Anda di halaman 1dari 12

PROGRAM

PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA


MELALUI
BEASISWA PENDIDIKAN
DALAM PENYIAPAN KADER TEKNIS DESA

Oleh : Yusni,ST
Tenaga Ahli Pengembangan TTG P3MD Kabupaten Mempawah

HOTEL GAJAH MADA,23 Mei 2018


DASAR PEMIKIRAN
• Menurut ayat 4, pasal 101 Peraturan Pemerintah Nomor 43
Tahun 2014 tetang peraturan pelaksanaan UU Nomor 6 Tahun
2014 yang dirubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 47,
peraturan desa tentang APBDes ditetapkan paling lambat 31
Desember tahun berjalan. Secara implisit, ketentuan ini
menghendaki agar APBDes ditetapkan lebih awal. Sebelum
memasuki tahun anggaran baru, APBDes harus sudah ada.

Bangaimana dengan Desa Saat ini…


Landasan Hukum
Permendagri 114 Tentang
Pedoman Pembangunan Desa

- Pasal 2 ayat 5 Dalam rangka mengoordinasikan pembangunan


Desa sebagaimana dimaksud pada ayat (2), kepala desa dapat
didampingi oleh tenaga pendamping profesional, kader
pemberdayaan masyarakat Desa, dan/atau pihak ketiga;

- Psal 47 ayat 3 hurup c pembangunan dan pemeliharaan


infrastruktur dan lingkungan berdasarkan kemampuan teknis
dan sumber daya lokal yang tersedia;
Perbub Nomor 16 Tahun 2018 Tentang Pedoman Pelaksanaan APBDes di
Kabupaten Mempawah

- Pasal 10 ayat (1) Khusus untuk pekerjaan kontruksi,TPK:


a. Menunjuk 1 orang anggota sebagai penanggungjawab teknis
pelaksanaan pekerjaan yg dianggap mampu atau mengetaui
teknis kegiatan /pekerjaan.
Bukti empirik……………!!

• RAB dan Design pada umumnya tidak dikerjakan


oleh pemerintah desa,khususnya kegiatan fisik
pemerintah desa tidak terbiasa dengan peyusunan
RAB dan design yang memenuhi kaidah teknis.
Padahal RAB dan design yang memenuhi kaidah
teknis sangat penting. Ini dimaksudkan untuk
membantu agar pengelolaan keuangan dan
pembangunan tidak ada masalah. Untuk bisa
memastikan Design dan RAB yang disusun telah
memenuhi standar teknis, maka kita butuh
lembaga atau person yang memiliki kompetensi di
bidangnya.
TUJUAN PROGRAM PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA
UMUM

• Meningkatkan pemahaman dan pengembangan model


pembangunan desa berwawasan penduduk secara
komprehensif, terintegratif dan berakhlak mulia
terutama dalam pencapaian tujuan pembangunan desa.
• Meningkatkan peran dan partifasi berbagai pihak dalam
mendorong dan mempercepat proses perencanaan dan
pelaksanaan pembangunan desa dengan Penyiapan
Kader Teknis yang sesuai dengan kebutuhan masyarakat
didesa.
• Terjalinnya kerjasama Pengembangan Sumber Daya
Manusia dan pertukaran informasi antara Lembaga
Pendidikan dan Pemerintah Desa serta lembaga terkait
lainnya dalam pelaksanaan upaya Pengembangan
Sumber Daya Manusia melalui Beasiswa Pendidikan
Dalam Penyiapan Kader Teknis Desa.
TUJUAN PROGRAM PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA
KHUSUS

