Anda di halaman 1dari 17

MKDK

Karakteristik Khusus Pada Lesi Ulkus


Karakteristik ULKUS VENA ULKUS ARTERI
(DVT, Obesitas) (Diabetes, Hipertensi, Perokok,
Hiperkolesterol)
Lokasi Medial Maleolus Distal, diatas penonjolan tulang,
proximal dr lokasi trauma
Deskripsi Ulkus Dangkal, tepi ireguler, dasar fibrous  Bentuk bulat/punched out, batas tegas,
granulasi dasar jaringan fibrous (kuning) /
jaringan nekrosis eschar, bisa terlihat
tulang & tendon

Pemeriksaan Fisik Varises vena, edema kaki, kulit atropi Kulit atropi, rambut (-), distropi kuku
mengkilap, dermatitis, kaki, kaki teraba dingin, femoral bruit
lipodermatoskelosis, hiperpigmentasi, (+), pulsasi (-)/↓, CRT >>
purpura
Gejala klinis lain Nyeri, bau busuk, eksudat >>, gatal Claudication (+), nyeri saat istrirahat
Karakteristik Khusus Pada Lesi Ulkus
KARAKTERISTIK ULKUS NEUROPATI ULKUS TROPIKAL
(Diabetes, Lepra) (Infeksi Bassilus fusiforrmis & Borrelia
vincentii)
Lokasi Pada daerah kaki yg mendapat Pada tungkai bawah bagian lateral
tekanan
Deskripsi Ulkus Kalus disekitar ulkus, bula, perdarahan, Ulkus di tutupi krusta tebal & kotor,
nekrosis pada ulkus dinding ulkus landai, dpt merusak
tulang & tendon, diameter max ≥ 5 cm

Pemeriksaan Fisik Sensibilitas berkurang, claw toe, kaki Bau seperti telur busuk, Kulit disekitar
datar, charcot joint ulkus tampak eritema, edema

Gejala Klinis Lain Kesemutan, terasa tebal, terasa Nyeri


terbakar
MANAGEMEN PADA ULKUS
Managemen Ulkus Berdasarkan Stadium
PEMILIHAN DRESSING YANG SESUAI
JENIS-JENIS DRESSING
 Hydrocolloid dressings
 Hydrogel dressings
 Alginate dressings
 Hydrofiber dressings
 Transparent film dressings
 Foam dressings
 Absorption dressings
 Gauze dressings
 Composite dressings
 Biologic dressings
HYDROCOLLOID DRESSINGS

 Terbuat dari materi pectin berbahan dasar air


 Bisa menyerap eksudat yg minimal & sedang
 Fibrinolitik, meningkatkan angiogenesis, barier
terhadap agen bakteri & fisik
 Tidak bisa digunakan pada luka infeksi
 Tidak bisa digunakan lebih dari 2-3 hari
 Indikasi : digunakan pada pressure ulcer
HYDROGEL DRESSINGS
 Polimer berbahan dasar air  mempertahankan kelembaban
dasar luka
 Digunakan pada luka yang kering
 Tidak cocok digunakan pada luka dgn eksudat
 Tidak bisa menyerap eksudat
 Memerlukan dressing tambahan agar bisa melekat
 Indikasi : luka post laser, peeling kimia, dermatitis kontak
ALGINATE DRESSINGS
 Dibuat dari rumput laut
 Bisa abrobsi eksudat yang banyak
 Formula yang kering akan berubah menjadi gel jika
kontak dgn cairan luka  melalui pertukaran ion
sodium dan kalsium
 Indikasi : digunakan pada luka post operasi
 Memerlukan dressing tambahan agar bisa melekat
HYDROFIBER DRESSINGS
 Mirip seperti alginate
 Bisa menyerap eksudat 30% lebih banyak
 Digunakan pada luka yang dalam
 Memerlukan dressing tambahan agar bisa
melekat
TRANSPARENT FILM DRESSING
 Fungsi  menjaga agar luka tetap lembab, mencegah trauma
& infeksi bakteri pada luka
 Bisa melekat pada kulit
 Transparan & fleksibel
 Waterproof (sulit ditembus air)
 Tidak bisa absrobsi eksudat
 Diganti tiap 3-5 hari
 Indikasi : digunakan pada tempat pemasangan IV line, luka
dgn eksudat minimal, membantu melekatkan dressing yg lain
FOAM DRESSING
 Terbuat dari polyurethane foam
 Bisa absrobsi eksudat yang banyak
 Tersedia dlm berbagai bentuk & ukuran
 Indikasi : digunakan pada luka yang banyak eksudat, pada
daerah yang banyak tekanan (tumit,punggung)
ABSORPTION DRESSINGS
 Berfungsi untuk menyerap eksudat yang
berlebihan
 Mengandung antimikroba
 Indikasi : digunakan pada luka post
operasi, fistula, rongga
 Tersedia dlm berbagai bentuk & ukuran
\
GAUZE DRESSINGS
 Dapat berisi zat petrolanum, iodinine & antimikroba 0.2%
polyhexamethylene biguanide
 Berfungsi  mencegah infeksi bakteri, bisa dikombinasikan dgn
antibiotik topikal
 Indikasi : pada luka nekrotik, luka insisi post operasi, luka bakar, ulkus
tekanan
 Harus sering diganti (2-3x/hari)  jgn sampai kering  bisa melekat
pada luka
COMPOSITE DRESSING
 Terdiri dari 3 lapisan :
 Lapisan paling bwh  materi yang tdk
melekat  mencegah perlekatan dressing
dgn jaringan granulasi pada dasar luka
 Bagian tengah  menyerap eksudat,
menghambat pertumbuhan bakteri
 Bagian luar  mencegah invasi bakteri,
terjadi sirkulasi udara
DRESSING KHUSUS
BIOLOGIC DRESSING
• Sterile intestinal submucosa

SKIN SUBSTITUTES
• Appligraf
• Dermagraft
Silver Dressings
• Antimicrobial

KCI Wound VAC


Negative pressure wound therapy systems

Anda mungkin juga menyukai