Anda di halaman 1dari 14

TUMOR OTAK

Oleh :
dr. Asril Tanjung, Sp. S
Tumor otak
 Definisi
Sekumpulan massa sel-sel otak yg tumbuh
abnormal di luar kendali.
Dapat jinak (tumor otak) dan ganas (kanker)
Sebagian besar kanker otak dpt menyebar
melalui jar. Otak jarang menyebar ke area lain
Etiologi
• Herediter
• Sisa embrional
• Radiasi
• Virus
• Substansi- substansi kardiogenik
Klasifikasi
JINAK GANAS
• Tidak terdapat sel kanker • Mengandung sel kanker
• Dapat diangkat dan tidak • Mgg fx vital dan
berulang mengancam jiwa
• Batas tegas • Tumbuh cepat dan
• Tidak menginvasi ke jar. menginvasi ke jar. Sekitar
Sekitar otak
• Jika di daerah vital otak • Seperti tanaman
dapat mgg fx vital mempunyai akar
• Bisa encapsulated
Klasifikasi WHO kategori tumor otak
primer
Tipe Sel asal
Infiltratif astrositoma Astrosit
Pilositik astrositoma Astrosit
Oligodendroglioma Oligodendrosit
Mixed Oligodendroglioma Oligodendrosit
Glioblastoma multiforme Astrosit, astroblas, spongioblas
Ependimomma Ependimosit
Meduloblastoma Sel primitif neural
Meningioma Meningen
other
Klasifikasi menurut lokasi
• Supratentorial : tumor yg terletak diatas tentorium serebri
• Infratentorial : tumor yg terletak di bawah tentorium
serebeli dlm fossa kranii posterior

Tumor berdasarkan asal sel


• Tumor otak primer : tumor yang berasal jaringan otak ( ex :
glioma, medulloblastoma, meningioma, schwanoma,
craniophariangioma, germ cell tumor, tumor pineal)
• Tumor otak sekunder : tumor yg tumbuh ketika kanker
menyebar dari tempat lain ke otak dan menyebabkan
tumor otak, tumor yg berasal dari tumor otak sekunder
mirip dengan sela asal tumor metastase yg disebut
abnormal
Klasifikasi tumor otak seluler berdasarkan
histologi untuk orang dewasa
1. Tumor glial
• Astrosit tumor
• Ependymal tumor
• Oligodendrogial tumor
• Mixed tumor
2. Non glial tumor
• Pineal parenkim tumor
• Germ tumor
• Craniphariongoma
• Meningioma
• Choroid plexus tumor
• Anaplastik choroids plexus papilloma
Stadium tumor
• Derajat I : kurang agresif , tumbuh lambat,
operasi terapi efektif
• Derajat II : relatif tumbuh lambat, dpt timbul
kmbali setelah diangkat
• Derajat III : cenderung tumbuh lebih cepat,
dpt timbul kmbali setelah diangkat
• Derajat IV : tumbuh sangat cepat, agresif,
gambaran bizare pd mikroskpp
Manifestasi klinis
• Gejala umum
– Nyeri kepala kronik
– Mual muntah
– Muntah proyektil
– Vertigo
– Kejang trtm kejang parsial
– Mudah lelah
– Lemah anggota badan
– Tanda peningkatan TIK (nyeri kepala
hebat, muntah proyektil, papil
edema)
Gejala-gejala spesifik yang berhubungan
dengan lokasi
1. lobus frontalis 2. Lobus temporal
• Depresi • Hemianopsia
• Masalah psychiatric • Amnesia, hypergrapia,
• Kejang fokal déjà vu
• Gejala biasanya pada • aphasia
stadium lanjut
Lanjutan
3. Lobus parietalis 4. Lobus oksipital
• Gg sensori dan motorik • Homonymous
yg kontralateral hemianopsia
• Homonymous kontralateral
hemianopsia • Gg penglihatan
• Disfasia berkembang menjadi
• Geographic agnosia dan object agnosi
dressing apraxia
Lanjutan
5. Tumor di cerebello 6. Glioma batang otal
pontin angle • Neuropaati cranial dg
• Sering berasal dari N.VIII gejala diplopia, facial
yaitu acustic neorinoma weakness dan dysartia
• Gejala awal gg
pendengaran 7. Tumor dicerebelum
• Gangguan berjalan,
gejala TIK
• Nyeri kepala khas di
oksipital menjalar ke
leher dan spasme dari
otot servikal
Pemeriksaan
• Rontgen kepala
• Angiografi
• CT-Scan
• MRI
• Patologi Anatomi
Tatalaksana
1. Glukokortikoid (meringankan gejala edema)
2. Radiasi jenis whole brain radiation therapi
(terapi utama tumor otak yg malignan)
3. Operasi.

Anda mungkin juga menyukai