Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
EKA SISWANTO
Amilase
Pati
mulut maltosa
Pembuluh
darah maltase
Maltosa
GLIKOLISIS 2 glukosa
GLIKOLISIS
• Glikogen adalah molekul polisakarida yang
tersimpan dalam sel-sel hewan bersama dengan
air dan digunakan sebagai sumber energi.
• Ketika pecah di dalam tubuh, glikogen diubah
menjadi glukosa, sumber energi yang penting
bagi hewan.
• Banyak penelitian telah dilakukan pada glikogen
dan perannya dalam tubuh ,sejak itu glikogen
diakui sebagai bagian penting dari sistem
penyimpanan energi tubuh
DEFINISI GLIKOLISIS
• Glikolisis adalah serangkaian REAKSI BIOKIMIA di
mana GLUKOSA DIOKSIDASI menjadi MOLEKUL
ASAM PIRUVAT.
• Proses glikolisis sendiri menghasilkan lebih sedikit
ENERGIper molekul glukosa dibandingkan dengan
oksidasi AEROBIK yang sempurna. Energi yang
dihasilkan disimpan dalam SENYAWA ORGANIK
berupa adenosine triphosphate atau yang lebih
umum dikenal dengan istilah ATP dan NADH
JALUR BIOKIMIA PRODUKSI ENERGI
3 JALUR BIOKIMIA ASAM PIRUVAT
ENZIM YANG TERLIBAT
SIKLUS ASAM SITRAT (DAUR KREBS)
Enzim pada reaksi SIKLUS ASAM
SITRAT (DAUR KREBS)
GLIKOGENESIS
• Glikogenesis adalah proses pembentukan
glikogen dari glukosa.
• Glikogenolisis adalah proses penguraian
Glikogen menjadi Glukosa
• Fermentasi adalah Penguraian Glukosa
menjadi Senyawa antara ( asam laktat ,
alkohol) karena penguraian glukosa dalam
suasana Anaerob.
• Respirasi adalah sebutan penguraian Glukosa
menjadi CO2 dan H2O dalam suasana Aerob
Proses pembentukan glikogen (GLIKOGENESIS)
1. Glikosis
2. Daur Krebs (Dekarbosilasi
Oksidatif dan Siklus Krebs)
3. Sistem Transport electron
(Fosforilasi Oksidatif)
1. Glukosa adalah unit terkecil dari
Karbohidrat Karbohidrat adalah senyawa
yang tersusun atas unsur-unsur C, H, dan O.
2. Karbohidrat setelah dicerna di usus, akan
diserap oleh dinding usus halus dalam
bentuk monosakarida
3. Monosakarida dibawa oleh aliran darah
sebagian besar menuju hati, dan sebagian
lainnya dibawa ke sel jaringan tertentu, dan
mengalami proses metabolisme lebih lanjut.
1. Di dalam hati, monosakarida mengalami proses
sintesis menghasilkan glikogen, dioksidasi
menjadi CO2 dan H2O, atau dilepaskan untuk
dibawa oleh aliran darah ke bagian tubuh yang
memerlukan.
2. Hati dapat mengatur kadar glukosa dalam darah
atas bantuan hormon insulin yang dikeluarkan
oleh kelenjar pankreas.
3. Kenaikan proses pencernaan dan penyerapan
karbohidrat menyebabkan glukosa dalam darah
meningkat, sehingga sintesis glikogen dari
glukosa oleh hati akan naik.
Sintesis glukosa sangat
penting krn otak dan
sistem saraf kita
membutuhkan glukosa
sebagai sumber energi
utama
• TERIMAKASIH…………….