Anda di halaman 1dari 9

PROTEIN

KELOMPOK II
MUTIARA PUTRI LESTARI
NANDIRA S. ANDANG
ANDI RAHMA SAKINAH
AKBAR RIDHO FAHRUDDIN
KHOFIFAH WULANDARI LUKMAN
Pengertian protein

• Protein (asal kata protos dari bahasa


Yunani yang berarti "yang paling utama")
adalah senyawa organik kompleks
berbobot molekul tinggi yang merupakan
polimer dari monomer asam amino yang
dihubungkan satu sama lain dengan ikatan
peptida.
• Ketika protein mengalami hidrolisis
total, akan dihasilkan sejumlah 20-24
jenis asam amino, tergantung dari
cara menghidrolisisnya
• . Ada 3 cara yang dapat ditempuh untuk
menghidrolisis protein yaitu hidrolisis
asam, hidrolisis alkalis, dan hidrolisis
enzimatik.
Struktur umum asam amino terdiri atas
beberapa bagian:
• Gugusan amino
• Gugusan karboksil
• Gugusan sisa molekul (molecular rest)
Klasifikasi Protein
1. Protein dalam bentuk serabut.
Terdiri atas beberapa rantai peptida
berbentuk spiral dan terjalin satu sama
lain, sehingga menyerupai batang yang
kaku. Karakteristiknya :
• Rendah daya larutnya.
• Mempunyai kekuatan mekanis yang tinggi.
• Tahan terhadap enzim pencernaan.
• Contoh protein serabut : Kolagen, elastin,
keratin, miosin
1. Protein globular.
Karakteristiknya :
• Berbentuk bola.
• Larut dalam larutan garam dan asam encer.
• Mudah berubah dalam pengaruh suhu.
• Konsentrasi garam mudah mengalami
denaturasi.
• Contoh : Albumin, globumin, histon, protamine
3. Protein konjungsi.
Merupakan protein sederhana yang terikat
dengan bahan-bahan non asam amino (gugus
prostetik). Contoh : Nukleoprotein, lipoprotein,
fosfoprotein, metaloprotein.
Metabolisme Protein

Pada umumnya protein diserap


dalam bentuk asam amino dan bersama-
sama dengan darah dibawa ke hati,
kemudian dibersihkan dari toksin. Proses
masuknya asam amino dapat di katakan
tidak bersifat dinamis dan selalu di
perbaharui. Asam amino yang masuk
tidak sebanding dengan jumlah asam
amino yang diperlukan untuk menutupi
kekurangan amino yang dipakai oleh
Komposisi Kimia Protein
• Protein terdiri atas rantai-rantai panjang asam
amino, yang terikat satu sama lain dalam
ikatan peptide
• Asam amino terdiri atas unsur-unsur karbon,
hidrogen, oksigen, dan nitrogen; beberapa
asam amino disamping itu mengandung unsur-
unsur fosfor, besi, iodium, dan kobalt. Unsur
nitrogen adalah unsur utama protein akan
tetapi tidak terdapat didalam karbohidratdan
lemak. Unsur nitrogen merupakan 16% dari
berat protein.
• Molekul protein lebih kompleks
daripada karbohidrat dan lemak
dalam hal berat molekul dan
keanekaragaman unit-unit asam
amino yang membentuknya.
• Berat molekul protein bisa mencapai
empat puluh juta; bandingkan dengan
berat molekul glukosa yang besarnya
180
Fungsi Protein
• sebagai zat pertahanan tubuh
melawan berbagai mikroba dan zat
toksik lain yang datang dari luar dan
masuk kedalam milieu interior tubuh.
• Protein juga sebagai zat pengatur
proses-proses metabolisme dalam
bentuk enzim dan hormon.
• Untuk menjaga keseimbangan asam
basa dari cairan tubuh.

Anda mungkin juga menyukai