Anda di halaman 1dari 25

Pengantar

Jaringan Komputer

Bab 1
Komunikasi Komputer
Pengertian
Komunikasi adalah proses dimana ada dua atau
lebih komputer atau peralatan yang mengirim data,
instruksi atau informasi
Komunikasi

Alat pengirim —
Peralatan Jalur komunikasi —
mempersiapkan
komunikasi — media dimana data,
instruksi untuk
menghubungkan alat instruksi atau
transmisi data,
pengirim ke jalur informasi mengalir
instruksi, atau
komunikasi
informasi

Peralatan Alat penerima —


Komunikasi — menerima transmisi
menghubungkan jalur data, instruksi atau
komunikasi dengan informasi
alat penerima
Komunikasi Komputer
Manfaat dari teknologi komunikasi

Internet Web E-Mail

Instant
Chat Rooms Newsgroups FTP
Messaging
Fax Machine
Web Video
or Computer
Folders Conferencing
Fax/Modem
Komunikasi Komputer (lanjutan)

Internet Telephony dan Internet Printing

Internet Telephony
Internet Printing
memungkinkan kita
memungkinkan kita
melakukan percakapan
untuk mencetak berkas
dengan orang lain via
menggunakan printer
Internet
jaringan dari mana
Sering disebut dengan
pun di dunia ini
Voice over IP
(VoIP)
Komunikasi Komputer (lanjutan)

Web Services adalah software


yang memungkinkan
programmer membuat aplikasi
yang bisa melakukan
komunikasi dengan komputer
yang berada di tempat lain
(remote computer).
Komunikasi Komputer (lanjutan)

Collaboration adalah
bekerja dengan orang
lain yang terhubung
ke server.
(Contoh: Microsoft NetMeeting)

Groupware adalah
software yang
memungkinkan
orang untuk berbagi
informasi.
(Contoh: Microsoft Office)
Komunikasi Komputer (lanjutan)

Public Internet Access


Point memungkinkan
kita dapat mengakses
internet di tempat umum
dengan menggunakan
koneksi nirkabel
(wireless).
Komunikasi Komputer (lanjutan)

GPS
(Global Positioning
System)
 Ada 24 satelit
GPS
 Mengirim sinyal
setiap 0,001 detik
 Diperlukan
minimal 3 satelit
untuk mengetahui
posisi
Local Area Connection (LAN)
Jaringan dalam suatu
area geografi yang
terbatas seperti rumah,
sekolah, atau gedung
perkantoran.

Metropolitan Area
Network (MAN)
menghubungkan antar
LAN yang ada di suatu
kota atau daerah.
Wide Area Connection (WAN)
Jaringan yang
mencakup daerah
geografi yang luas
dengan menggunakan
beberapa jenis media.
Internet merupakan
jaringan WAN terbesar.
Jaringan Client-Server
Satu atau lebih komputer
berfungsi sebagai server,
dan yang lainnya sebagai
client yang mengakses
server.
Server hanya bersifat
melayani setiap permintaan
dari client.
Jaringan Peer-to-Peer
Jaringan sederhana
yang menghubungkan
kurang dari 10
komputer.
Setiap komputer (atau
peer) memiliki fungsi
dan kemampuan yang
sama.
Internet Peer-to-Peer (P2P)
Memungkinkan beberapa
user untuk saling
mengakses harddisk
masing-masing dan
melakukan pertukaran
file secara langsung
melalui jalur internet.
Metropolitan Area Network (MAN)
Gabungan dari beberapa LAN.

Biasa digunakan
oleh satu atau lebih
perusahaan yang
saling
berhubungan.
Storage Area Network (SAN)
Data bisa disimpan di tempat
lain selain di server.
Biasanya difungsikan
sebagai mirror atau backup
storage.
Virtual Private Network (VPN)
Merupakan suatu jaringan tertutup bagi komunitas
tertentu, tetapi menggunakan jalur publik internet.
Intranet dan Extranet
Dikatakan Intranet jika jaringan tersebut hanya
terdiri dari komunitas tertentu.

