Anda di halaman 1dari 9

GUGUS KENDALI MUTU

Oleh :
21115053 Nida Assyifa
21115054 Bob Nur Aldiyansah
21115058 M. Rifky Fessa Vandhe
21115059 Naufal Fahmi Indrawan
21116004 Siti Oktavirani Soleha
21116006 Widiya Astari Sugianto
21116008 Adetya Suci Aqilah Pratamilieska
21116016 Diajeng Angela Jingga Diandra
21116021 Ledy Enjelina
21116031Salisa Rahmah
21116034 Maya Oktasari

KELOMPOK 2
Struktural

 Tema : Permasalahan dikalangan


Mahasiswa
 Judul : Sistem Kebut Semalam
 Moto : Make The World Need Us
Rencana Kegiatan

November Desember
No Jenis Kegiatan
1 2 3 4 1 2

1 Menentukan tema dan judul

2 Merumuskan masalah

3 Pengumpulan data

3 Mencari penyebab masalah

4 Menentukan penyebab utama

5 Menganalisis permasalah

6 Menentukan solusi

7 Perbaikan dan penyelesaian akhir laporan


Alur Proses Pengerjaan
Pengumpulan Data
No. Penyebab Dampak Negatif Solusi
1 Malas Mengantuk Manajemen waktu di perbaliki lagi
2 Kepepet Jam tidur terganggu Lakukan pengulangan materi
3 Tuntutan kehidupan Menjadi terburu-buru pada saat menjawab ujian Mulai rajin memasuki kelas
4 Tidak memahami materi Nilai tidak seperti yang diharapkan Jangan malas untuk mencatat materi kuliah
5 Catatan tidak lengkap Materi yang dipelajari menjadi mudah dilupakan Mengubah pola belajar
6 Memiliki tugas yang lain otak menjadi mudah lelah Tidak menunda=nunda tugas/pekerjaan
7 Suka mengulur waktu Kelelahan Mengubah kebiasaan buruk dalam belajar
8 Kurang bisa memanajemen waktu Hanya memahami materi yang di pelajari pada saat SKS Adakan belajar kelompok agar mudah memahami materi perkuliahan
9 Lebih mudah memahami Kurang menguasai materi Memperhatikan dosen pada saaat dikelas
10 Jadwal kuliah yang terlalu padat menyebabkan kelelahan Menjadi pemalas Tidak membenci mata kuliah
11 Sibuk Mudah stress Mengadakan tutorial dikelas
12 Lebih menantang Mudah terjangkit penyakit Tidak mencontek dalam mengerjakan tugas-tugas
13 Lebih fokus Tidak konsentrasi Jika perlu, ikuti kursus belajar
14 Mood Belajar kurang efisien Jangan kebanyakan tidur
15 Kurangnya rasa ingin tahu Adanya penyesalan dikarenakan tidak dapat menjawab ujian secara maksimal Jangan terlalu sibuk
16 Game Menjadi beban hidup Pendisiplinan diri
17 Jadwa; yang tidak teratur Kantung mata menghitam karena sering begadang Jangan ada tugas
18 Terlalu santai Menjadi kebiasaan buruk Adakan ujian open book
19 Belum mengetahui metode belajar yang baik dan benar Pada saat SKS menjadi begadang dan dimarahi oleh orang tua
20 Tidak memaksimalkan belajar pada saat di kelas
Pengumpulan Data
Tinjaun Penyebab dari Masalah Hasil Survei short jumlah % kum %
Perilaku 37 40 28,78% 28,78%
Pola Pikir 40 37 26,62% 55,40%
Pihak Lain 32 32 23,02% 78,42%
Waktu 30 30 21,58% 100,00%
Total 139

Hasil Pengolahan Data Kuesioner


Pareto Diagram
Fish-Bone Diagram
Hasil Penerapan Sementara

Anda mungkin juga menyukai