Anda di halaman 1dari 12

PROGRAM STUDI PROFESI NERS

FAKULTAS OLAHRAGA DAN KESEHATAN


UNIVERSITAS NEGERI GORONTALO
2019
LATAR BELAKANG

Persalinan adalah proses membuka dan menipisnya serviks, dan janin turun ke
dalam jalan lahir sehingga terjadi kelahiran. Kelahiran adalah suatu proses
dimana janin dan ketuban didorong keluar melalui jalan lahir. Persalinan dan
kelahiran normal adalah proses pengeluaran janin yang terjadi pada kehamilan
cukup bulan (37-42 minggu), lahir spontan dengan presentasi belakang kepala,
tanpa komplikasi baik ibu maupun janin (Hidayat, 2010).

Nyeri persalinan mulai timbul pada kala I fase laten dan fase aktif, pada fase laten
terjadi pembukaan serviks sampai 3 cm bisa berlangsung selama 8 jam. Seiring
bertambahnya pembukaan, intensitas dan frekuensi kontraksi uterus, nyeri yang
dirasakan akan bertambah kuat. Puncak nyeri terjadi pada fase aktif di
pembukaan 4 cm sampai 10 cm dan berlangsung 12-14 jam untuk primipara dan
6-10 jam untuk multipara (Handayani, 2012).

Effleurage Massage adalah pijat lembut pada bagian perut, panggul atau bagian
tubuh lainnya selama kontraksi (Murray dan Huelsman, 2013).
TUJUAN

Menganalisis jurnal tentang pengaruh effleurage massage terhadap


penurunan nyeri pada ibu dengan persalinan kala I..
Analisis jurnal ini menggunakan media atau metode pencarian
jurnal, yaitu menggunakan database dari Google scholar dan
Springer
HASIL
Author/Penulis Judul / Tahun Metode Hasil

Iswari Paramita Efektivitas Desain Quasi Hasil dari uji statistik


Perlakuan Pijat experiment) wilcoxon signed
ranks Zhitung sebesar
Effleurage Pada -2,873 dengan nilai
Kala I Fase Aktif Ztabel (α 5%) adalah
Persalinan Untuk sebesar -1,96,
Mengurangi Rasa diketahui bahwa
Nyeri Pada Ibu Zhitung > Ztabel (-2,873
Bersalin 2013 > -1,96) sehingga
menunjukkan
terdapat efektifitas
pijat effleurage
pada kala I fase aktif
persalinan untuk
mengurangi nilai
nyeri pada ibu
bersalin
Hasil
Author/Penulis Judul / Tahun Metode Hasil
Melinda Eka Gambaran Massage deskriptif Hasil yang
Anggraeni Effleurage Terhadap observasional didapatkan adalah
Pengurangan Rasa sebelum dilakukan
Nyeri Persalinan effleurage massage
Kala I Fase Aktif hampir seluruh ibu
2015 merasakan nyeri
berat senayak 10
responden (76,9%)
dan setelah diberi
perlakuan
didapatkan 9
responden (69,2%)
Hasil
Author/Penulis Judul / Tahun Metode Hasil
Sri Handayani 2016 Kuantitatif Hasil dari pe nelitian
Eksperimental menunjukkan
pemberian
effleurage massage
terhadap ibu
inpartum kala I
berpngaruh
signifikan terhadap
tingkat nyeri ibu
dengan p<0,05
Hasil
Author/Penulis Judul / Tahun Metode Hasil

Zaghloul Effect of Effleurage Desain Hasil penelitian


on Pain Severity and Eksperimental menunjukkan
Duration of Labor Semut bahwa
among Laboring menggunakan
Women effleurage selama
2018 persalinan lebih
efektif untuk
meminimalkan rasa
nyeri
Hasil

Author/Penulis Judul / Tahun Metode Hasil

Khomsah The Effect of Quassi Dengan hasil


Acupressure and eksperimental effleurage memiliki
Effleurage on Pain dengan pre test dan efek yang signifikan
Relief in The Active post test kelompok dalam mengurangi
Phase of The First kontrol rasa nyeri pada ibu
Stage of Labor bersalin kala I fase
2017 aktif dengan p<0,05
PENUTUP

KESIMPULAN
Berdasarkan beberapa jurnal yang telah diuraikan diatas maka dapat disimpulkan
bahwa:
1. Rata-rata hasil penelitian menunjukkan bahwa ibu bersalin sebelum
mendapatkan perlakuan dengan effleurage massage sebagian besar mengalami
nyeri sedang.
2. Rata-rata hasil penelitian menunjukkan bahwa ibu bersalin setelah
mendapatkan perlakuan dengan effleurage massage sebagian besar mengalami
penurunan nyeri.
3. Ada pengaruh pemberian effleurage massage terhadap penurunan nyeri
pada ibu dengan persalinan kala I.
PENUTUP

SARAN
1. Bagi Program Studi
Diharapkan laporan analisis jurnal ini dapat dijadikan dasar
referensi dan bahan bacaan tentang pemberian effleurage massage
terhadap penurunan nyeri pada ibu dengan persalinan kala I.
2. Bagi Tenaga Kesehatan
Diharapkan laporan analisis jurnal dapat dijadikan referensi dalam
melaksanakan terapi nonfarmakologi yaitu pengaruh effleurage
massage pada ibu dengan persalinan kala I

Anda mungkin juga menyukai