Dan dikatakan
Extranet jika
diakses oleh
publik. Untuk itu
diperlukan
pengaman berupa
Firewall.
Communication Software
Communication Software adalah :
program untuk membuat koneksi ke internet,
jaringan atau komputer lain
program untuk mengatur transmisi data,
instruksi dan informasi
program untuk melengkapi interface sehingga
user bisa berkomunikasi dengan yang lain

Contoh: New Connection Wizard


Komunikasi via Jaringan Telpon
Public Switched Telephone
Network (PSTN)
Jaringan telpon global
seluruh dunia yang
menangani komunikasi
berbasis suara.
Komunikasi via Jaringan Telpon
(lanjutan)

Dial-up Line
 Koneksi sementara untuk
melakukan komunikasi
dengan menggunakan
jalur telpon.
 Biaya sama dengan
telpon biasa.
 Komunikasi antar
komputer menggunakan
modem.
Komunikasi via Jaringan Telpon
(lanjutan)

Dedicated Line
 Koneksi yang selalu aktif
antara dua peralatan
komunikasi.
 Empat jenis jalur ini
adalah:
ISDN, DSL, T-carrier dan
ATM
Komunikasi via Jaringan Telpon
(lanjutan)

Asymmetric Digital
Subscriber Line (ADSL)
 Jenis terpopuler dari
DSL.
 Menerima lebih cepat
dari pada mengirim
data.
Peralatan Komunikasi
Dial-up Modem
 Mengkonversi sinyal digital menjadi analog; dan
sebaliknya.
 Notebook menggunakan PC Card Modem
Peralatan Komunikasi
Cable Modem
 Transfer data melalui
jaringan televisi
kabel
 Jauh lebih cepat
daripada dial-up dan
ISDN
 Biasa disebut juga
Broadband Modem

Anda mungkin juga menyukai

  • Modul Pascal Baru
    Modul Pascal Baru
    Dokumen84 halaman
    Modul Pascal Baru
    Wildana Mardhatillah
    Belum ada peringkat
  • Penggalian Nilai Nilai Pancasila Pada Masa Kerajaan
    Penggalian Nilai Nilai Pancasila Pada Masa Kerajaan
    Dokumen9 halaman
    Penggalian Nilai Nilai Pancasila Pada Masa Kerajaan
    Wildana Mardhatillah
    Belum ada peringkat
  • Matematika Lanjut
    Matematika Lanjut
    Dokumen33 halaman
    Matematika Lanjut
    Tika Ayu Triana
    Belum ada peringkat
  • Makala H
    Makala H
    Dokumen17 halaman
    Makala H
    Wildana Mardhatillah
    Belum ada peringkat
  • Gams
    Gams
    Dokumen4 halaman
    Gams
    Wildana Mardhatillah
    Belum ada peringkat
  • Gams
    Gams
    Dokumen4 halaman
    Gams
    Wildana Mardhatillah
    Belum ada peringkat
  • DUIT
    DUIT
    Dokumen5 halaman
    DUIT
    Wildana Mardhatillah
    Belum ada peringkat
  • DUIT
    DUIT
    Dokumen5 halaman
    DUIT
    Wildana Mardhatillah
    Belum ada peringkat
  • Bab-01Komunikasi Komputer
    Bab-01Komunikasi Komputer
    Dokumen25 halaman
    Bab-01Komunikasi Komputer
    Wildana Mardhatillah
    Belum ada peringkat
  • DUIT
    DUIT
    Dokumen5 halaman
    DUIT
    Wildana Mardhatillah
    Belum ada peringkat
  • DUIT
    DUIT
    Dokumen5 halaman
    DUIT
    Wildana Mardhatillah
    Belum ada peringkat
  • DUIT
    DUIT
    Dokumen5 halaman
    DUIT
    Wildana Mardhatillah
    Belum ada peringkat
  • Bab-01Komunikasi Komputer
    Bab-01Komunikasi Komputer
    Dokumen25 halaman
    Bab-01Komunikasi Komputer
    Wildana Mardhatillah
    Belum ada peringkat