Anda di halaman 1dari 31

Perawatan Luka

Oleh Ukhtul Izzah, S. Kep., Ners., M. Kep., CWCS


TAHAPAN DALAM PERAWATAN LUKA

• CLEANSING
• DEBRIDEMENT
• DRESSING
Cleansing Techniques
Swabbing/Scrubbing:
1. Swabbing a wound redistributed the bacteria8
2. Traumatizes new granulation tissue by causing micro abrasions
Conventional topical irigants
Normal salin Steril water Portable water
Debridement
• Mengangkat jaringan nekrotik, eksudat, dan
bahan-bahan pembuangan metabolik pada
uka untuk perbaikan atau memfasilitasi proses
penyembuhan.
• Oksigen dan nutrisi tidak akan masuk dengan
adekuat karena kondisi luka diselimuti oleh
jaringan nekrosis.
• Debridement
(Debridemang)
adalah
mengangkat
jaringan nekrotik,
slaf, eskar, kallus
,benda asing atau
jaringan yang
terinfeksi
ESKAR
• Jaringan kering, tebal dan keras
KALLUS
• Jaringan keras di sekeliling luka
JARINGAN NEKROTIK
Berwarna hitam atau
coklat
Slough
• Jaringan nekrotik
• Fibrinosa berwarna kuning
Dressing
• Pemilihan balutan yg digunakan haruslah
memiliki tujuan yg spesifik;
• Yakni mempromosikan penyembuhan dan
mencegah kerusakan jaringan lebih lanjut
• Tergantung pd jenis, tingkat keparahan, lokasi
dan posisi luka
Tujuan dressing
• Mencegah perdarahan
• Menyerap eksudat
• Meringankan nyeri
• Mendebris jaringan mati pd luka
• Perlindungan dari infeksi
• Mempromosikan penyembuhan
• Menutupi setres psikologi; menutupi luka dari
pandangan orang lain
KONSEP MOIST WOUND DRESSING

LUKA
MOIST
LUKA
BASAH
KERING

DuoDERM CGF •DuoDERM Gel


•AQUACEL DuoDERM E.Thin •DuoDERM Paste
•AQUACEL Ag (infeksi)
•KALTOSTAT

Menjaga kelembaban

Memberi kelembaban

Menyerap cairan
DuoDERM Hydroactive Gel
Kandungan:
- Air (80%) & Carboxymethycellulose/ CMC (20%)
- Pectin

Indikasi
- Luka kering
- Luka nekrotik (eschar, slough)
Manfaat
- Autolytic debridement pd jaringan nekrotik
- Kenyamanan pasien
INDIKASI
DuoDERM Hydroactive Gel

Luka Akut & Kronis :


 Luka Traumatik dgn jaringan nekrotik
 Luka bakar grade III
 Ulkus dekubitus, stage II - IV
 Ulkus Vena kaki
 Ulkus Kaki Diabetik
DuoDERM Extra Thin
Kandungan: CMC, pectin, gelatin

Indikasi
• Luka superfisial, insisi, abrasio
• Grade I-II pressure ulcer
• Minor burn grade II

Manfaat
- Autolytic debridement pd jar slough
- Menstimulasi re-epithelisasi
- Sbg balutan sekunder yg waterproof
& estetika
- Kenyamanan pasien
- Kurangi frekuensi ganti balutan
ABRASION

DouDERM Extrahin

12 Mei 2009 15 Mei 2009

Wajan Juni U, ETN 21


22
DuoDERM CGF
Kandungan: CMC, pectin, gelatin
Indikasi
• Luka superfisial, abrasio
• Grade I-II pressure ulcer
• Grade III pressure ulcer, DFU, Leg ulcer (sbg balutan
sekunder).
• Minor burn grade II
• Donor site
Manfaat
- Autolytic debridement pd jaringan slough
- Menstimulasi re-epithelisasi
- Sbg balutan sekunder yg waterproof & estetika
- Kenyamanan pasien
- Kurangi frekuensi ganti balutan
Perawatan luka bersih
• Prosedur perawatan pada luka bersih tanpa
adanya pus/nekrose
• Termasuk didalamnya mengganti balutan
Perawatan luka bersih
Tujuan
• Mencegah timbulnya infeksi
• Observasi perkembangan luka
• Mengasorbsi drainase
• Meningkatkan kenyamanan fisik dan psikologis
Perawatan luka bersih
Indikasi
• Luka bersih
• Tdk terkontaminasi dan luka steril
• Balutan kotor dan basah akibat eksternal ada
rembesan/ eksudat
Prosedur perawatan luka bersih
• Persiapan alat
• Persiapan pasien
• Teknis pelaksanaan
1. Persiapan alat
• Alat steril
Pinset anatomis, pinset chirurgie, gunting luka
(lurus), kasa steril, mangkok kecil

• Alat tidak steril


• Gunting, plester, bengkok/kantong plastik,
pembalut, alkohol 70%, iodien/sejenisnya,
obat anticeptik/desinfektan, nacl
2. Persiapan pasien
• BHSP
• Menjelaskan tujuan
• Menjelaskan prosedur perawatan
• Minta persetujuan pasien
• Posisikan senyaman mungkin
3. Prosedur
• Jelaskan prosedur pd pasien
• Tempatkan alat yg sesuai
• Cuci tangan dan pakai sarungtangan steril
• Buka balutan dan buang pd tempatnya
• Bila balutan lengket pada luka, lepas dengan larutan steril /
nacl
• Bersihkan bekas plester dengan aseton/alkohol atau
sejenisnya (bila tidak kontra indikasi), bilas dari arah dalam
keluar
• Desinfektan sekitar luka dengan kassa/kapas alkohol atau
cairan steril.
• Buanglah kassa /kapas kotor pada tempatnya dan pincet kotor
pada bengkok yg berisi cairan desinfektan
• Bersihkan luka dengan NaCl lalu keringkan
• Ganti handschone steril
• Olesi luka dengan / gunakan dressing yg sesuai
• Tutup luka dengan kassa steril bila perlu balut luka verban
• Rapikan pasien
• Rapikan alat
• Cuci tangan
• Catat kondisi dan
perkembangan luka
Thank You….

Anda mungkin juga menyukai