• Melaksanakan program kerja


Lembaga Pendidikan
• Membentuk tenaga teknis
yang memiliki kompetensi
dibidang konstruksi
• Membantu desa dalam
menyiapkan tenaga teknis
berkualifikasi konstruksi
• Membantu peserta didik dari
keluarga tidak mampu dalam
melanjutkan pendidikan
Ilustrasi
Proses Belajar mengajar Semester I Desa dalam tahapan Pelaksanaan APBDes
Kelas 10 Juli - Desember 2018 dan Perencanaan Tahapan penyusanan
- Kurikulum umum dan RKPDes dan APBDes Tahun Anggaran 2019
- Dasar-dasar Teknik Bangunan
Tahun 2018
Proses Belajar mengajar Semester II
Kelas 10
Desa dalam tahapan Pelaksanaan APBDes
- Kurikulum umum dan Januari - Juni 2019 tahap I
- Pendalaman Teknik Bangunan

Tahun 2019
( Desain dan RAB )

Proses Belajar mengajar Semester IV


Kelas 11 Juli - Desember
Desa dalam tahapan Pelaksanaan APBDes
Pembekalan Khusus Perencanaan Infra
2019 dan Tahapan Perencanaan penyusunan
Desa dan Praktek Lapangan ke Desa
RKPDes dan APBDes Tahun Anggaran 2020
Januari - Juni
Proses Belajar mengajar Semester III
Kelas 11 Tahun 2020 Desa dalam tahapan Pelaksanaan APBDes
Pembekalan Khusus Perencanaan Infra
2020 tahap I
Desa dan Praktek Lapangan ke Desa
Juli - Desember
Proses Belajar mengajar Semester V
Desa dalam tahapan Pelaksanaan APBDes
Kelas 12
2020 dan Tahapan Perencanaan penyusunan
Pembekalan Khusus
RKPDes dan APBDes Tahun Anggaran 2021
Sistem Perencanaan Pembangunan Desa
Januari - Juni
Proses Belajar mengajar Semester VI
Kelas 12
Tahun 2021 Desa dalam tahapan Pelaksanaan APBDes
2021 tahap I
Persiapan Ujian Akhir Sekolah
Persiapan Ujian Kopetensi Tenaga Siap Pakai
Makanisme Penerimaan Siswa Program
Pengembangan Sumber Daya Manusia ( Beasiswa
Pendidikan Dalam Penyiapan Kader Teknis Desa )

 Gelombang I
 Gelombang II
Gelombang I 21 Mei s/d 8 Juni
 Biaya pendidikan selama pendidikan
ditanggung pihak lembaga
 Lama pendidikan selama 3 tahun
 Setiap Desa berhak mengirim 2 orang
peserta didik
 Daya tampung penerimaan sebanyak 60
peserta didik
 Program Keahlian yang dibuka : Bisnis
Konstruksi dan Properti
 Memiliki prestasi akademik yang baik
disekolah
 Berasal dari keluarga tidak mampu yang
dibuktikan dengan kepemilikan Kartu
Indonesia Pintar (KIP),Kartu
Pelindungan sosial (KPS),dan atau SKTM
 Peserta Didik dari luar kota disediakan
Asrama/ Penginapan
TATA CARA PENDAFTARAN DAN PERSYARATAN

 Surat Rekomendasi dari Kepala Desa


 Surat Keterangan Tidak Mampu (SKTM) dari Kepala
Desa atau Kartu Indonesia Pintar (KIP) dan atau Kartu
Pelindungan Sosial (KPS).
 Fotocopi Akte Kelahiran dan Kartu Keluarga
 Fotocopi Rapor SMP/MTs atau sederajat
 Surat Keterangan Lulus dan SKHU asli atau Ijazah dan
SKHU asli SMP/MTs sederajat.
 Mengisi formulir pendaftaran yang disediakan panitia

 Pendaftaran dimulai dari tanggal 21 Mei s.d 8 Juni 2018


 Pendaftaran : 21 Mei s.d 8 Juni 2018
 Pengumuman : 8 Juni 2018
 Daftar Ulang : 8 - 9 Juni 2018
 Sosialisasi Program : 9 Juni 2018
 Permulaan Belajar : 9 Juli 2018
Gelombang II 25 Juni s/d 5 Juli

Penerimaan siswa didik gelombang II bersifat


tentatif,akan menyesuaikan tingkat
persentase pendaftaran pada gelombang I

Mekanisme dan persyaratan sama dengan


gelombang I
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai