Anda di halaman 1dari 8

Teknologi

Perawatan dan
Reparasi
“Pompa”
Aloisius Leonardo 161.0313.007
Enrico Chesa Maulana 161.0313.007
Pengertian Pompa
Permasalahan Pada
Pengertian Pompa
Pompa

Pembahasan

Perawatan Pompa Kesimpulan


Pompa Sentrifugal

Sifat dari hidrolik ini adalah memindahkan


energi pada daun/kipas pompa dengan dasar
pembelokan/pengubah aliran (fluid dynamics).
Kapasitas yang di hasilkan oleh pompa
sentrifugal adalah sebanding dengan putaran,
sedangkan total head (tekanan) yang di
hasilkan oleh pompa sentrifugal adalah
sebanding dengan pangkat dua dari
kecepatan putaran.
Permasalahan pada Pompa

Bocor seal/gland packing

Kapasitas menurun

Poros bengkok atau macet

Bearing rusak

Vibrasi rusak

Casing bocor
Perawatan Pompa
Sebelum Membongkar Pompa

Buka data kondisi atau pengukuranr terachir dan histori2


kebelakang·
Tanyakan/diskusikan dengan Operator ,apa yang di ketahui,
gejala/penyebab dan hal2 yang berkaitan dengan kerusakan
pompa tsb.
· Investigasi saat jalan atau minta dijalankan (jika memungkinkan)
agar bisa men diagnosekerusakan tsb dengan cara;
· Amati jika ada yang aneh,: bocor, getar, panas dll
· Dengarkan : tidak normal, bunyi, dll
· Feeling : rasakan panas sekali dll
· Bau : ada bau aneh, minyak terbakar, bau dari cairan dalam
pompa
· Ukur : temperature bearing, vibrasi dll
· Ukur input power /listrik mesin penggerak.
· Analisa vibrasi ; misal gejala mislaignment, bearing rusak dll
· Ukur flow dan pressure
Perawatan Pompa
Jika mengharuskan membongkar pompa

1.Check alignment coupling dan apakah ada keausan,atau


kekurangan/kesalahan grease
2.Visual check lub oil dan lub oil level
3.Bongkar pompa,check body gasket ,seats
4.Visual check impeller dan casing wear rings.Juga check impeller
dengan casing wear ringclearence ,check impeller,volutes dan
balance hole apakah buntu.
5.Check flush lines dan quench lines apakah ada internal corrosion
atau buntu
6.Visual check kondisi dari gauge etc.
7.Tentukan dapat diperbaiki di site atau harus di remove ke
shop/bengkelJika yang diperkirakan adalah kerusakan bearing
pada pompa atau motor Check radial clearence dan end float di
pompa/motor Jalankan motor dan check untuk abnormal noise dan
vibration Jika motor tidak baik ,angkat motor dan repair.
Kesimpulan

Perawatan pompa adalah suatu


tindakan yang dilakukan dengan
tujuanmemperpanjang usia pakai,
menjamin ketersediaan optimum
dari peralatan, menjamin kesiapan
operasional, dan menjamin
keselamatan orang yang
melaksanakan tugas perawatan.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai