Anda di halaman 1dari 29

TUGAS KHUSUS

PROGRAM TANGGAP DARURAT KEBAKARAN GEDUNG


DI PT. ANTAM TBK. UPBE PONGKOR

BYMA RAVIANCA PRADIPTA HARDIYANTO


R0215022

UNIVERSITAS SEBELAS MARET


FAKULTAS KEDOKTERAN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA
SURAKARTA
2019
LATAR BELAKANG
MENCEGAH :
KEBAKARAN APAR
(Alat Pemadam Api Ringan)
HYDRANT
PENANGANAN

PTD
(Perencanaan Tanggap Darurat)
RUANG LINGKUP
PTD
Perencanaan Tanggap Darurat

APAR
Alat Pemadam Api Ringan
POKOK MASALAH
Belum terdapatnya
Prosedur Kebakaran Bangunan
Pengelolaan APAR
Penempatan APAR
Perawatan APAR
Pemakaian APAR
SWOT
Strength Weakness Opportunity Threat
1. Adanya dukungan dari top management mengenai

S
pelaksanaan keselamatan pertambangan

2. Personil atau tenaga kerja yang kompeten dan

berkomitmen terhadap keselamatan pertambangan

3. Adanya anggaran untuk pelaksanaan program

Strength keselamatan pertambangan


W
1. Tidak terdapat prosedur kebakaran bangunan

2. Peta jalur evakuasi belum terpasang secara menyeluruh

dan belum terupdate

3. Pemasangan dan penandaan APAR yang belum sesuai

Weakness dengan PERMEN 04 tahun 1980


O 1. Fasilitas pemadam kebakaran sudah tersedia dengan

baik

2. Sudah terdapat Prosedur Tanggap Darurat (PTD ) yang

Opportunity diterapkan
1. Pengecekan APAR belum dilakukan secara maksimal

T
2. Kurangnya kesadaran pekerja untuk ikut serta dalam

menjaga/merawat APAR di area yang ditempati.

3. Pemakaian atau penggunaan APAR sering tidak

terdokumentasi sehingga sulit untuk memantau kondisi

Threat APAR.
PENYELESAIAN MASALAH
PEMBUATAN
PROSEDUR TANGGAP DARUARAT

KEBAKARAN BANGUNAN
KANTOR ADMIN & KANTOR TAMBANG
PENGELOLAAN APAR
DI PT ANTAM

APAR APAR APAR


(STAFF QMA) (RESEPSIONIS) (ICT)
PENGELOLAAN APAR

TANDA PENEMPATAN APAR

+- 150 CM
LABEL PENGECEKAN APAR

CARA PEMAKAIAN APAR


PERBAIKAN PERNGELOLAAN APAR
SYARAT TANDA PEMASANGAN APAR / TABUNG PEMADAM

Tinggi huruf 3 cm berwarna putih.


Segitiga sama sisi dengan warna
dasar merah.
Ukuran tiap sisi 35 cm.

Tinggi Tanda Panah 7.5 cm berwarna


putih.
SYARAT PEMASANGAN TANDA APAR / TABUNG
PEMADAM PADA KOLOM (TIANG) BANGUNAN :

1. Lebar tanda 20 cm
2. Berwarna merah

1. Tinggi Penanda 125 cm


125 CM SIMULASI PEMASANGAN APAR

125 CM
LANTAI
SOSIALISASI
MENINGKATKAN KESADARAN UNTUK IKUT
RAWAT APAR
Poster
Untuk
Mengingatkan
agar
merawat
APAR
PETA EVAKUASI

KANTOR ADMIN
KANTOR TAMBANG
BIAYA
Sign Peta Evakuasi Poster / stiker
Ukuran 35 cm Ukuran kertas A3 Ukuran kertas A4
sebanyak 11 buah sebanyak 11 buah sebanyak 11 buah
Bahan : Kertas Bahan : Kertas Bahan : Kertas
Sticker Sticker Sticker
11 A2 x 50.000 = 11 A3 x 20.000 = 22 A4 x 10.000 =
550.000 220.000 220.000

Anda mungkin juga menyukai