
V2 maka berapa besar usaha benda?
1 1
𝑊= 𝑚𝑣22 − 𝑚𝑣12 atau 𝑊 = 𝐸𝐾2 − 𝐸𝐾1
2 2

𝑊 = ∆𝐸𝐾

Usaha yang dilakukan oleh suatu gaya terhadap sebuah benda sama
dengan perubahan energi kinetiknya
ENERGI POTENSIAL
• Coba amati gambar-gambar dibawah ini!

• Jenis energi apa yang dimiliki oleh air pada PLTA?


• Jenis energi apa yang dimiliki oleh ketapel dan pegas?
Energi Potensial Gravitasi
• Misalkan sebuah benda bermassa y2 B
m diangkat vertikal ke atas dari
posisi y1 ke y2 seperti gambar di
samping, berapa usaha yang
diperlukan F untuk mengangkat
benda tersebut?

F h

𝑊 = 𝐹∆𝑦
y1 A

𝑊 = 𝑚𝑔(𝑦2 − 𝑦1 )
𝑤 = 𝑚𝑔

𝑊 = 𝑚𝑔ℎ
Energi Potensial Gravitasi
• Bagaimana jika gaya F dihilangkan pada benda saat di
posisi B?
𝐸𝑃 = 𝑚𝑔ℎ

Energi Potensial Gravitasi suatu benda adalah hasil kali beratnya


dengan ketinggian h.

• Untuk Usaha Energi Potensial yaitu

𝑊 = 𝑚𝑔ℎ2 − 𝑚𝑔ℎ1 atau 𝑊 = 𝐸𝑃2 − 𝐸𝑃1

Usaha yang dilakukan oleh gaya berat sebuah benda sama


dengan pengurangan energi potensialnya
Energi Potensial Pegas
• Apakah yang dimaksud dengan energi potensial pegas?

• Gaya sebanding dengan x sehingga,

𝐹𝑝 = 𝑘𝑥 dan 𝐹𝑇 = −𝑘𝑥

• Untuk menentukan energi potensialnya

1
𝐸𝑝 = 𝑊 = 𝐹ഥ𝑝 𝑥 = 𝑘𝑥 𝑥
2

1
𝐸𝑝 = 𝑘𝑥 2
2
Contoh soal
• Sebuah pegas yang memiliki konstanta 200 N/m ditarik
salah satu ujungnya dan ujung lainnya terikat. Ternyata,
pegas memanjang 4 cm. tentukanlah:
• a. besar gaya tariknya;
• b. besar energi potensial pegas itu!
• Penyelesaian:
• Dik : k= 200 N/m; x= 4cm=0,04m
• Dit : a. F =…?
b. EP=…?
• Jawab:

• a. F = kx
• F = (200)(0,04)
• F=8N

1
• b. 𝐸𝑝 = 𝑘𝑥 2
2
1
• 𝐸𝑝 = (200)(0,04)2
2
• 𝐸𝑝 = 0,16𝐽
TERIMA KASIH
Gordon Loberdo S
(A1C316046)

Anda mungkin juga menyukai