Anda di halaman 1dari 16

PERSIAPAN OPERASI

PENGERTIAN

Operasi adalah semua tindakan


pengobatan yang menggunakan
cara invasif dengan membuka
atau menampilkan bagian tubuh
yang akan ditangani
BERBAGAI ALASAN YANG DAPAT
MENYEBABKAN KETAKUTAN / KECEMASAN
PASIEN DALAM MENGHADAPI
PEMBEDAHAN ANTARA LAIN :
1. TAKUT NYERI SETELAH PEMBEDAHAN
2. TAKUT TERJADI PERUBAHAN FISIK, MENJADI BURUK RUPA
DAN TIDAK BERFUNGSI NORMAL
3. TAKUT/NGERI MENGHADAPI RUANG OPERASI, PERALATAN
PEMBEDAHAN DAN PETUGAS.
4. TAKUT MATI SAAT DIBIUS/TIDAK SADAR LAGI
5. TAKUT OPERASI GAGAL
PERSIAPAN OPERASI
PERSIAPAN FISIK
1. Status kesehatan fisik secara umum
2. Status Nutrisi
3. PERSONAL HYGINE
4. KEBERSIHAN LAMBUNG ( PUASA )
5. MENTAL YANG KUAT
HAL – HAL YANG TERJADI SETELAH OPERASI
1. SUSAH BUANG AIR KECIL
2. SEMBELIT ATAU SUSAH BUANG AIR BESAR
3. MUAL DAN MUNTAH
4. LEMAS
5. PUSING
TIPS PEMULIHAN SETELAH OPERASI
1. OLAHRAGA RINGAN
2. MENGHINDARI MAKANAN BERLEMAK
3. KURANGI BATUK DAN ANGKAT BEBAN
4. JANGAN PAKAI PAKAIAN KETAT
5. ALIHKAN PIKIRAN DARI RASA SAKIT
6. MENJAGA BEKAS JAHITAN AGAR TETAP BERSIH
7. RUTIN MINUM OBAT

Anda mungkin juga menyukai