Anda di halaman 1dari 10

SISTEM TEKNIS

Oleh:
WIDYA SURYANI
WINDA PUSPITA SARI
YESRI YULIANTI B
YULIA HANDICA FITRI
ZILAFDILLA

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES PADANG


A. Pengertian Sistem Teknis
 Teknik sistem adalah pendekatan multidisiplin ilmu untuk menciptakan atau
mengolah sistem yang besar dan rumit yang mampu memenuhi kebutuhan -
kebutuhan teknis.
B. Pembaruan Organisasi
Pengembangan Organisasi, lebih dikenal dengan organization
development (OD). Pengertian pokok OD adalah perubahan yang terencana.
Perubahan dalam bentuk pembaruan organisasi dan modernisasi, terus-menerus
terjadi dan mempunyai pengaruh yang sangat dominan dalam masyarakat kini.
Organisasi beserta warganya, yang membentuk masyarakat modern, mau tidak
mau harus beradaptasi terhadap arus perubahan.
B. Pembaruan Organisasi
Perubahan yang terjadi pada dasarnya dapat dikelompokkan dalam 4
kategori, yaitu:
1. Perkembangan teknologi
2. Perkembangan produk
3. Ledakan ilmu pengetahuan dan jasa yang mengakibatkan singkatnya daur
hidup produk
4. Perubahan sosial yang mempengaruhi perilaku, gaya hidup, nilai-nilai, dan
harapan orang
1. Faktor-faktor Penyebab Perubahan Organisasi

Secara garis besar faktor penyebab terjadinya perubahan dapat dikelompokkan


menjadi dua yaitu:
1.Faktor Eskternal
2.Faktor Internal
2. Proses Pengembangan organisasi diterapkan dengan sasaran

a. Hubungan yang efektif antara departemen, divisi dan kelompok kerja dalam
organisasi.
b. Hubungan pribadi yang lebih efektif antara manajer dan karyawan pada
semua jenjang organisasi.
c. Terhapusnya hambatan komunikasi antara pribadi dan kelompok.
d. Berkembangnya iklim yang ditandai dengan saling percaya, dan
keterbukaan yang dapat memotivasi serta menantang anggota organisasi
untuk lebih berprestasi.
C. Isu Isu Masa Kini dan Masa Depan
Isu dalam bahasa inggris yaitu issue artinya persoalan atau kejadian. Jadi dapat
disimpulkan bahwa isu-isu kesehatan adalah suatu peristiwa atau kejadian yang
menyangkut masalah kesehatan yang diperkirakan terjadi pada masa yang akan datang.
Isu kesehatan ini, khususnya di Indonesia yang pertama adalah persoalan kondisi
gizi buruk di beberapa daerah. Kasus gizi buruk yang banyak dialami oleh masyarakat
kalangan miskin atau ekonomi lemah dan kurang mampu. Ada juga beberapa isu
kesehatan tentang gizi yang berlebihan adalah kegemukan, penyebabnya adalah karena
adanya perubahan gaya hidup masyarakat yang banyak muncul di wilayah perkotaan.
Beberapa permasalahan dan tantangan yang dihadapi
dalam pembangunan kesehatan antara lain :

01 Masih tingginya disparitas status kesehatan.

02 Status kesehatan penduduk miskin masih rendah.

Beban ganda penyakit.


03
Kualitas, pemerataan dan keterjangkauan pelayanan kesehatan
04 masih rendah.

05 Terbatasnya tenaga kesehatan dan distribusinya tidak merata.


06 Perilaku masyarakat yang kurang mendukung pola hidup bersih
dan sehat.
07 Kinerja pelayanan kesehatan yang rendah.

Rendahnya kondisi kesehatan lingkungan.


08
09 Lemahnya dukungan peraturan perundang-undangan, kemamp
uan sumber daya manusia, standarisasi, penilaian hasil peneliti
an produk, pengawasan obat tradisional, kosmetik, produk tera
petik/obat, obat asli Indonesia, dan sistem informasi
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai