Anda di halaman 1dari 16

POLIMER

ARDINE RAHMA PANGESTU (021160048)


OBI SEKARING PUTRI (021160060)
AZHARA RUMBA HAPSARI (021160061)
POLIMER

sumber monomer

molekul kalor sintesis


POLIMER

Bahan/produk polimer adalah segala bahan atau


produk kimia baik yang terbentuk secara proses
alamiah di alam maupun secara sintetik dengan
proses polimerisasi dari migas.
sumber

 Alami yaitu sebuah senyawa yang jumlahnya


terbatas dan dihasilkan dari suatu proses
metabolisme mahluk hidup. Contohnya bisa berupa
protein, amilum, glikogen, selulosa, karet alam
(poliisoprena), asam nukleat.
 sintetik, yaitu jenis polimer yang tidak terdapat di
alam, tetapi disintesis dari monomer-monomernya.
Polimer ini sengaja dibuat di untuk memenuhi suatu
kebutuhan sekender dan tersier
manusia. Contohnya yaitu berupa polietena,
polivinilklorida, polipropilena, tetrafloroetilena
GUGUS MONOMER

Homopolimer, yaitu jenis polimer yang


terdiri dari monomer-monomer sejenis
dengan struktur ———A – A – A – A – A —
——
Kopolimer

Kopolimer, yaitu jenis polimer yang terdiri dari


dua atau lebih monomer yang tidak sejenis
dengan struktur —A – B – A – B – A – B —.
Polimer jenis ini sendiri terdiri atas 4 jenis, yaitu
sebagai berikut :
1. Kopolimer bergantian
2. Kopolimer balok
3. Kopolimer tidak beraturan
4. Kopolimer tempel/grafit
molekul

 Polimer Linier, yakni jenis polimer yang


tersusun satu sama lain melalui unit ulang
yang sama sehingga membentuk rantai
polimer yang panjang
 Polimer Bercabang, yakni jenis polimer
yang terbentuk bila polimer linier
membentuk cabang
 Polimer Berikatan Silang (Cross-linking),
yakni jenis polimer yang terbentuk karena
beberapa rantai polimer saling berikatan
satu sama lain pada rantai utamanya.
Kalor

 Polimer Termoplastik, yakni jenis polimer yang tidak


tahan panas sehingga akan meliat bila dipanaskan
dan bisa dibentuk sesuai dengan keinginan.
 Polimer Termoset, yakni jenis polimer tahan panas
yang tidak akan meliat (melelleh) bila dipanaskan.
 Elastomer, yaitu polimer yang elastis; bentuknya
dapat diregangkan, namun dapat kembali ke
bentuk semula setelah gaya tariknya dihilangkan
Sintesis

 Polimerisasi adisi umumnya terjadi pada monomer


yang mempunyai ikatan rangkap. Contoh reaksi
polimerisasi adisi:
a. Pembentukan polietilena (PE) dari etena
b. Pembentukan PVC dari vinil klorida

c. Pembentukan poliisoprena dari isoprene


 Polimerisasi kondensasi, merupakan
penggabungan monomer dengan reaksi kimia
yang terjadi antara dua gugus fungsi berbeda dari
masing-masing monomer
a. Pembentukan poliester: PET dari dimetil tereftalat
dan etilena glikol
b. Pembentukan poliamida: nilon 66 dari asam adipat
dan heksametilendiamina
Aplikasi Polimer Sintetis

• Polistirena (PS)
 Poli(vinil klorida) (PVC)
 Polietilena (PE)
 Polipropilena (PP)

 Politetrafluoroetilena (PTFE)
 Poli(metil metakrilat) (PMMA)
 Poli(etilena tereftalat) (PET)

Nilon

Anda mungkin juga menyukai