Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
Modern Approach
Chapter 3 : Solving Problems by Searching
Problem-Solving Agent
Example Problems
Representasi Masalah : State space
Pencarian solusi : search
Search strategies
Problem-Solving Agent
Kelemahan reflex agent → tidak cocok untuk
menangani masalah besar!
Goal-based agent → memiliki tujuan, memungkinkan
untuk mengevaluasi tindakan dan memilih yang
terbaik dan memilih yang terbaik
Problem-solving agent menghasilkan solusi dalam
bentuk serangkaian tindakan untuk mencapai tujuan
Apa permasalahannya? Apa solusinya?
Cara Kerja Problem-Solving Agent
1. Perumusan tujuan (goal formulation): tentukan tujuan yang
ingin dicapai
2. Perumusan masalah (problem formulation): tentukan tindakan
(action) dan keadaan (state) yang dipertimbangkan dalam
mencapai tujuan yang dipertimbangkan dalam mencapai tujuan
3. Pencarian solusi masalah (searching): tentukan rangkaian
tindakan yang perlu diambil untuk mencapai tujuan
4. Pelaksanaan solusi (execution): laksanakan rangkaian tindakan
yang sudah ditentukan ditahap sebelumnya
Program Problem-Solving Agent
Penjelasan :
• Percept : persepsi yang ada
• Seq : urutan tindakan
• State : deskripsi dari keadaan lingkungan sekitar
• Goal : tujuan yang dicapai
• Problem : perumusan masalah
Problem-Solving Agent
Contoh : Rumania
o Berlibur ke Rumania, saat ini berada di Arad.
o Penerbangan (keberangkatan) dilakukan besok dari Bucharest
o Merumuskan tujuan (Formulate goal) :
Pergi ke Bucharest
o Merumuskan masalah (Formulate problem) :
States : berbagai kota sebagai alternatif tempat yang akan dilalui
Actions : drive antara kota
o Cari solusi (Find solution) :
Urutan kota yang dilalui untuk mencapai tujuan. Misalnya ; Arad, Sibiu, Fagaras, Bucharest
Problem Types
Deterministic, fully observable Single-state problem
• Agen tahu persis keadaan sesuatu yang akan diamati.
Non-observable Sensorless problem (conformant problem)
• Agen mungkin tidak mengetahui dimana keberadaan sesuatu yang
dicari.
Nondeterministic and/or partially observable Contingency problem
(keadaan yang tidak pasti)
• Persepsi yang dapat memberikan informasi baru tentang keadaan
saat ini.
Unknown state space Exploration problem (Masalah eksplorasi)
Perumusan Masalah : State Space (1)